Hasil Pengukuran Intensitas Kebisingan Hasil Pengukuran Tekanan Darah Responden

45

4.1.4 Hasil Pengukuran Intensitas Kebisingan

Pengukuran intensitas kebisingan di seksi Currogator dan Paper Cone dilakukan pada 6 titik lokasi pengukuran. Hasil pengukuran intensitas kebisingan tersebut dapat dilihat pada 9 berikut : Tabel 7 Hasil Pengukuran Intensitas Kebisingan di seksi Currogator dan Paper Cone PT Purinusa Eka Persada Semarang Tahun 2005 Titik Intensitas Kebisingan Currogator Intensitas Kebisingan Paper Cone 1 2 3 4 5 6 100 dB 99 dB 94 dB 96 dB 95 dB 96 dB 74,5 dB 75 dB 74,1 dB 75,3 dB 77,6 dB 75,1 dB Dari tabel di atas diketahui rerata intensitas kebisngan diseksi Currogator sebesar 98,45 dBA, nilai minimum 94 dBA dan nlai maksimum 100 dBA. Sedangkan rerata intensitas kebisngan di seksi Paper Cone sebesar 77,4 dBA, nilai minimum 74,1 dBA dan nilai maksimum 77,6 dBA.

4.1.5 Hasil Pengukuran Tekanan Darah Responden

Pengukuran tekanan darah responden dilakukan dua kali yaitu sebelum dan sesudah bekerja. Adapun hasil pengukurannya dapat dilihat pada table berikut Tabel 8 Hasil Pengukuran Tekanan Darah Tenaga Kerja seksi Currogator dan Paper Cone PT Purinusa Eka Persada Semarang Tahun 2005 Tekanan darah tenaga kerja Currogator mmHg Tekanan darah tenaga kerja Paper Cone mmHg No Sebelum Bekerja Sesudah Bekerja No Sebelum Bekerja Sesudah Bekerja 1 12580 13090 1 13080 12580 46 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 12575 11065 12575 13080 11070 11585 14590 12083 13080 12085 13080 12575 12080 13575 13585 12585 14085 14090 12075 14095 14585 14095 15090 14095 12065 14085 13065 13075 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 12080 13585 12075 13080 15085 12585 11080 12075 13085 15085 12085 11570 12075 11070 12075 11570 14085 11580 13590 10080 12580 13585 13085 13075 12575 13580 15085 13080 12080 11570 12080 14580 12080 10070 12580 12070 12585 12580 12590 12080 13080 11070 12070 13580 4.1.5.1 Hasil Pengukuran Tekanan Darah Tenaga Kerja Sebelum Bekerja Rerata tekanan darah sistolik sebelum bekerja responden seksi Currogator adalah 125.6 mmHg, tekanan darah minmum 110 mmHg dan tekanan darah maksimum 145 mmHg. Sedangkan rerata tekanan darah diastoliknya 78.867 mmHg. Dari 23 responden seksi Paper Cone diketahui nilai rerata tekanan darah sistoliknya sebelum bekerja adalah 124.783 mmHg. Sedangkan nilai rerata tekanan darah diastoliknya adalah 79.505 mmHg. 4.1.5.2 Hasil Pengukuran Tekanan Darah Tenaga Kerja Sesudah Bekerja Rerata tekanan darah sistolik sesudah bekerja responden seksi Currogator adalah 135 mmHg. Sedangkan rerata tekanan darah diastoliknya 84 mmHg. Dari 23 responden seksi Paper Cone diketahui nilai rerata tekanan darah sistoliknya sesudah bekerja adalah 125.217 mmHg. Sedangkan nilai rerata tekanan darah diastoliknya adalah 78.478 mmHg. 47

4.1.6 Hasil Analisis Data Tekanan Darah Tenaga Kerja Sebelum Bekerja

Dokumen yang terkait

PERBEDAAN TEKANAN DARAH DAN GANGGUAN PSIKOLOGIS PADA TENAGA KERJA TERPAPAR KEBISINGAN DI UNIT Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 15

PERBEDAAN DENYUT NADI KERJA, TEKANAN DARAH, DAN GANGGUAN EMOSIONAL PADA TENAGA KERJA TERPAPAR Perbedaan Denyut Nadi Kerja, Tekanan Darah, Dan Gangguan Emosional Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Lebih Besar Dan Kurang Dari Nab Pada Bagian Produksi Di

2 7 18

PERBEDAAN NADI KERJA DAN TEKANAN DARAH PADA KARYAWAN TERPAPAR INTENSITAS KEBISINGAN DI ATAS DAN DI BAWAH Perbedaan Nadi Kerja Dan Tekanan Darah Pada Karyawan Terpapar Intensitas Kebisingan Di Atas Dan Di Bawah Nilai Ambang Batas (NAB) Pada Bagian Produk

0 2 17

PERBEDAAN NADI KERJA DAN TEKANAN DARAH PADA KARYAWAN TERPAPAR INTENSITAS KEBISINGAN DI ATAS DAN DI BAWAH Perbedaan Nadi Kerja Dan Tekanan Darah Pada Karyawan Terpapar Intensitas Kebisingan Di Atas Dan Di Bawah Nilai Ambang Batas (NAB) Pada Bagian Produks

0 1 10

PERBEDAAN TEKANAN DARAH TENAGA KERJA AKIBAT KEBISINGAN DI PT ISKANDAR INDAH PRINTING Perbedaan Tekanan Darah Tenaga Kerja Akibat Kebisingan Di Pt Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 2 16

PENDAHULUAN Perbedaan Tekanan Darah Tenaga Kerja Akibat Kebisingan Di Pt Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 2 6

Data Hasil Pengukuran Tekanan Darah Pada PekerjaNo Perbedaan Tekanan Darah Tenaga Kerja Akibat Kebisingan Di Pt Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 1 10

NASKAH PUBLIKASI Perbedaan Tekanan Darah Tenaga Kerja Akibat Kebisingan Di Pt Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 3 15

PENGARUH INTENSITAS KEBISINGAN TERHADAP KENAIKAN TEKANAN DARAH PADA PEKERJA Pengaruh Intensitas Kebisingan Terhadap Kenaikan Tekanan Darah Pada Pekerja Di PT Pertani (Persero) Cabang Surakarta.

0 1 17

Perbedaan Tekanan Darah Tenaga Kerja pada Intensitas Kebisingan yang Berbeda.

0 0 2