Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

17

1.2 Rumusan Masalah

Masalah dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut : 1. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar pendidikan agama antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK pada tahun ajaran 20102011di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru? 2. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar Pendidikan Kewarganegaraan PKn antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011? 3. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar Bahasa Indonesia antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se- Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011? 4. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar matematika antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011? 5. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam IPA antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011? 18 6. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Sosial IPS antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011? 7. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar Seni Budaya dan Keterampilan SBK antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011? 8. Adakah perbedaan yang signifikan prestasi belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Penjaskes antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011?

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar pendidikan agama antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011. 2. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar Pendidikan Kewarganegaraan PKn antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan 19 non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011. 3. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar bahasa Indonesia antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011. 4. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar Matematika antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se- Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011. 5. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam IPA antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru. 6. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Sosial IPS antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011. 7. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar Seni Budaya dan Keterampilan SBK antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011. 20 8. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Penjaskes antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 20102011.

1.4 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Motivasi Belajar, Gaya Belajar, Kedisiplinan Siswa terhadap Prestasi Belajar di SD Kristen Pratama T2 942011031 BAB I

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Motivasi Belajar, Gaya Belajar, Kedisiplinan Siswa terhadap Prestasi Belajar di SD Kristen Pratama T2 942011031 BAB II

0 0 27

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Motivasi Belajar, Gaya Belajar, Kedisiplinan Siswa terhadap Prestasi Belajar di SD Kristen Pratama T2 942011031 BAB IV

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Kedisiplinan Belajar dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas X SMA Kartika III-I Banyubiru

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru

0 0 23

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru T2 942009008 Bab II

0 0 35

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru T2 942009008 Bab IV

0 1 117

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru T2 942009008 Bab V

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-Kecamatan Banyubiru

0 0 26

STUDI KOMPARATIF PRESTASI BELAJAR SISWA YANG BERLATAR TK DAN NON TK PADA SISWA SD KELAS 1 GUGUS 3 KECAMATAN SIKUR TAHUN AJARAN 20162017

0 0 18