Penelitian Terdahulu KAJIAN TEORI DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS

Valarie A. Zeithaml 1991 Scale 4. Assurance 5. Emphaty 6.service quality dalam mengukur kualitas service tetapi saling terkait satu sama lain. 2. 2. Dari sudut pandang kepraktisan, item pertanyaan dalam questionare untuk variabel responsiveness dan assurance tampak berulang-ulang, namun peneliti tidak mengalami masalah dengan responden yang tidak memahami perbedaan antar bagian dalam pertanyaan tersebut. 3. 3. Petunjuk untuk penggunaan SERVQUAL pada penelitian serupa berikutnya: hasil uji dengan menggunakan SERVQUAL akan lebih optimal jika penelitian yang dilakukan merupakan kombinasi penelitian kualitatif dan kuantitatif karena keys of problem atau gap dapat diidentifikasi. 10 Robert Johnston 1995 The Determinants of Service Quality: Satisfiers and Dissatisfiers 1. Attentiveness helpfulness 2. Responsiveness 3. Care 4. Availibility 5. Reliability 6. Friendliness 7. Courtesy 8. Communicatio n 4. 1. Beberapa faktor determinan service quality mendominasi antara faktor lainnya faktor responsiveness dan reliability 5. 2. Untuk nasabah bank, sumber kepuasan berasal dari faktor: 9. Competence 10. Functionality 11. Commitment 12. Access 13. Flexibility 14. Aesthetics 15. Cleanlinesstidi ness 16. Comfort 17. Security attentiveness, responsiveness, care and friendliness, sedangkan ketidakpuasan berasal dari faktor: reliability, responsiveness, availibility and functionality. 6. 3. Aspek intangible memberi pengaruh positif dan negatif pada kualitas pelayanan. 7. 4. Responsiveness merupakan faktor penting kualitas dan merupakan komponen kunci dalam kepuasan pelayanan. 8. 5. Reliability merupakan faktor penentu dalam ketidakpuasan kualitas pelayanan. 11 Robert M. Morgan dan Shelby D. Hunt 1994 The Commitment- Trust Theory of Relationship Marketing. 1. Trust 2. Relationship commitment 3. Relationship Termination Cost 4. Relationship Benefit 5. Share Value 6. Communication 7. Opportunistic Behavior 8. Acquiscence 9. Propensity to Leave 10. Cooperation 11. Functional Conflict 12. Uncertainly 1. The commitment- trust theory menyatakan bahwa jaringan-jaringan yang ditandai dengan komitmen hubungan dan kerjasama menimbulkan kepercayaan. 2. Komitmen hubungan dan kepercayaan berkembang ketika perusahaan hadir untuk hubungan dengan: a. menyediakan resource, opportunities dan benefit yang lebih unggul persembahan mitra alternatif. b. Mempertahanka n standar yang tinggi dari nilai- nilai perusahaan dan bersekutu dengan mitra pertukaran yang memiliki nilai yang sama. c. Berkomunikasi mengenai informasi berharga, termasuk expectancy, market intelligence dan evaluasi dari kinerja partner. d. Menghindari malevolenty dengan mengambil keuntungan dari mitra pertukaran.

2.8. Model Penelitian

Adapun model penelitiannya adalah sebagai berikut: Gambar 1. Model struktural penelitian Keterangan: : indikator : Variabel laten : pengaruh : pengukur Share Value Communication Opportunity Behavior Relationship Benefit Relationship Termination Cost akuntabilitas Info mudah diakses Publikasi info lengkap Publikasi laporan jujur Kebijakan tertulis Transpara nsi Kualitas Pelayanan Kepercayaan Muzakki Laporan audited Pengungkapan info jelas jelasjjelas Penyajian tepat waktu Mustahik tepat sasaran Komitmen Muzakki Assurance Realibility Responsiveness Emphaty tangible BAB. III METODE PENELITIAN 3.1. Teknik Penelitian Tehnik penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan survei dengan pengambilan data langsung pada subjek penelitian melalui kuisioner. Hal- hal yang dilakukan dalam penelitian ini meliputi pengumpulan, penyusunan dan analisis data serta intepretasi atas data yang diperoleh. Metode survei dalam penelitian digunakan untuk mengumpulkan data atau informasi tentang populasi yang besar dengan menggunakan sampel yang relative kecil. Populasi tersebut berkenaan dengan orang, instansi, lembaga, organisasi, unit-unit kemasyarakatan, tetapi sumber utamanya tetap orang. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah explanatory research. Penelitian eksplanatori explanatory research bersifat menjelaskan dan bertujuan untuk menguji suatu teori atau hipotesis guna memperkuat atau bahkan menolak teori atau hipotesis hasil penelitian yang sudah ada. Menurut Umar 2000 penelitian eksplanatori explanatory research adalah penelitian yang bertujuan untuk menganalisis hubungan-hubungan antara satu variabel dengan variabel lainnya atau bagaimana suatu variabel mempengaruhi variabel lainnya. Sedangkan menurut Singarimbun dan Effendy 1995 penelitian eksplanatori explanatory research merupakan penelitian penjelasan yang menyoroti hubungan kausal antara variable-variabel penelitian dan menguji hipotesis yang telah dirumuskan sebelumnya. Adapun skema penelitian analisis pengaruh akuntabilitas, transparansi dan kualitas pelayanan terhadap kepercayaan muzakki secara komprehensif digambarkan sebagai berikut: Sumber: Takidah, 2004 Gambar 2. Skema Metode Penelitian

