Lingkungan Uji Coba Skenario Uji Coba Pelaksanaan Uji Coba

BAB V UJI COBA DAN EVALUASI

5.1 Lingkungan Uji Coba

Pada bab ini akan dijelaskan mengenai Uji Coba dan Evaluasi dari Aplikasi Pengisian Pulsa berbasis J2ME yang telah dijadikan installer. Pada Bab ini akan di bagi menjadi 2 sub bab. yaitu skenario uji coba dan evaluasi. Uji coba ini akan menguji kinerja dari Aplikasi Pengisian Pulsa berbasis J2ME dan uji penerapan pada handphone yang suport aplikasi java. Aplikasi yang di ujikan adalah aplikasi yang telah di install.

5.2 Skenario Uji Coba

Untuk memastikan bahwa aplikasi ini berjalan lancar, penyusun akan menyusun skenario yang akan di uji coba, antra lain : 1. Uji coba instalasi aplikasi 2. Uji coba account login 3. Uji coba login 4. Uji coba transaksi pulsa Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

5.3 Pelaksanaan Uji Coba

Pada sub bab ini akan dijelaskan step by step mengenai pelaksanaan skenario uji coba yang telah dijabarkan pada sub bab sebelumnya, untuk membuktikan uji coba aplikasi disertakan gambar tentang kejadian-kejadian yang sedang berlangsung pada handphone.

5.3.1 Uji Coba Instal Aplikasi

Pada sub bab ini akan dijelaskan bagaimana cara menginstal aplikasi di handphone, Berikut langkah-langkah penginstalan aplikasi : 1. Handphone yang digunakan support aplikasi java. 2. File aplikasi yang ber-extension .jar dapat di transfer melalui bluetooth, infra merah dan kabel data dari komputer ke handphone. 3. Apabila handphone sudah menerima file tersebut, kemudian file dibuka dan menunggu proses penginstalan. 4. Apabila icon aplikasi sudah terlihat di menu aplikasi handphone, maka aplikasi dapat dijalankan Berikut ini adalah gambar screenshoot aplikasi sebagai pembuktian bahwa aplikasi telah diinstal. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.1 Icon Aplikasi Dari hasil file yang ber-entension .jar, maka dapat diinstal di handphone berupa icon aplikasi yang siap dijalankan sama seperti aplikasi-apliksai pada umumnya. Logo Flow Cell ditampilkan pada saat menjalankan aplikasi berfungsi sebagai hak paten atas aplikasi pengisian pulsa elektrik berbasis J2ME ini.

5.3.2 Uji Coba Account Login

Pada uji coba account login aplikasi, sebelumnya pengguna atau user sudah menginstal aplikasi pada handphone, kemudian pengguna atau user harus mengisi form data login yaitu : user name, password, pin distributor pulsa, dan sms center distributor pulsa. Berikut ini adalah gambar cara membuat account login pada aplikasi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.2 Uji coba account login

5.3.3 Uji Coba Login

Pada uji coba login, pengguna sebelumnya sudah melakukan pembuatan account login, selanjutnya pengguna masuk kedalam halaman login flow cell reload dan pengguna menginputkan user name dan password. Apabila user name dan password benar maka akan masuk kedalam halaman menu utama, jika user name dan password salah maka halaman tetap dihalaman login. Berikut ini adalah gambar login ketika awal mula menggunakan aplikasi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.3 Uji coba login

