Tahap Persiapan Tahap Pelaksanaan Tahap Akhir

52 Indra Ismail, 2013 Efektifitas Penggunaan Media Poster Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca,Menulis,Dan Berhitung Pada Warga Belajar Keaksaraan Dasar Suatu Studi Kuasi Eksperimen di PKBM Kinanti Desa Jayagini Kecamatan Lembang Bandung Barat Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu atau dapat menggambarkan keadaan populasi yang sebenarnya. Dengan istilah lain, sampel harus representatif. Dalam penelitian ini sampel merupakan keseluruhan populasi yang dibagi menjadi dua kelompok masing-masing 10 orang. Kelompok eksperimen yang menggunakan media poster 10 orang dan kelompok kontrol berjumlah 10 orang.

C. Prosedur Penelitian

Penelitian ini melewati 3 tahap kegiatan, yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan, dan tahap akhir. Ketiga tahap tersebut dapat diuraikan di bawah ini.

1. Tahap Persiapan

Pada tahap ini dilakukan kegiatan-kegiatan sebagai berikut. a. Studi pustaka mengetahui teori-teori dan penelitian terdahulu yang berhubungan, mengadakan observasi untuk mengetahui kondisi awal di PKBM yang dijadikan sebagai tempat penelitian, mempelajari Rencana Pembelajaran RPP yang dibuat oleh tutor, buku panduan dan lembaran tes yang digunakan warga belajar. b. Kisi-kisi dan soal instrumen tes yang sudah ada kemudian dilakukan validasi kebenaran soal dan kunci jawaban dengan judgment expert pendapat ahli oleh dosen pembimbing, dosen ahli, dan tutor. c. Menyusun format angket.

2. Tahap Pelaksanaan

53 Indra Ismail, 2013 Efektifitas Penggunaan Media Poster Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca,Menulis,Dan Berhitung Pada Warga Belajar Keaksaraan Dasar Suatu Studi Kuasi Eksperimen di PKBM Kinanti Desa Jayagini Kecamatan Lembang Bandung Barat Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan desain penelitian, langkah-langkah dalam pelaksanaan penelitian ini sebagai berikut. a. Melaksanakan pretest, untuk mengetahui membaca, menulis dan berhitung awal warga belajar keaksaraan dasar. b. Melakukan pembelajaran keaksaraan dasar, kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Kelompok eksperimen memanfaatkan media poster sedangkan kelompok kontrol pembelajaran konvensional. c. Melaksanakan Posttest untuk mengetahui hasil belajar warga belajar dalam hal ini kemampuan membaca, menulis dan berhitung. d. Menyebarkan angket pada kelompok eksperimen yang menggunakan media poster dalam pembelajarannya, untuk melihat pendapat atau tanggapan warga belajar terhadap penggunaan media poster yang diteliti.

3. Tahap Akhir

Pada tahap ini kegiatan yang dilakukan sebagai berikut. a. Melakukan analisis dan pembahasan data-data yang diperoleh selama pelaksanaan penelitian, sehingga masalah dan pertanyaan penelitian dapat terjawab. b. Membahas hasil penelitian dan menarik kesimpulan berdasarkan hasil yang diperoleh dari pengolahan data. 54 Indra Ismail, 2013 Efektifitas Penggunaan Media Poster Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca,Menulis,Dan Berhitung Pada Warga Belajar Keaksaraan Dasar Suatu Studi Kuasi Eksperimen di PKBM Kinanti Desa Jayagini Kecamatan Lembang Bandung Barat Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Gambar 3.1 Prosedur Penelitian Studi Pendahuluan Perumusan Masalah Studi Literatur Penyusunan Instrumen 1. Tes hasil belajar 2. Angket tanggapan warga belajar Penyusunan perangkat pembelajaran warga belajar Judgement Kelompok Kontrol Kelompok Eksperimen Pretest Tes Awal 55 Indra Ismail, 2013 Efektifitas Penggunaan Media Poster Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca,Menulis,Dan Berhitung Pada Warga Belajar Keaksaraan Dasar Suatu Studi Kuasi Eksperimen di PKBM Kinanti Desa Jayagini Kecamatan Lembang Bandung Barat Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

PERAN PENGELOLA DALAM MEMOTIVASI ORANG TUA UNTUK MENGIKUTSERTAKAN ANAKNYA DI LEMBAGA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI KINANTI :Studi Deskriptif Pada Lembaga PAUD KINANTI Desa Jaya Giri Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.

1 5 34

MODEL PEMBELAJARAN PARTISIPATIF DALAM MENINGKATKAN KEMANDIRIAN PEREMPUAN SEBAGAI KEPALA KELUARGA: Studi pada PKBM Ash-Shoddiq Desa Pagerwangi Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.

0 5 14

IMPLEMENTASI PROGRAM PARENTING UNTUK MENINGKATKAN KAPASITAS PENGASUHAN ORANG TUA DI KOBER BUNGA NUSANTARA : Studi Deskriptif pada Kober PKBM Jayagiri Kecamatan Lembang.

4 12 31

HUBUNGAN PEMBELAJARAN, MODAL USAHA, DAN PENDAMPINGAN PERINTISAN USAHA DENGAN KEMANDIRIAN USAHA WARGA BELAJAR KUM DI PKBM KINANTI KECAMATAN LEMBANG.

0 4 50

PENGARUH PENGGUNAAN FILM DOKUMENTER TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS-SEJARAH : Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas V di SDN 1 Jayagiri Lembang.

2 8 49

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA FOTO TERHADAP KEMAMPUAN SISWA DALAM MENULIS PUISI : Studi Kuasi Eksperimen pada Mata Pelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia untuk Siswa Kelas VIII SMP Negeri 29 Bandung.

0 0 43

MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN WARGA BELAJAR MENCAPAI KOMPETENSI KEAKSARAAN USAHA MANDIRI:Studi Pengembangan pada Kelompok Belajar di Desa Tugumukti Kecamatan Cisarua Kabupaten Bandung Barat.

0 6 70

EFEKTIVITAS MEDIA DADU HURUF DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PADA ANAK TAMAN KANAK-KANAK : Kuasi Eksperimen di Kelompok B TK Negeri Centeh Bandung.

0 0 92

PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KREATIF MATEMATIS SISWA SEKOLAH DASAR : Studi Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.

0 4 50

KONSEP BELAJAR DENGAN BERMAIN KREATIF DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN BERHITUNG PERMULAAN PADA ANAK USIA DINI ( Penelitian Kuasi Eksperimen Pada PAUD / TK Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen)

0 0 6