Jumlah Pemakaian Air PERENCANAAN PIPA PADA SISTEM JARINGAN PIPA

Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009

BAB III PERENCANAAN PIPA PADA SISTEM JARINGAN PIPA

3.1 Jumlah Pemakaian Air

Dalam merencanakan suatu sistem jaringan pipa yang digunakan untuk mendistribusikan air bersih pada perumahan, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan yaitu kebutuhan air secara keseluruhan yang meliputi kebutuhan perumahan itu sendiri dan fasilitas lainnya..

3.1.1 Kebutuhan air bersih pada perumahan

Adapun jumlah anggota keluarga setiap rumah berkisar antara 4 – 8 orang. Dalam perencanaan ini diambil rata-rata setiap rumah berjumlah 4 orang yang terdiri dari 1 ayah, 1 ibu dan 2 anak . Dari hasil survei diperoleh jumlah rumah yang terdapat pada kompleks perumahan PT. PERTAMINA = 340 rumah sehingga jumlah penduduk yang terdapat pada perumahan adalah 340 x 4 orang = 1360 orang. Tabel 3.1 Pemakaian air rata-rata menurut [28]. No Jenis gedung Pemakaian air rata-rata sehari liter Jangka waktu pemakaian air rata-rata sehari jam Perbandingan luas lantai efektiftotal Keterangan 1 Perumahan mewah 250 8-10 42-45 Setiap penghuni Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009 2 Rumah biasa 160-250 8-10 50-53 Setiap Penghuni 3 Asrama 120 8 bujangan 4 Sekolah 80 6 58-60 5 Perkantoran 100 8 60-70 Setiap pegawai 6 Penginapan 250-300 10 Untuk setiap tamu 7 Gedung peribadatan 10 3 Berdasarkan jumlah jemaah Dengan standard kebutuhan air penduduk rata-rata sebesar 230 liter.orang untuk keperluan rumah tangga maka kebutuhan air penduduk dapat dihitung dengan cara : Kebutuhan air penduduk = jumlah penduduk x kebutuhan air rata- rata per hari = 1360 x 230 liter = 312.800 liter

3.1.2 Kebutuhan air bersih untuk Perkantoran.

Pada kompleks perumahan ini terdapat beberapa buah kantor antara lain : Kantor Induk. Jumlah pegawai = 179 orang Pemakaian air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 179 x 100 liter = 17.900 liter Kantor Sipil. Jumlah pegawai = 8 orang Pemakaian air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 8 x 100 liter = 800 liter Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009 Kantor Bank Mandiri. Jumlah pegawai = 5 orang Pemakaian air rata-rata per hari per orang = 5 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 5 x 100 liter = 500 liter Kantor Telekomunikansi dan Informasi. Jumlah pegawai = 12 orang Pemakaian air rata-rata per hari per orang = 12 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 12 x 100 liter = 1.200 liter Maka total pemakaian air untuk perkantoran di komplek perumahan ini adalah 20.400 liter per hari

3.1.3 Kebutuhan air bersih untuk DormitoryMess.

Pada kompleks perumahan ini dibangun 1 buah dormitory atau mess untuk karyawan yang belum menikah bujangan. Jumlah orang = 150 orang Pemakaian air rata-rata per hari per orang = 150 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 150 x 150 liter = 19.500 liter

3.1.4 Kebutuhan air bersih untuk sekolah.

Pada perumahan ini tersedia 4 buah sekolah yang terdiri dari TK, SD, SMP dan MADRASAH. Dari data survei diperoleh jumlah siswa dan kebutuhan air untuk keempat sekolah tersebut, yaitu : 1. Sekolah TK Jumlah siswa = 100 orang Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 50 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 100 x 50 liter = 5000 liter Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009 Kebutuhan air untuk siswa ini ditambahkan lagi dengan kebutuhan air untuk guru dan pegawai kantor. Jumlah guru = 11 orang. Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 11 x 100 liter = 1100 liter Jadi total kebutuhan air untuk sekolah TK adalah 4200 liter 2. Sekolah SD Jumlah siswa = 180 orang Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 50 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 180 x 50 liter = 9000 liter Kebutuhan air untuk siswa ini ditambahkan lagi dengan kebutuhan air untuk guru dan pegawai kantor. Jumlah guru = 38 orang Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 38 x 100 liter = 3.800 liter Jadi total kebutuhan air untuk sekolah SD adalah 12.800 liter. 3. Sekolah SMP Jumlah siswa = 120 orang Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 50 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 120 x 50 liter = 6.000 liter Kebutuhan air untuk siswa ini ditambahkan lagi dengan kebutuhan air untuk guru dan pegawai kantor. Jumlah guru = 43 orang. Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 43 x 100 liter = 4.300 liter Jadi total kebutuhan air untuk sekolah SMP adalah 10.300 liter. Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009 4. Sekolah MADRASAH. Jumlah siswa = 150 orang Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 50 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 150 x 50 liter = 7.500 liter Kebutuhan air untuk siswa ini ditambahkan lagi dengan kebutuhan air untuk guru dan pegawai kantor. Jumlah guru = 31 orang Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 31 x 100 liter = 3.100 liter Jadi total kebutuhan air untuk sekolah MADRASAH adalah 10.600 liter. Diperoleh jumlah kebutuhan air total untuk keempat sekolah tersebut adalah 37.900 liter per hari

