Ruang Contoh, Kejadian dan Peluang Peubah Acak dan Fungsi Sebaran

BAB II LANDASAN TEORI

2.1 Ruang Contoh, Kejadian dan Peluang

Dalam suatu percobaan seringkali dilakukan pengulangan yang biasanya dilakukan dalam kondisi yang sama. Semua kemungkinan hasil yang akan muncul dapat diketahui, tetapi hasil pada percobaan berikutnya tidak dapat diduga dengan tepat. Percobaan semacam ini, yang dapat diulang dalam kondisi yang sama, disebut percobaan acak. Hogg Craig 1995 Definisi 2.1.1 Ruang Contoh dan Kejadian Himpunan dari semua kemungkinan hasil dari suatu percobaan acak disebut ruang contoh, dinotasikan dengan . Suatu kejadian A adalah himpunan bagian dari . Grimmet Stirzaker 1992 Definisi 2.1.2 Medan-  Medan-  adalah suatu himpunan yang anggotanya terdiri atas himpunan bagian ruang contoh , yang memenuhi kondisi berikut: 1. 2. Jika A 1 , A 2 , … maka � � 3. Jika maka Grimmet Stirzaker 1992 Definisi 2.1.3 Ukuran Peluang Misalkan adalah medan- dari ruang contoh . Ukuran peluang adalah suatu fungsi pada yang memenuhi: 1. . 2. Jika adalah himpunan yang saling lepas yaitu � untuk setiap pasangan , maka � � ∑ � � . Pasangan disebut ruang peluang. Grimmet Stirzaker 1992 5 Definisi 2.1.4 Kejadian Saling Bebas Misalkan adalah ruang peluang dan Kejadian A dan B dikatakan saling bebas jika . Misalkan I adalah himpunan indeks. Himpunan kejadian � dikatakan saling bebas jika i i i j i j P A P A     untuk setiap himpunan bagian berhingga J dari I. Grimmet Stirzaker 1992 Definisi 2.1.5 Peluang Bersyarat Misalkan sehingga PA 1 0. Misalkan pula A 2 adalah sebarang himpunan dalam . Peluang bersyarat dari A 2 jika diketahui A 1 , dinotasikan dengan , ialah Hogg Craig 1995

2.2 Peubah Acak dan Fungsi Sebaran

Definisi 2.2.1 Peubah Acak Misalkan adalah medan- dari ruang contoh . Suatu peubah acak X adalah suatu fungsi dengan sifat untuk setiap . Grimmet Stirzaker 1992 Catatan: Peubah acak dinotasikan dengan huruf besar seperti X, Y, Z, sedangkan nilai peubah acak dinotasikan dengan huruf kecil seperti x, y, z. Definisi 2.2.2 Fungsi Sebaran Misalkan adalah ruang peluang. Fungsi sebaran dari peubah acak X adalah suatu fungsi yang didefinisikan oleh . Grimmet Stirzaker 1992 6 Definisi 2.2.3 Peubah Acak Diskret Peubah acak X dikatakan diskret jika nilainya hanya pada himpunan bagian yang terhitung dari . Grimmet Stirzaker 1992 Catatan: Suatu himpunan bilangan C disebut terhitung jika C terdiri atas himpunan bilangan berhingga atau anggota C dapat dikorespondensikan 1-1 dengan bilangan bulat positif. Definisi 2.2.4 Fungsi Massa Peluang Misalkan adalah ruang peluang. Fungsi massa peluang dari peubah acak diskret X adalah fungsi � yang diberikan oleh � . Grimmet Stirzaker 1992 Definisi 2.2.5 Nilai Harapan Jika X adalah peubah acak diskret dengan fungsi massa peluang � , maka nilai harapan dari X adalah ∑ � asalkan jumlah di atas konvergen mutlak. Hogg Craig 1995 Lemma 2.2.6 Sifat Nilai Harapan Beberapa sifat nilai harapan, antara lain: 1 Jika k adalah suatu konstanta, maka E[k] = k. 2 Jika k adalah suatu konstanta dan V adalah peubah acak, maka E[kV] = kE[V]. 3 Jika k 1 , k 2 adalah konstanta dan V 1 , V 2 adalah peubah acak, maka E[k 1 V 1 + k 2 V 2 ] = k 1 E[V 1 ] + k 2 E[V 2 ]. Bukti lihat Hogg Craig 1995 Definisi 2.2.7 Fungsi Sebaran Bersama Dua Peubah Acak Fungsi sebaran bersama dari dua peubah acak X dan Y adalah suatu fungsi yang didefinisikan oleh � . Grimmet Stirzaker 1992 7 Definisi 2.2.8 Fungsi Gamma Fungsi gamma, , didefinisikan sebagai ∫ � . Grimmet Stirzaker 1992 Definisi 2.2.9 Sebaran Student’s-t Peubah acak X memiliki sebaran Student’s-t dengan k derajat kebebasan, X ~ t k , jika fungsi kepekatan peluangnya √ Kvam Vidakovic 2007 Definisi 2.2.10 Sebaran Normal Baku Peubah acak X disebut normal baku jika fungsi sebarannya adalah Φ, yaitu jika Φ √ ∫ � Ghahramani 2005 Definisi 2.2.11 Sebaran Normal Peubah acak X disebut normal dengan parameter dan � , jika fungsi kepekatannya adalah �√ Ghahramani 2005 Definisi 2.2.12 Peubah Acak yang Dibakukan Misalkan X sebuah peubah acak dengan nilai harapan dan simpangan baku �. Peubah acak disebut sebagai X yang dibakukan. Ghahramani 2005 Definisi 2.2.13 Metode Transformasi Misalkan X peubah kontinu dengan fungsi kepekatan dan himpunan nilai yang mungkin yaitu A. Untuk fungsi yang invertible , misalkan Y = hX sebagai peubah acak dengan himpunan nilai yang mungkin adalah 8 . Misalkan bahwa inverse dari y = hx adalah fungsi x = h -1 y, yang terdiferensialkan untuk semua nilai . Maka , fungsi kepekatan Y, yaitu , . Ghahramani 2005

2.3 Penduga