68
d Hijau, warna ini memberi kesan tenang, menentramkan, damai dan
membangun. Warna ini diasosiasikan dengan warna rumput dan dedaunan.
e Biru, mengingatkan pada kesan tentram, ketenangan, sejuk dan
diasosiasikan sebagai kemuliaan. Tapi warna biru yang berlebihan atau pada tingkat yang terlalu tinggi mengesankan depresi.
f Merah Keunguan, berkesan artistik, halus, sensitif, tapi letaknya yang
berada pada antara warna hangat dan sejuk, warna ini juga mengesankan ketidakpastian.
g Ungu, warna ini mendekati tegang dan depresi namun juga keagungan
pada intensitas tertentu. h
Putih, mengesankan kejelasan, keterbukaan dan tenang. Selain itu juga mengesankan kebersihan dan higien.
i Hitam, warna yang sangat kuat, mengesankan berat kemuliaan,
formaliyas dan kehikmatan.
BAB III SURVEY LAPANGAN
A. Auditorium Radio Republik Indonesia Di Surakarta
1. Sejarah singkat
Gedung auditorium Radio Republik Indonesia Surakarta didirikan pada tahun 1958. Gedung ini termasuk salah satu fasilitas yang ada pada
Radio Republik Indonesia. Semenjak tahun 1958 sampai sekarang Gedung auditorium ini telah beberapa kali direnovasi. Auditorium tersebut
merupakan salah satu wadah tempat pertunjukan kesenian ynag berada di Surakarta. Pada tahun 1970 sampai dengan tahun 1974, Auditorium RRI
Surakarta ini sempat di jadikan sebagai gedung bioskop namun kemudian gedung ini kembali difungsikan sebagai gedung pertunjukan kesenian.
Bangunan gedung auditorium RRI ini berada dalam kompleks Radio Republik Indnesia Surakarta., yang memiliki luas keseluruhan bangunan
9975 meter persegi.
2. Lokasi
69
Lokasi gedung auditorium Radio Republik Indonesia terletak di Jalan Abdulrahman Saleh No. 51 Surakarta, Telepon 0271 63920, Faks.
0271 668200.
3. Struktur Organisasi
DIREKSI
Manajer urusan seksi siaran
Asisten manajer urusan perencanaan
dan program siaran Asisten manajer
urusan pendidikan dan kebudayaan
Manajer urusan seksi pemberitaan
Asisten manjer urusan redaksi dan
dokumentasi Asisten manjer
urusan komunikasi Manjer urusan seksi
teknik
Asisten manajer urusan teknik studio
Asisten manjer urusan teknik
pemancar Manajer urusan seksi
pemasaran
Asisten manajer urusn jasa siaran
Asisten manajer urusan non jasa
siaran Manajer sub bag
administrasi dan keuangan
Asisten manajer
urusan umum
Asisten manajer
urusan keuangan
Asisten manajer
urusan SDM
70
4. Aktivitas
Aktifitas yang dilaksanakan di dalm gedung auditorium RRI Surakarta pada umumnya adalah kegiatan pertunjukan kesenian baik
kesenian tradisisonal maupun pentas musik diatonis. Seiap dua minggu sekali pada gedung auditorium ini berlangsung pertunjukan wayang orang
dan kethoprak. Pagelaran wayang orang ini diperankan oleh para seniman dan seniwati RRI Surakarta. Selain itu acara yang rutin di laksanakan pada
gedung tersebut adalah pemilihan bintang radio dan televisi. Gedung auditorium RRI Surakarta juga dapat di gunakan untuk umum disewakan.
5. Fasilitas Ruang