Riya’ AKIDAH AKHLAK VII BUKU GURU

1. Tidak mampu menegakkan shalat kecuali dengan malas-malasan, ia

merasa ragu terhadap balasan Allah di Akhirat.

2. Hanya berfikir jangka pendek yaitu kekayaan duniawi semata

3. Terbiasa dengan kebohongan, ingkar janji, dan khianat.

4. Tidak mampu ber-amar ma’ruf nahyi munkar.

5. Sering kali dalam pembicaraannya menyindir dan menyakiti Nabi atau

Islam.

F. PROSES PEMBELAJARAN a. Persiapan

1 Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama. 2 Gurumemeriksakehadiran,kerapianberpakaian,posisitempatdudukdisesuaikan dengan kegiatan pembelajaran. 3 Guru menyapa peserta didik dengan memperkenalkan tema baru , lalu menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Pelaksanaan:

1. Guru membimbing peserta didik mengamati ayat alQur‘an surat alBaqarah: 264 2. Guru mengajak peserta didik berkomentar dan bertanya seputar surat alBaqarah: 264. Misalnya guru berkata; buatlah komentar dan pertanyaan seputar surat alBaqarah ayat 264. 3. Pada materi riya’ dan nifaq, guru meminta siswa mengamati bacaan tentang perbuatan salah seorang sahabat Nabi SAW. Lalu peserta didik menanya tentang seputar perbuatan tersebut. 4. Guru memberi penguatan atas hasil komentar dan pertanyaan siswa.

5. Pada kolom Buka Cakrawalamu, Guru mengajak peserta didik mencermati

perilaku riya’ dan nifaq dalam kehidupan sehari-hari, mencakup pengertiannya, ciri-cirinya, bentuk-bentuknya dan dalil-dalil yang merujuk pada perilaku riya’ dan nifaq.

6. Dalam kolom Kembangkan Wawasanmu, Guru mengajak peserta didik

menganalisa penyebab-penyebab yang melatar belakangi seseorang berbuat riya’ dan nifaq, apa akibat yang ditimbulkannya. Guru dapat mengajak mencari sumber-sumber berita tentang perilaku riya’, bisa dari TV dan alat elektronik yang lain. 7. Guru membagi kelompok diskusi untuk mempersiapkan simulasi tentang perilaku riya’ dan nifaq dalam kehidupan sehari-hari. 8. Guru mengajak peserta didik mensimulasikan perilaku riya’ dan nifaq dengan cara bermain peran. Modelpengajaranyangdigunakandalamkompetensiiniadalahbermainperan role playing. Model pembelajaran ini bertujuan untuk mengeksplorasi perasaan peserta didik, mentransfer dan mewujudkan pandangan mengenai perilaku, nilai dan persepsi peserta didik, mengembangkan keterampilan skill pemecahan masalah dan tingkah laku, dan mengeksplorasi materi pelajaran dengan cara yang bervariasi. 9. Masing-masingkelompok peserta didik menampilkanperannyasecarabergantiansesuaidengan skenario yang telah dipelajarinya sedangkan kelompok lain memperhatikan menyimak dan memberikan tanggapan. 10. Gurumemberikanpenjelasantambahandanpenguatanpembelajaran yang dilakukan peserta didik. Penutup: 1. Gurumemberikanpenjelasantambahandanpenguatanyangdikemukakanpeserta didik tentang materi tersebut. 2. Memberikan reward bagi peserta didik yang tampil baik. 3. Meminta siswa menutup dengan doa atau ucapan hamdalah.