Pola 13 Analisis Struktur Teks Resensi

Penutup Sebagai peraih Nobel Kesustraan 1998, Saramago dikenal sebagai penulis yang kerap menyajikan ironi kehidupan dalam setiap karyanya. Meskipun telah lewat 20 tahun, apa yang hendak disampaikan Saramago lewat Blindness masih tetap sesuai dengan situasi sekarang, yaitu ketika modernisme membuat manusia semakin mudah tersesat dalam cahaya dengan mata terbuka. Lewat tokoh istri dokter, Saramago pun menyuarakan pesannya agar ketersesatan bisa dihindari. “Jangan Kehilangan dirimu. Jangan biarkan dirimu hilang ”. Sumber: Koran Tempo, akhir pekan 5-6 Maret 2016

m. Pola 13

Teks resensi yang termasuk dalam pola 13 dilihat dari struktur teks resensi yang tidak memiliki pembukaan, dan kelemahan buku. Struktur teks resensi pola 13 tersusun atas judul resensi, identitas buku, sinopsis, kelebihan buku, dan penutup. Teks resensi yang termasuk dalam pola 13 ada satu resensi yaitu data 26. Struktur teks resensi pada data 26 sebagai berikut. Judul Resensi Identitas Buku Pembukaan Tidak dijelaskan Sinopsis Rasulullah adalah figur suami romantis yang diidamkan perempuan di muka bumi. Perangainya amat baik, tanpa cela, dan terpancar ketampanannya. Kehidupan Rasulullah sebagai suami ummul mukminin merupakan samudera ilmu yang tak akan habis untuk dipelajari. Pengetahuan inilah yang menjadi kunci keharmonisan pasangan suami istri dalam membangun rumah tangga. Tetapi apakah kita sudah mengetahui bagaimana cara Rasulullah membahagiakan orang-orang disekitarnya, termasuk istri- istrinya? Bagaimana cara beliau membangun rumah tangga yang sakinah, mawadah wa rahmah? Buku ini menjawab semua pertanyaan itu melalui kisah-kisah yang disajikan didalamnya. Pada bagian depan buku Romantisnya Rasulullah dijelaskan bagaimana kelembutan Rasulullah terhadap para sahabatnya. Berikutnya pembaca digiring untuk lebih mendalami kelembutan Judul buku : Romantisnya Rasulullah Penulis : Pirman Penerbit : Citra Risalah Tahun terbit : Cetakan I, 2015 Tebal buku : 210 halaman Ukuran : 14,5 x 20,5 cm ISBN : 978-602-7727-65-6 Rasulullah terhadap istri-istrinya. Selain itu dilengkapi juga dengan dalil tentang pernikahan hal 59 yaitu QS. Ar Rum 30:21 “Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri. Supaya kamu cenderung dan merasa tentram kepadanya, dan dijadikannya di antaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir”. Kelebihan Buku Penulis juga menjelaskan kehidupan sederhana keluarga Rasulullah. Beliau mengajarkan hidup sederhana, akur, saling berdampingan, dan saling menyayangi. Buku ini cukup untuk membuka wawasan dalam meneladani kehidupan rumah tangga Rasulullah. Penulis mengajak pembaca untuk meneladani Rasulullah dalam segala aspek, utamanya dalam kehidupan beliau bersama istri dan keluarganya. Kelemahan Buku Tidak dijelaskan Penutup Menyajikan banyak kisah yang dapat kita teladani. Maka buku ini dapat dibaca oleh kalangan anak muda yang sedang mempersiapkan pernikahan, atau bagi mereka yang sedang menjalani pernikahan. Penulis menyajikannya dengan bahasa yang mudah dipahami sehingga pesan yang ingin disampaikan lebih mudah ditransformasi. Sumber: Kedaulatan Rakyat, Sabtu 5 Maret 2016

n. Pola 14

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS MASALAH PADA MATERI ALKOHOL DAN ETER DI SEKOLAH MENENGAH ATAS.

0 3 21

SUPERSTRUKTUR WACANA FASHION DAN IMPLEMENTASINYASEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH Superstruktur Wacana Fashion Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia Di Sekolah Menengah Pertama.

0 5 16

SUPERSTRUKTUR WACANA FASHION DAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH Superstruktur Wacana Fashion Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia Di Sekolah Menengah Pertama.

0 3 14

PENDAHULUAN Superstruktur Wacana Fashion Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia Di Sekolah Menengah Pertama.

0 8 4

VARIASI STRUKTUR TEKS RESENSIDAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN AJAR Variasi Struktur Teks Resensi Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Di Sekolah Menengah Atas.

0 2 19

VARIASI STRUKTUR TEKS RESENSI DAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN AJAR Variasi Struktur Teks Resensi Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Di Sekolah Menengah Atas.

0 3 13

PENDAHULUAN Variasi Struktur Teks Resensi Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Di Sekolah Menengah Atas.

0 8 4

METODE PENELITIAN Variasi Struktur Teks Resensi Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Di Sekolah Menengah Atas.

0 3 4

KAJIAN STRUKTUR DAN NILAI-NILAI KARAKTER DALAM CERITA RAKYAT DI DAERAH SUMEDANG SEBAGAI BAHAN AJAR APRESIASI SASTRA DAN PROSES PEMBELAJARANNYA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS.

5 50 84

Analisis Kebutuhan pada Bahan Ajar Penelitian dan Penulisan Sejarah di Sekolah Menengah Atas (SMA)

0 0 12