Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan

5 Pitria Agustian, 2014 Leksikon Etnofarmakologi di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi Kajian Etnolinguistik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1 Bagaimana bentuk lingual leksikon etnofarmakologi yang terdapat di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupeten Sukabumi? 2 Bagaimana deskripsi dan klasifikasi leksikon etnofarmakologi yang terdapat di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupeten Sukabumi? 3 Bagaimana nilai kearifan lokal yang terkandung dalam leksikon etnofarmakologi yang digunakan oleh masyarakat Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi?

C. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas, penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan hal-hal sebagai berikut: 1 leksikon Etnofarmakologi yang terdapat di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupeten Sukabumi; 2 deskripsi dan klasifikasi leksikon etnofarmakologi yang terdapat di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupeten Sukabumi; 3 nilai kearifan lokal yang terkandung dalam etnofarmakologi yang digunakan oleh masyarakat Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi.

D. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat, baik manfaat teoretis maupun manfaat praktis. Berikut ini adalah uraian dari manfaat teoretis dan manfaat praktis. 1 Secara teoretis,hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi dan ilmu pengetahuan serta nilai kearifan lokal yang terkandung dalam leksikon etnofarmakologi yang terdapat di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi. 6 Pitria Agustian, 2014 Leksikon Etnofarmakologi di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi Kajian Etnolinguistik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2 Secara praktis, penelitian ini memberikan informasi tambahan yang menjelaskan tentang nilai-nilai kearifan lokal leksikon etnofarmakologi, melengkapi dokumentasi tertulis, khususnya leksikon etnofarmakologi di kawasan TNGHS terhadap buku yang sudah ada serta menjadi referensi untuk bidang ilmu kesehatan.

E. Sistematika Penulisan

Hasil penelitian ini berupa skripsi yang disusun menjadi lima bab. Dalam bab I, penulis menguraikan 1 latar belakang masalah, 2 identifikasi masalah, 3 pembatasan masalah, 4 rumusan masalah, 5 tujuan penelitian, 6 manfaat penelitian, dan 7 sistematika penulisan. Dalam bab II, penulis menguraikan landasan teoretis yang memaparkan aspek-aspek sebagai berikut: 1 kajian pustaka, 2 penggunaan leksikon, 3 bentuk lingual, 4 etnolinguistik meliputi a pengertian etnolinguistik, b ihwal etnolinguistik dalam linguistik, c etnofarmakologi, d etnografi Sunda, e taksonomi, dan f kandungan nilai kearifan lokal, dan 5 gambaran umum. Dalam bab III, penulis memaparkan metode penelitian yang digunakan dalam penelitian. Adapun metode tersebut meliputi 1 lokasi dan subjek penelitian, 2 desain penelitian, 3 metode penelitian, 4 definisi operasional, 5 instrument penelitian, 6 teknik pengumpulan data, dan 7 teknik analisis data. Dalam bab IV, penulis akan memaparkan hasil analisis berdasarkan observasi di lapangan tentang leksikon etnofarmakologi yang meliputi: 1 klasifikasi leksikon etnofarmakologi berdasarkan satuan lingual, 2 deskripsi dan klasifikasi leksikon etnofarmakologi, dan 3 nilai kearifan lokal, dan pada bab V disajikan simpulan dan saran. 27 Pitria Agustian, 2014 Leksikon Etnofarmakologi di Kampung Adat Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi Kajian Etnolinguistik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

Dalam bagian ini diuraikan 1 lokasi dan subjek penelitian, 2 desain penelitian, 3 metode penelitian, 4 definisi operasional, 5 instrument penelitian, 6 teknik pengumpulan data, dan 7 teknik analisis data. Adapun uraiannya sebagai berikut.

A. Lokasi dan Subjek Penelitian

Penelitian dilakukan di KampungAdatCiptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat. Lokasi penelitian ini dipilih dengan sengaja, dengan pertimbangan sebagai berikut: a Kampung adat Ciptagelar merupakan salah satu komunitas adat yang masih tersisa di Jawa Barat, b secara geografis keberadaan Kampung Adat Ciptagelar ini berada di kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak TNGHS, yang ekosistemnya masih terjaga serta banyak tumbuhan obat yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat yang mayoritas bermata pencaharian sebagai petani. Setelah menentukan lokasi penelitian, peneliti menentukan subjek penelitian yang meliputi 1 data, dan 2 sumber data.

1. Data

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalahleksikon-leksikon etnofarmakologi di KampungAdatCiptagelar, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, yang berupa tuturan dalam peristiwa proses pemanfaatan etnofarmakologi. Tuturan tersebut dibatasi pada tuturan lisan yang menunjukkan leksikon etnofarmakologi.

2. Sumber Data

Sumber data dalam penelitian adalah subjek dari mana data dapat diperoleh.Dalam penelitian ini jumlah informan tidak ditentukan terkait data

Dokumen yang terkait

Karakteristik Lanskap Kampung Tradisional di Halimun Selatan dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya (Sebuah Studi pada Kampung Kasepuhan di Kesatuan Adat Banten Kidul, Kampung Sirnaresmi, Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat)

0 14 112

Kepemimpinan Adat Dalam Kepatuhan Masyarakat Pada Norma Adat (Studi Kasus Di Kasepuhan SRI Desa Sirnaresmi Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi Jawa Barat).

8 67 147

Peranan Nilai Adat dalam Modernisasi di Kampung Ciptagelar Cisolok Sukabumi

0 10 76

Etnozoologi Masyarakat Adat Kasepuhan Ciptagelar, Desa Sirnaresmi, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat

4 20 50

LEKSIKON MAKANAN DAN PERALATAN DALAM UPACARA ADAT NADRAN DI DESA ILIR, KECAMATAN KANDANGHAUR, KABUPATEN INDRAMAYU : Kajian Etnolinguistik.

5 11 32

TRADISI NGASEUK DI KAMPUNG ADAT SINAR RESMI DESA SIRNARESMI KECAMATAN CISOLOK KABUPATEN SUKABUMI SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN MEMBACA ARTIKEL DI SMA.

3 19 36

SIKAP KONSERVASI SISWA KAMPUNG TRADISIONAL CIKUPA DAN KAMPUNG ADAT SINAR RESMI KECAMATAN CISOLOK KABUPATEN SUKABUMI.

0 4 32

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA DESA TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN DESA (Suatu Studi di Desa Sirnaresmi dan Desa Cisolok, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi).

1 1 8

TRADISI NGASEUK DI KAMPUNG ADAT SINAR RESMI DESA SIRNARESMI KECAMATAN CISOLOK KABUPATEN SUKABUMI SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN MEMBACA ARTIKEL DI SMA - repository UPI S BD 1004549 Title

0 0 4

LEKSIKON ETNOFARMAKOLOGI DI KAMPUNG ADAT CIPTAGELAR, DESA SIRNARESMI, KECAMATAN CISOLOK, KABUPATEN SUKABUMI (KAJIAN ETNOLINGUISTIK) - repository UPI S IND 1006287 Title

0 0 3