Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

1. Berdasarkan hasil perhitungan analisis regresi linier berganda diperoleh bahwa variabel EPS berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap dividen pada perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2006-2008. Dari hasil perhitungan diperoleh t-hitung 4,127 t-tabel 2,201 dengan sig-t 0,002 0,025. Hipotesis pertama yang menyatakan bahwa ada pengaruh EPS terhadap dividen diterima. Ho ditolak dan Ha diterima artinya Earning Per Share secara parsial mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Dividen Kas. Hal ini mengindikasikan bahwa Earning Per Share dipertimbangkan oleh manajemen dalam pembayaran dividen kas. 2. Berdasarkan hasil perhitungan analisis regresi linier berganda diperoleh bahwa Harga Saham berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap dividen pada perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2006-2008. Dari hasil perhitungan diperoleh t-hitung 3,414 t-tabel 2,201 dengan sig-t 0,0060,025. Berdasarkan Hasil perhitungan maka hipotesis 2 dalam penelitian ini terbukti secara signifikan, ada pengaruh Harga Saham Terhadap Dividen. Dapat disimpulkan bahwa kenaikan dan penurunan Harga Saham berpengaruh terhadap besarnya Dividen kas yang dibagikan. 3. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh Hasil bahwa secara simultan EPS dan Harga Saham berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap dividen kas pada perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2006-2008. Dari hasil perhitungan diperoleh F hitung sebesar 12,751 dengan sig-F sebesar 0,001. Berdasarkan Hipotesis Ketiga pada penelitian ini yang menyatakan bahwa EPS dan Harga Saham secara simultan berpengaruh terhadap Dividen dapat diterima. Maka Ha diterima dan Ho ditolak. Dari hasil perhitungan dapat disimpulkan bahwa secara simultan variabel EPS, dan Harga Saham berpengaruh positif dan signifikan terhadap dividen pada perusahaan Manufaktur di BEI tahun 2006-2008. 4. Dari hasil perhitungan dapat diketahui koefisien determinasi R square rata-rata dari tahun 2006-2008 sebesar 0,699. Dari hasil perhitungan tersebut maka dapat diartikan bahwa sebesar 69,9 Cash dividen dapat dijelaskan oleh kedua variabel bebas yang terdiri dari Earning Per Share dan Harga Saham dan sisanya sebesar 30,1 dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian ini.

5.2 SARAN

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Profitabilitas, Leverage dan Earning Per Share terhadap Harga Saham Perusahaan Basic Industry And Chemicals yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012

2 60 104

Pengaruh Arus Kas Operasi, Earning per Share, dan Profitabilitas terhadap Dividen Kas pada Perusahaan Property, Real Estate, dan Building Construction di Bursa Efek Indonesia

3 68 90

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Shara Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2012

1 43 69

Analisis Relevansi Dividend Yield dan Earning Per Share Terhadap Penilaian Harga Saham Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

2 67 127

Pengaruh Dividen Payout Ratio (DPR) Dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI

12 156 59

Analisis Pengaruh Earning Per Share, Dividend Per Share dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2006-2009.

0 47 93

Pengaruh Earning Per Share, Dividend Per Share, dan Financial Leverage Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Food & Beverage Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

9 67 115

Pengaruh Kebijakan Leverage, Kebijakan Dividen dan Earnings Per Share terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 33 92

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

12 85 93

Pengaruh Rasio Profitabilitas, Solvabilitas Dan Dividen Per Share Terhadap Harga Saham Emiten Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

0 33 73