Flowchart Studi Literatur Pemodelan Struktur

35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Umum Penelitian Tugas Akhir ini difokuskan untuk membandingkan penggunaan kolom yang lebih ekonomis antara baja tampang Hollow Tube standar JIS dan tampang WF standar SNI, sebagai bahan struktur high rise building. Penelitian ini dimulai dari studi literatur sampai mendapatkan kesimpulan seperti yang ditunjukkan pada flowchart di bawah ini.

3.2 Flowchart

Berikut merupakan diagram alir penelitian: Tidak Tidak Gambar 3.1. Diagram Alir MULAI Perencanaan Kolom Baja tampang Hollow Tube standar Studi Literatur Pemodelan Struktur Perencanaan Kolom Baja Tampang WF standar SNI Mencari Gaya dalam dengan Bantuan SAP 2000 V.14 Perbandingan Struktur Menggunakan Kolom Baja tampang Hollow Tube standar JIS dan tampang WF Selesai Perencanaan Struktur Sekunder Cek Terhadap Struktur Secara Keseluruhan: Displacement, Gaya Geser Dasar Struktur, berat Kolom, dan sambungan Kesimpulan Universitas Sumatera Utara 36

3.3 Studi Literatur

Studi pada Tugas Akhir ini bertujuan untuk membandingkan penggunaan kolom yang lebih ekonomis antara baja tampang Hollow Tube standar JIS dan tampang WF standar SNI, sebagai bahan struktur high rise building. Tahap ini mempelajari literatur-literatur yang berkaitan dan relevan dengan masalah penelitian yang diambil, terutama pada bagian metode-metode analisis yang digunakan. Sumber-sumber referensi ini dapat berupa buku, jurnal, ataupun data yang di dapat dari internet. Proses dan Tahap Studi 1 Penelitian diawali dengan perencanaan data-data yang akan dibutuhkan dalam proses perhitungan, seperti denah, rencana plat lantai, rencana balok, dan kolom dengan ketinggian 15 lantai. 2 Perhitungan pembebanan hingga gaya-gaya dalam struktur dihitung berdasarkan beberapa peraturan yaitu SNI 03 – 1729 – 2002 Anonim2, 2002, SNI 03 – 1726 – 2002 Anonim1,2002, dan Peraturan Pembebanan Indonesia untuk Gedung Anonim3,1983. Sedangkan perhitungan gaya dalam tersebut dibantu perangkat lunak computer, yaitu SAP 2000 ver. 14. 3 Akhir dari penelitian ini adalah untuk memperoleh perbandingan keekonomisan penggunaan kolom dengan baja tampang Hollow Tube standar JIS dan tampang WF standar SNI.

3.4 Pemodelan Struktur

Dilakukan perencanaan bangunan 15 lantai, Kolom didesain menggunakan kolom baja tampang Hollow Tube standar JIS dan tampang WF standar SNI. Universitas Sumatera Utara 37 Bangunan akan difungsikan untuk keperluan perkantoran. Luas keseluruhan bangunan 768 m2 dan tinggi total bangunan 75 m. Denah bangunan berbentuk persegi dengan panjang melintang 3 x 8m dan memanjang 4 x 8m, dan tinggi tiap lantai adalah 5 m. Direncanakan di bangun di wilayah zona gempa 3 dengan kondisi tanah sedang. Berikut merupakan Gambar pemodelan bangunan dengan menggunakan SAP 2000 v.14: Gambar 3.2. Gambar 3.3. Menggunakan Penampang WF Menggunakan Hollow Tube Universitas Sumatera Utara 38 Gambar 3.4 Denah Titik Baja Tampang WF Gambar 3.5 Denah Titik Baja Hollow Tube Universitas Sumatera Utara 39 Gambar 3.6. Penampang WF Gambar 3.7. Hollow Tube 3.5 Perencanaan Struktur 3.5.1 Data Perencanaan

Dokumen yang terkait

Analisa Sambungan Balok Dengan Kolom Menggunakan Sambungan Baut Berdasarkan SNI 03-1729-2002 Dibandingkan Dengan PPBBI 1983

2 64 84

Analisa Portal Dengan Menggunakan Kolom Nippon Steel Tampang Hollow Tube Dibandingkan Dengan Menggunakan Kolom Beton Bertulang Untuk Highrise Building

0 32 90

Analisa Portal Dengan Menggunakan Kolom Nippon Steel Tampang Hollow Tube Dibandingkan Dengan Menggunakan Kolom Beton Bertulang Untuk Highrise Building

1 15 90

Analisa Portal dengan Menggunakan Kolom Tampang Hollow Tube Standar JIS Dibandingkan dengan Kolom Tampang WF Standar SNI untuk High Rise Building

0 0 15

Analisa Portal dengan Menggunakan Kolom Tampang Hollow Tube Standar JIS Dibandingkan dengan Kolom Tampang WF Standar SNI untuk High Rise Building

0 0 1

Analisa Portal dengan Menggunakan Kolom Tampang Hollow Tube Standar JIS Dibandingkan dengan Kolom Tampang WF Standar SNI untuk High Rise Building

0 1 6

Analisa Portal dengan Menggunakan Kolom Tampang Hollow Tube Standar JIS Dibandingkan dengan Kolom Tampang WF Standar SNI untuk High Rise Building

0 0 28

Analisa Portal dengan Menggunakan Kolom Tampang Hollow Tube Standar JIS Dibandingkan dengan Kolom Tampang WF Standar SNI untuk High Rise Building

0 0 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Analisa Portal Dengan Menggunakan Kolom Nippon Steel Tampang Hollow Tube Dibandingkan Dengan Menggunakan Kolom Beton Bertulang Untuk Highrise Building

0 0 40

ANALISIS PORTAL DENGAN MENGGUNAKAN KOLOM NIPPON STEEL TAMPANG HOLLOW TUBE DIBANDINGKAN DENGAN MENGGUNAKAN KOLOM BETON BERTULANG UNTUK HIGH-RISE BUILDING

0 0 11