PROFIL MATA KULIAH IDENTITAS MATA KULIAH RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER RPS Pertemuan

1

A. PROFIL MATA KULIAH IDENTITAS MATA KULIAH

Nama Mata Kuliah : Network System Administration Kode Mata Kuliah : KKKF63127 SKS : 3 Jenis : MK Peminatan Jam pelaksanaan : Tatap muka di kelas = 3 x 50 menit per minggu Responsi = 1 x 50 menit per minggu Semester Tingkat : 3 Pre-requisite : - Co-requisite : - Bidang Kajian : Datawarehouse, DTL, OLAP DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH Mata kuliah ini berupa pemahaman tentang segala sesuatu yang dibutuhkan oleh administrator dalam melakukan administrasi terhadap jaringannya. Dalam matakuliah ini disinggung tentang service-service yang diperlukan. DAFTAR PUSTAKA 1. David john, Bruce Jamieson, An Introduction to Linux Systems Administration, http;infocom.cqu.edu.au.85321 2. Charles Aulds, Linux Apache Web Server Administration, O’Reilly, 2002 3. Roderick w. Smith, Linux Samba Server Administration, O’Reilly, 2002

B. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER RPS Pertemuan

ke- Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian Materi Ajar Bentuk Metode Strategi Pembelajaran Kriteria Penilaian Indikator Bobot Nilai 1  Network Administration tools  Tool yang dipakai untuk administrasi jaringan  Installasi tools  Updating installasi  Pemeriksaan service  Ceramah  Ketepatan dalam memahami tool instalasi, sumber dan pemeriksaaan service yang berjalan 2  Telnet server dan FTP server  Konsep emote connection  Contoh-contoh remote connection  Instalasi dan konfigurasi telnet  Ceramah  Diskusi  Ketepatan dalam memahami konsep remote connection 3  Telnet server dan FTP server  Ttesting telnet  Konsep FTP server  Instalasi dan konfigurasi FTP server  Testing FTP server  Ceramah  Diskusi  Ketepatan dalam memahami instalasi, konfigurasi dan testing terhadap telnet dan FTP server 2 Pertemuan ke- Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian Materi Ajar Bentuk Metode Strategi Pembelajaran Kriteria Penilaian Indikator Bobot Nilai 4  SSH server dan SFTH  Konsep SSH dan SFTP  Instalasi dan konfigurasi SSH dan SFTP  Testing SSH dan SFTP  Ceramah  diskusi  Ketepatan dalam memahami konsep secure dan usecure 5  DHCP server  Konsep DCHP server  Instalasi dan konfigurasi DHCP server  Testing DHCP server  Ceramah  diskusi  Ketepatan dalam memahami konsep DHCP server 6  NFS  Konsep dan prinsip kerja NFS server  Intalasi dan konfigurasi NFS server  Testing NFS server  Ceramah  diskusi  Ketepatan dalam memahami konsep file sharinf dilinux 3 Pertemuan ke- Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian Materi Ajar Bentuk Metode Strategi Pembelajaran Kriteria Penilaian Indikator Bobot Nilai 7  NIS  Konsep kerja NIS server  Prinsip kerja NIS server  Ceramah  Diskusi  Ketepaan dalam memahami konsep dan cara kerja NIS 8  NIS  Instalasi dan konfigurasi NIS  Testing NIS  Ceramah  Diskusi  Ketepatan dalam melakukan instalasi, konfigurasi dan testing terhadap NIS 9  Mampu menyelesaikan soal studi kasus materi pra-UTS QUIZ  Materi pra-UTS  Tes  Ketepatan dalam menyelesaikan soal quiz 7.5 UJIAN TENGAH SEMESTER 30 4 Pertemuan ke- Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian Materi Ajar Bentuk Metode Strategi Pembelajaran Kriteria Penilaian Indikator Bobot Nilai 10  Samba server dan samba PDC  Konsep dan cara kerja samba server  Konsep autentikasi server  Ceramah  Diskusi  Ketepatan dalam memahami konsep file shering dilinux 11  Samba server dan samba PDC  Instalasi dan konfigurasi samba server  Tersting samba server  Instalasi dan konfigurasi samba PDC  Testing samba PDC  Ceramah  Diskusi  Ketepatan dalam memahami instalasi, konfigurasi dan testing terhadap samba server dan samba PDC 12  DNS server  prinsip kerja DNS  instalasi DNSserver  testing DNS server  Ceramah  Problem- Based Learning  Ketepatan dalam memahami prinsip kerja DNS 5 Pertemuan ke- Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian Materi Ajar Bentuk Metode Strategi Pembelajara Kriteria Penilaian Indikator Bobot Nilai 14  Web server  Mail server  prinsip kerja web sistem  instalasi dan konfigurasi web server  testing web server  instalasi mail server  konfigurasi mail server  testing mail server  Ceramah  Problem -Based Learning  Ketepatan dalam memahami konsep web sistem dan cara kerjannya  Ketepatan dalam memahami konsep mail 15  Proxy server  Wireless LAIN  Konsep dan prinsip kerja proxy server  Installasi dan konfigurasi proxy server  Testing proxy server  Konsep wireless network  Instalasi dan konfigurasi peralatan wireless LAN  testing  Ceramah  Problem -Based Learning  Ketepatan dalam memahami konsep dan cara kerja proxy server  Ketepatan dalam memahami konsep wireless LAN 16  Mampu menyelesaikan soal studi kasus yang berhubungan dengan materi pra-UAS QUIZ  Materi pra-UAS  Tes  Ketepatan dalam menyelesaikan soal quiz 7.5 UJIAN AKHIR SEMESTER 30 6

C. RANCANGAN INTERAKSI DOSEN –MAHASISWA