RUMUSAN MASALAH TUJUAN PENELITIAN MANFAAT PENELITIAN

commit to user 19

B. RUMUSAN MASALAH

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah dikemukakan, maka dapat diidentifikasi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : 1. Apakah Kesadaran Lingkungan berpengaruh signifikan pada Persepsi terhadap Makanan Organik? 2. Apakah Identitas Diri Etis berpengaruh signifikan pada Persepsi terhadap Makanan Organik? 3. Apakah Kesadaran Kesehatan berpengaruh signifikan pada Persepsi terhadap Makanan Organik? 4. Apakah Persepsi terhadap Makanan Organik berpengaruh signifikan pada Minat Pembelian? 5. Apakah Keterlibatan memoderasi pengaruh antara Persepsi terhadap Makanan Organik pada Minat Pembelian?

C. TUJUAN PENELITIAN

Sejalan dengan rumusan masalah di atas, tujuan penelitian ini adalah : 1. Menjelaskan pengaruh Kesadaran Lingkungan pada Persepsi terhadap Makanan Organik. 2. Menjelaskan pengaruh Identitas Diri Etis pada Persepsi terhadap Makanan Organik. 3. Menjelaskan pengaruh Kesadaran Kesehatan pada Persepsi terhadap Makanan Organik. commit to user 20 4. Menjelaskan pengaruh Persepsi terhadap Makanan Organik pada Minat Pembelian. 5. Menjelaskan pengaruh moderasi Keterlibatan antara Persepsi terhadap Makanan Organik pada Minat Pembelian.

D. MANFAAT PENELITIAN

1. Manfaat teoretis Penelitian ini merupakan pengembangan dari model-model dari penelitian sebelumnya untuk menjelaskan minat pembelian produk ramah lingkungan. Penelitian ini diharapkan dapat dijadikan referensi model alternatif memberikan pengetahuan bagi akademisi terkait minat pembelian produk organik. 2. Manfaat praktis Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pemahaman secara komprehensif terhadap pemasar terkait proses pembuatan keputusan pembelian produk organik sehingga dapat meningkatkan efektivitas bauran pemasaran yang telah dikembangkan. 3. Manfaat penelitian selanjutnya Penelitian ini diharapkan mampu menjadi bahan referensi bagi penelitian-penelitian selanjutnya dengan topik minat pembelian produk organik. commit to user 21

BAB II LANDASAN TEORI DAN HIPOTESIS

Dokumen yang terkait

Kepercayaan Konsumen Terhadap Merek Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Merek Produk Mesin Cetak (Printer) Pada Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta

0 3 8

PENGARUH CITRA SELEBRITI ENDORSER IKLAN SAMPO ZINC PADA SIKAP KEPADA IKLAN, SIKAP KEPADA MEREK DAN MINAT BELI KONSUMEN (Studi Kasus Pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta)

1 4 94

PENDAHULUAN Persepsi Dan Minat Mahasiswa Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Terhadap Profesi Akuntan Publik ( Studi kasus pada Universitas Muhammadiyah Surakarta dan Universitas Sebelas Maret Surakarta ).

0 3 9

PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP PROFESI AKUNTAN PUBLIK (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta dan Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta).

0 2 7

PERBEDAAN PERSEPSI ANTARA MAHASISWA SENIOR DAN JUNIOR MENGENAI PROFESI AKUNTAN (Studi Kasus Pada Universitas Sebelas Maret dan Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 2 7

PENGARUH ATRIBUT PRODUK, KEWAJARAN HARGA, NAMA MEREK, PERSEPSI KUALITAS DAN PRESTISE TERHADAP NIAT PEMBELIAN IPHONE (Studi Pada Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta).

0 0 15

PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PERS MAHASISWA (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Persepsi Mahasiswa Terhadap Eksistensi Pers Mahasiswa Di Universitas Sebelas Maret Surakarta).

0 0 18

ANALISIS BEHAVIOR SEGMENTATION KONSUMEN SMARTPHONE (Studi Pada Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta) cover

0 1 15

Persepsi produk makanan organik dan minat beli konsumen (studi pada mahasiswa Universitas Sebelas Maret)

1 0 115

Hubungan antara konsumsi status dengan niat beli konsumen (studi pada mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta)

0 0 14