Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Perumusan Masalah

6 antara motivasi kerja, kepemimpinan dan penggunaan fasilitas jardiknas terhadap kinerja pegawai.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas, maka identifikasi permasalahan sebagai berikut; 1. Kinerja pegawai di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung, dalam merencanakan, melaksanakan pekerjaan belum maksimal karena dalam melaksanakan perkerjaan tidak mempunyai visi yang jelas dan tidak mempunyai tanggung jawab dalam melaksanakan pekerjaan dan pelaksanaan pekerjaan tidak sesuai dengan tupoksi . 2. Motivasi kerja masih rendah karena tidak memiliki kreativitas atau terobosan baru yang mendukung kinerja. 3. Kepemimpinan masih perlu ditingkatkan dalam mendorong dan memotivasi pegawai di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung 4. Penggunaan fasilitas jardiknas yang telah disediakan oleh pemerintah pusat perlu dioptimalkan oleh seluruh pegawai. 5. Kurangnya kepedulian pimpinan terhadap pengelolaan jardiknas. 6. Belum sepenuhnya seluruh bagian menerapkan TIK berbasis jardiknas. 7. Sarana prasarana yang ada belum memenuhi standar. 8. Pelatihan jardiknas tidak dianggarkan dalam Anggaran dan Belanja Daerah APBD. 7

1.3 Pembatasan Masalah

Berdasarkan Latar belakang dan identifikasi masalah yang telah dikemukakan, masih banyak faktor - faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai. Sehubungan dengan keterbatasan waktu, tenaga, biaya, dan kemampuan peneliti, maka dalam penelitian ini dibatasi pada : 1. Masalah yang berkaitan dengan kurangnya kinerja pegawai dalam merencanakan dan melaksanakan pekerjaan di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung. 2. Masalah motivasi kerja yang masih rendah, karena belum sepenuhnya pegawai bekerja memiliki kreativitas atau terobosan baru. 3. Masalah kepemimpinan Kepala Dinas. 4. Masalah penggunaan fasilitas jardiknas yang kurang optimal dalam mendukung pengelolaan administrasi di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung.

1.4 Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang, identifikasi masalah dan pembatasan masalah yang telah dikemukakan, maka masalah yang diteliti, secara lebih terperinci dapat dirumuskan sebagai berikut. 1. Apakah ada hubungan antara motivasi kerja dengan kinerja pegawai di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung? 2. Apakah ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja pegawai di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung? 8 3. Apakah ada hubungan antara penggunaan fasilitas jardiknas dengan kinerja pegawai di Dinas Pendidikan Kota Bandar lampung? 4. Apakah ada hubungan antara motivasi kerja, kepemimpinan dan penggunaan fasilitas jardiknas secara bersama-sama dengan kinerja pegawai di Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung?

1.5 Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

CORRELATION BETWEEN MOTIVATION AND SPEAKING ABILITY OF FIRST GRADE STUDENTS OF SMA AL AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG (A Script)

0 9 66

CORRELATION BETWEEN MOTIVATION AND SPEAKING ABILITY OF FIRST GRADE STUDENTS OF SMA AL AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG

1 9 45

THE CORRELATION BETWEEN PRINCIPAL LEADERSHIP, WORK CLIMATE, AND WORK MOTIVATION TOWARDS THE TEACHERS PERFORMANCE IN BODHISATTVA SCHOOL BANDAR LAMPUNG

0 22 101

THE CORRELATION BETWEEN PRINCIPAL LEADERSHIP, WORK CLIMATE, AND WORK MOTIVATION TOWARDS THE TEACHERS PERFORMANCE IN BODHISATTVA SCHOOL BANDAR LAMPUNG

0 12 100

COMPARATIVE STUDY BETWEEN STUDENTS WITH INTRINSIC AND EXTRINSIC MOTIVATION IN READING COMPREHENSION AT SMAN 7 BANDAR LAMPUNG

0 11 70

THE CORRELATION BETWEEN THE STUDENTS’ MOTIVATION AND THEIR WRITING ABILITY OF SECOND YEAR STUDENTS OF SMA AL KAUTSAR BANDAR LAMPUNG

0 6 67

Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Gaya Kepemimpinan dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai ( Studi Kasus pada Pegawai Sekretariat Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual Republik Indonesia)

0 2 147

Pengaruh Motivasi Kerja, Kemampuan Kerja, dan Sistem Kompensasi Terhadap Prestasi Kerja Karyawan (Studi Kasus pada PT. Bank BNI Syariah gedung Tempo Pavilion Jakarta Selatan)

44 309 165

THE RELATIONSHIP BETWEEN LEADERSHIP STYLE AND FREQUENCY OF ACCIDENTS THE RELATIONSHIP BETWEEN LEADERSHIP STYLE AND FREQUENCY OF ACCIDENTS.

0 2 9

RELATIONSHIP BETWEEN STUDENTS’ MOTIVATION AND STUDENTS’ SPEAKING ABILITY - repository UPI S ING 1105625 Title

0 0 4