Instrumen Kelayakan CD Interaktif

Siti Farihah, 2014 PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MENULIS ESAI BERMUATAN BUDAYA NUSANTARA DALAM BENTUK CD INTERAKTIF Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ajar sudah mempertimbangkan media yang tepat untuk penyajian materi di kelas i. Pemilihan dan pengembangan materi dalam bahan ajar sudah sesuai dengan rancangan j. Bahan ajar sudah dievaluasi sesuai dengan rancangan k. Bahan ajar sudah direvisi sesuai dengan rancangan

3.7.3 Instrumen Kelayakan CD Interaktif

Instrumen ini disusun untuk menilai kelayakan CD interaktif yang disusun dengan indikator yang ditetapkan. Tabel 3.4 Instrumen Kelayakan CD Interaktif No Indikator Aspek yang dinilai 1 Rancangan Isi 1 Mendeskripsikan tujuan dengan jelas. 2 Menganalisis konsep sesuai dengan struktur keilmuan dan karakteristik mahasiswa 3 Menyajikan materi sesuai dengan kompetensi yang akan dikuasai mahasiswa dan tujuan yang ingin dicapai 4 Memiliki tata tulis sesuai dengan ketentuan 5 Menyajikan pertanyaan yang diajukan sesuai dengan tujuan pembelajaran 2 Rancangan tampilan 1 Menyajikan struktur sesuai dengan model tutorial 2 Menampilkan fitur lengkap dan jelas 3 Mempunyai label yang jelas dan mudah dimengerti pada masing-masing elemen. 4 Memakai semua simbol yang benar. 5 Memudahkan untuk diikuti dan dimengerti. 3 Rancangan navigasi 1 Memiliki seluruh layar yang dibutuhkan. 2 Mempunyai tujuan yang jelas pada semua link. 3 Memiliki konten yang lengkap, menarik, dan mudah dimengerti. Siti Farihah, 2014 PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MENULIS ESAI BERMUATAN BUDAYA NUSANTARA DALAM BENTUK CD INTERAKTIF Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 4 Memiliki desain yang konsisten dan jelas. 4 Teknik 1 Memiliki sistem navigation link yang bekerja dengan baik. 2 Memiliki menu link yang bekerja dengan baik. 3 Memiliki elemen media yang beroperasi dengan tepat tersedia tools yang dibutuhkan 5 Desain 1 Memiliki layout yang jelaskonsisten. 2 Memiliki semua elemen media yang bermanfaat. 3 Semua teks mudah dibaca dan kontras dengan background. 4 Memiliki botton navigasi yang jelas dan teridentifikasi. 5 Memiliki feedback yang konsisten dan memuaskan. 6 Memiliki bagian penutup yang menarik. 6 Penyajian 1 Mempunyai artikulasi yang jelas dan volume yang memadai. 2 Memiliki tampilan yang profesional. 3 Memiliki tampilan yang menarik minat audien. 4 Memiliki tampilan yang terorganisasi dengan baik. 5 Memiliki tampilan yang tidak membosankan. 6 Memiliki narator sesuai dengan tema. 7 Memiliki tampilan yang mudah dipahami. 8 Memiliki kontrol kecepatan audio visual. 9 Memiliki hasil kerja dapat diamatidicetak. modifikasi dari Arono: 2013

3.7.4 Instrumen Budaya