Prosedur Penelitian PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA MELALUI PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME:PTK di Kelas V SDN Kepuh Denok Kec. Citangkil Kota Cilegon Provinsi banten.

Ratih Susanti, 2013 PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA MELALUI PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Prosedur Penelitian

1. Proses Penelitian Dalam pelaksanaan penelitian tindakan kelas kegiatan yang dilakukan terlebih dahulu adalah menentukan lokasi dan subjek penelitian. Perizinan penelitian disampaikan kepada pihak terkait yaitu Kepala Sekolah Dasar Negeri Kepuh Denok Kecamatan Citangkil Kota Cilegon yang menjadi lokasi penelitian. Dengan mengadakan pengamatan atau observasi peneliti dapat mengetahui tentang pemahaman siswa dalam pembelajaran IPS di SD pada konsep Kegiatan Ekonomi di Indonesia melalui pendekatan konstruktivisme. Untuk lebih jelasnya peneliti akan menjelaskan proses pelaksanaan penelitian pada tahap pra siklus diantanya sebagai berikut : a. Pra siklus Proses ini merupakan tahap awal dari rangkaian siklus tindakan. Adapun kegiatan yang dilakukan pada tahap pra siklus ini adalah : 1 Observasi Kegiatan ini dimaksudkan untuk mengamati kegiatan pembelajaran pada konsep Kegiatan Ekonomi di Indonesia. peneliti melakukan pengamatan terhadap aktivitas guru dan siswa dikelas. 2 Refleksi 23 Ratih Susanti, 2013 PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA MELALUI PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Pada kegiatan ini peneliti dan guru mengadakan diskusi dan evaluasi tentang permasalahan yang ditemui. b. Siklus I Siklus ini telah masuk pada tindakan-tindakan yang telah direncanakan oleh peneliti berdasarkan hasil temuan dari pra siklus. Maka tahapan yang akan dilakukan adalah : 1 Perencanaan a Menyusun RPP sesuai dengan pendekatan konstruktivisme b Menyiapkan alat peraga dan sarana pendukung dalam menyampaikan materi pelajaran. c Menyusun alat observasi yang digunakan dalam penelitian baik untuk guru maupun untuk siswa. d Menyiapkan LKS untuk diskusi dan menyiapkan evaluasi pembelajaran. e Merencanakan untuk pengolahan data dari hasil penelitian. 2 Tindakan a Guru melaksanakan proses pembelajaran sesuai dengan RPP yang telah disusun dan diperbaiki. b Guru menunjukan alat peraga c Guru memotivasi dan membangun konsepsi awal yang dimiliki siswa dalam kehidupan sehari-hari d Guru melakukan Tanya jawab e Guru membagi siswa kedalam 6 kelompok untuk berdiskusi Ratih Susanti, 2013 PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA MELALUI PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu f Guru membagi lembar diskusi sebagai masalah untuk didiskusikan g Guru membimbing siswa berdiskusi h Guru meminta siswa mempresentasikan hasil diskusi i Guru dan siswa menyimpulkan hasil diskusi j Guru membagikan lembar evaluasi k Guru menilai hasil evaluasi l Guru menutup pelajaran m Melaksanakan pengolahan data dari hasil tes 3 Observasi Peneliti mengamati aktivitas guru dan siswa dengan lembar observasi yang telah disusun sesuai dengan pendekatan konstruktivisme. Dan mencatat hasilnya untuk analisis data. 4 Refleksi Peneliti menganalisis hasil penelitian apakah ada peningkatan. Jika hasil tindakan belum mencapai maksimal maka dilanjutkan ke siklus selanjutnya.

C. Lokasi dan Sampel Penelitian

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA MELALUI PENDEKATAN LINGKUNGAN DI KELAS V SDN 1 WAY HALIM PERMAI KOTA BANDAR LAMPUNG

0 8 52

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS IVA SDN 1 METRO BARAT

0 8 90

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE IOC PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE IOC (INSIDE OUTSIDE CIRCLE) PADA SISWA V S

0 0 14

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN BELAJAR "SAVI" PADA SISWA KELAS III SDN 01 JATISUKO JATIPURO Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Pendekatan Belajar "SAVI" pada Siswa Kelas III SDN 01 Jatisuko Jatipuro Tahun Pelajaran 201

0 2 16

PENERAPAN METODE SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA KONSEP CAHAYA:PTK di Kelas V SD Negeri Tamanbaru I Kec.Citangkil Kota Cilegon.

0 0 32

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP CAHAYA DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN BELAJAR TUNTAS:Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V SDN Cigeblag Kecamatan Ciwandan Kota Cilegon.

0 0 41

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEGIATAN EKONOMI DAN POTENSI ALAM DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN LINGKUNGAN:Penelitian Tindakan Kelas di kelas IV SDN Anyer IV.

0 3 46

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH PADA KONSEP MASALAH SOSIAL YANG ADA DILINGKUNGAN SEKITAR :PTK di Kelas IV SDN Cipala, KecamatanPulomerak, Kota Cilegon.

0 0 78

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP SUMBER DAYA ALAM DAN KEGIATAN EKONOMI MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY:PTK di Kelas IV SDN Sumberjaya 1 Kec. Sumur Kab. Pandeglang.

0 2 37

PENGAWASAN PEMERINTAH KOTA CILEGON DALAM PENYALURAN RASKIN DI KECAMATAN CITANGKIL KOTA CILEGON TAHUN 2015 (Studi Kasus di Kelurahan Lebak Denok Citangkil) - FISIP Untirta Repository

0 1 193