5.3.4 Uji coba Transaksi Pulsa

Pada uji coba transaksi ini , pengguna masuk kedalam aplikasi dengan login terlebih dahulu selanjutnya tampil halaman menu kemudian pengguna memilih menu transaksi, selanjutnya tampil halaman provider, disini pengguna memilih jenis provider, selanjutnya tampil halaman pilih jenis transaksi regular, sms, gprs, selanjutnya tampil halaman pilih nominal, disini pengguna memilih salah satu nominal yang tersedia, selanjutnya akan tampil halaman nomor tujuan disini pengguna menginputkan nomor tujuan yang akan ditransaksikan, selanjutnya tampil informasi dimana pengguna mengecek apakah yang dipilih mulai dari provider, nominal dan nomor tujuan sudah benar, selanjutnya pengguna mengirim transaksi tersebut ke sms center distributor. Berikut ini adalah gambar cara melakukan transaksi pulsa dalam aplikasi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.4 Uji coba transaksi pulsa Untuk lebih membuktikan kalau aplikasi pengisian pulsa ini telah berjalan, maka uji coba akan di lakukan pada handphone yang berbeda. Karena aplikasi yang di bangun adalah aplikasi yang dapat beroperasi pada semua jenis handphone yang suport dengan aplikasi java mobile Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.5 Login awal mulai Aplikasi Pada saat awal menjalankan aplikasi, akan muncul 2 pilihan menu. mainApp dan Login. Dimana pada menu login adalah menu untuk register user yang menggunakan aplikasi ini. Pada awal mula menjalankan aplikasi, user wajib untuk login. Berikut adalah gambar tampilan saat memilih login. Gambar 5.6 Pilihan saat memasuki Aplikasi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Setelah memilih Login, maka akan muncul 2 pilihan, yaitu mengatur pin distributor pulsa dan mengatur sms center ke server distribotor pulsa. Berikut ini adalah gambar halaman profil agen yang berfungsi sebagai registrasi user saat awal mula aplikasi berjalan : Gambar 5.7 Tampilan saat memilih login Pada uji coba kali ini, akan menguji untuk registrasi user dengan memilih halaman ubah password. Berikut ini adalah gambar saat user memilih ubah pasword : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.8 Registrasi User Ketika memilih untuk ubah Password, maka akan muncul halaman untuk registrasi user. Pada halaman ini user wajib untuk mengisikan username dan password ubtuk registrasi awal. Wajib untuk diketahui, bahwa password hanya berupa angka. Setelah username dan password sudah diisi, maka selanjutnya tekan OK untuk mengakhiri registrasi dan lanjut ke halaman menu utama. Halaman menu utama berisi tiga pilihan, yaitu Transaksi, History dan Profil. Halaman menu utama dibangun untuk memberikan fasilitas lan selain menggunakan proses transaksi. Halaman utama juga difungsikan untuk standby saat aplikasi sedang berjalan. Berikut adalah gambar halaman menu utama pada saat aplikasi berjalan dan sedang standby : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.9 Halaman menu utama Pada halaman ini adalah awal dari proses transaksi yaitu memilih operator sesuai dengan nomor yang akan di transaksikan. Pilihan operator disesuaikan dengan implementasi yang ada di lapangan. Operator yang dimasukkan adalah operator yang telah menjalin kerjasama dengan Flow Celluler. Berikut adalah gambar pemilihan operator : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.10 Halaman pemilihan operator Setelah memilih operator maka lanjut ke halaman pemilihan jenis voucher yang akan ditransaksikan. Tampilan halaman ini disesuaikan dengan jenis operator yang di pilih. Halaman ini juga di sesuaikan dengan fasilitas jenis transaksi yang telah disediakan dari masing – masing operator. Berikut ini adalah gambar halaman pemilihan jenis voucher Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 5.11 Halaman pemilihan jenis voucher Setelah user memilih provider dan memilih jenis nominal voucher, proses berikutnya adalah user menginputkan nomor tujuan yang akan ditransaksikan pengisian pulsa. Berikut ini adalah halaman input nomor tujuan transaksi. Gambar 5.12 Halaman Input Nomor Tujuan Transaksi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Setelah memilih jenis voucher, kemudian masuk ke halaman untuk menginputkan nomor tujuan pengisian pulsa yang akan di transaksikan. Pada kolom nomor tujuan HP, hanya bisa di isi dengan karakter angka. Berikut adalah gambar halaman konfirmasi : . Gambar 5.13 Halaman Konfirmasi Setelah proses penginputan data telah selesai, maka akan muncul halaman konfirmasi untuk melanjutkan transaksi.Setelah transaksi sudah di kirim, maka secara otomatis aplikasi menampilkan halaman menu utama. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Informasi transaksi yang terkirim tersimpan secara otomatis didatabase aplikasi dan dapat di lihat di halaman history. Pada halaman menu utama terdapat pilihan Histrory, kemudian kita pilih History. Berikut adalah gambar halaman history: Gambar 5.14 Halaman History Setelah informasi transaksi telah dikirim, histori bisa dilihat pada halaman History. Disini user hanya bisa melihat saja. Hal ini bertujuan agar user bisa mengetahui jika ada aktifitas lain yang dilakukan tanpa sepengetahuan user. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

5.4 Evaluasi