3.1.5 Kebutuhan air bersih untuk rumah ibadah.

1. Mesjid Jumlah rata-rata jemaah per hari = 100 orang Jumlah gedung = 1 buah Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 10 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 100 x 1 x 10 liter = 1000 liter 2. Gereja Jumlah rata-rata umat = 100 orang Jumlah gedung = 1 buah Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 10 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 100 x 1 x 10 liter = 1000 liter Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009

3.1.6 Kebutuhan air bersih untuk Rumah Sakit.

Sebagai tempat pertolongan pertama dan sarana informasi kesehatan khususnya untuk pasien yang berobat jalan pada perumahan, dibangun sebuah Rumah Sakit Umum. Jumlah tempat tidur pasien = 40 tempat tidur. Kebutuhan air rata-rata per hari per pasien = 500 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 40 x 500 liter = 20.000 liter Kebutuhan air ini masih harus ditambahkan lagi dengan kebutuhan air untuk pegawaistaf rumah sakit, pasien luar dan keluarga pasien. • Kebutuhan air untuk pegawaistaf rumah sakit. Jumlah pegawai = 96 orang. Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 96 x 100 liter = 9.600 liter • Kebutuhan air untuk keluarga pasien. Disini diambil rata-rata jumlah keluarga pasien adalah 2 orangpasien rawat inap dimana jumlah pasien rawat inap diambil dari jumlah tempat tidur pasien. Jumlah orang = 80 orang. Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 100 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 80 x 100 liter = 8.000 liter Maka total kebutuhan air untuk rumah sakit adalah 37.600 liter per hari

3.1.7 Kebutuhan Air Untuk Wisma.

Pada Komplek Perumahan ini terdapat 1 buah wisma yang digunakan untuk penginapan para tamu yang datang dari luar. Wisma tersebut memiliki 15 buah kamar. Irfandi : Perancangan Sistem Distribusi Air Bersih Pada Komplek Perumahan Karyawan PT. Pertamina PERSERO UP II Sei-Pakning Kabupaten Bengkalis, Riau Dari Reservoar WDcP Water decolorization Plant Kilang Pertamina, 2009. USU Repository © 2009 Jumlah orang = 15 orang. Kebutuhan air rata-rata per hari per orang = 150 liter Kebutuhan air rata-rata per hari = 15 x 150 liter = 2.250 liter

3.1.9 Kebutuhan air bersih untuk fasilitas lainnya.

Kebutuhan air bersih untuk fasilitas lainnya seperti gedung serba guna, lapangan olah raga, dan taman bermain membutuhkan air sekitar 1,5 dari sirkulasi air bersih yang ada, maka kebutuhan air adalah : = 0,015 312.800 + 20.400 + 19.500 + 37.900 +1000 + 1000 + 37.600 + 2.250 liter = 0,015 x 432.450 liter = 6486,75 liter Sehingga keperluan air bersih pada kompleks perumahan PT. PERTAMINA PERSERO menjadi : = 6486,75 liter + 432.450 liter = 438.936,75 liter untuk mengatasi kebocoran yang terjadi selama pendistribusian, maka kapasitas kapasitas total tersebut harus ditambahkan sebesar 10 – 20 .. Dalam perencanaan ini diambil faktor sebesar 10 , sehingga kapasitas total air bersih pada kompleks perumahan PT. PERTAMINA PERSERO adalah = 10 438.936,75 liter + 438.936,75 liter = 4389,3675 liter + 438.936,75 liter = 443.326,1175 liter. Jadi total kapasitas yang harus dialirkan ke perumahan dalam 24 jam adalah sebesar 443.326,1175 liter per hari = 443,326175 m3 per hari

3.2 Estimasi pemakaian beban puncak.