3.2. Jenis dan Sumber Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini ada dua yaitu: a. Data Kualitatif. Data kualitatif terdiri dari kumpulan data nonangka yang bersifat deskriptif yang dapat berupa gejala, kejadian atau peristiwa yang dianalisis dalam bentuk kategori-kategori. Data kualitatif yang digunakan dalam penelitian ini terbagi atas data primer dan data sekunder. Data primer yaitu data yang diperoleh secara langsung dari sumber data berupa hasil kuesioner, sedangkan data sekunder merupakan data yang telah tersedia dan dapat diperoleh melalui media, artikel, jurnal, kunjungan website dan lain-lain. Kuesioner dalam penelitian ini mengacu pada KK SAP 2005, KNKG 2006, penelitian Takidah 2004 dan Rizal 2006 dengan modifikasi seperlunya. Latar Belakang Penelitian Perumusan Masalah Pengumpulan Data Pengolahan Data Perumusan Hipotesis Analisis Data Kesimpulan dan Saran Tujuan Penelitian Pembatasan Masalah b. Data Kuantitatif Data kuantitatif yang diperlukan dalam penelitian ini adalah data lengkap mengenai muzakki, amil zakat pada lembaga pengelola zakat yang menjadi unit penelitian serta data yang tersaji dalam angka-angka lainnya.

3.3. Variabel Penelitian

Pada penelitian ini terdapat dua variabel yaitu variabel independen dan variabel dependen. Variabel independen dalam penelitian ini adalah akuntabilitas, transparansi, dan kualitas pelayanan jasa, sedangkan variabel dependen adalah kepercayaan muzakki. Variabel independen dan variabel dependen dalam penelitian ini kemudian dioperasionalisasikan dalam Tabel 6. Tabel 6. Definisi Operasional Variabel Variabel DimensiElemen Indikator Skala Sumber Variabel Independen: Akuntabilitas X1 1. Mekanisme pelaporan 2. Mekanisme distribusi dana 1. Adanya pengungkapan informasi yang jelas. 2. Penyajian laporan keuangan tepat waktu 3. Dilakukan audit oleh auditor independen. 4. Distribusi dana ke mustahik yang tepat. ordinal KK SAP 2005 dan KNKG 2006 Transparansi X2 1. 1. Pengungkapan informaasi 2. Komunikasi kebijakan 5. Adanya kemudahan mengakses informasi. 6. Adanya publikasi informasi yang lengkap. 7. Adanya publikasi informasi yang jujur. 8. Kebijakan dikomunikasikan tertulis dan proporsional ordinal KK SAP 2005 dan KNKG 2006 Kualitas jasa X3 1. Reliability 1. Responsiveness 9. Program pengumpulan dana sudah baik. 10. Program pemberdayaan dana sudah baik 11. Informasi program dapat diakses dengan mudah 12. Petugas amil cukup tanggap. 13. Petugas amil memberikan informasi ordinal Takidah 2004 dan Rizal 2006

Dokumen yang terkait

Pola Fundraising Dana Zakat Pada Lazis Pt Pln Persero Kantor Pusat Kebayoran Baru

1 25 0

Pengaruh Promosi, Kualitas Pelayanan, dan Religiusitas terhadap Minat Masyarakat menjadi Muzakki pada Lembaga Amil Zakat (LAZ) Dompet Dhuafa

7 43 209

Pengaruh distribusi produktif dana Zakat, Infaq Dan Shadaqah (ZIS) terhadap perilaku konsumsi mustahik: studi kasus 58 responden mitra usaha masyarakat mandiri

0 5 2

PENDAHULUAN Pengaruh Pengetahuan Zakat, Tingkat Pendapatan, Religiusitas Dan Kepercayaan Kepada Organisasi Pengelola Zakat Terhadap Minat Membayar Zakat Pada Lembaga Amil Zakat :(Studi Kasus Terhadap Muzakki Di Fakultas Agama Islam Dan Fakultas Ekonomi D

1 3 10

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Pengetahuan Zakat, Tingkat Pendapatan, Religiusitas Dan Kepercayaan Kepada Organisasi Pengelola Zakat Terhadap Minat Membayar Zakat Pada Lembaga Amil Zakat :(Studi Kasus Terhadap Muzakki Di Fakultas Agama Islam Dan Fakultas Ekonom

0 7 4

PENGARUH TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN, PENGELOLAAN ZAKAT, DAN SIKAP PENGELOLA TERHADAP TINGKAT KEPERCAYAAN MUZAKKI : Studi Kasus Pada Lembaga Amil Zakat Di Kota Bandung.

9 30 56

Pengaruh Zakat dan Infaq terhadap Pendapatan Muzakki di Kecamatan Cinere

0 1 80

PENGARUH TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN, PENGELOLAAN ZAKAT, DAN SIKAP PENGELOLA TERHADAP TINGKAT KEPERCAYAAN MUZAKKI : Studi Kasus Pada Lembaga Amil Zakat Di Kota Bandung - repository UPI S PEA 0907332 Title

0 0 5

PENGARUH KEPUASAN MUZAKKI, TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PADA LEMBAGA AMIL ZAKAT TERHADAP LOYALITAS MUZAKKI (Studi Persepsi Pada LAZ Rumah Zakat) Indri Yuliafitri, Asma Nur Khoiriyah

0 0 14

PENGARUH TINGKAT PENDAPATAN, RELIGIUSITAS, AKUNTABILITAS DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT MUZAKKI MEMBAYAR ZAKAT DI BAITUL MAL KOTA BANDA ACEH

1 2 13