Perancangan Pengkodean Perancangan Sistem

138

3.2 Perancangan Sistem

Pada tahap perancangan sistem akan dilakukan perancangan yang diantaranya adalah perancangan pengkodean, perancangan basis data, dan perancangan antar muka.

3.2.1 Perancangan Pengkodean

Pengkodean merupakan suatu pengelompokkan data, yang berguna untuk membantu mengidentifikasi suatu objek secara singkat. Kode dapat dibentuk dari kumpulan angka dan huruf. Berikut adalah pengkodean yang ada di aplikasi e- commerce pada CV. Elvana. 1. Pengkodean AdministratorPetugas Kode : ID 999 Menyatakan nomor urut administratorpetugas Menyatakan kode jenis administratorpetugas Contoh : ID001 ID : Menyatakan bahwa ID adalah kode jenis administratorpetugas 001 : Menyatakan bahwa 001 adalah nomor urut administratorpetugas 2. Pengkodean Pelanggan Kode : M 99999 Menyatakan nomor urut pelanggan Menyatakan kode jenis pelanggan Contoh : ID001 M : Menyatakan bahwa M adalah kode jenis pelanggan 00001 : Menyatakan bahwa 00001 adalah nomor urut pelanggan 139 3. Pengkodean Kategori Kode : K 9999 Menyatakan nomor urut kategori Menyatakan kode jenis kategori Contoh : K0001 K : Menyatakan bahwa K adalah kode jenis kategori 0001 : Menyatakan bahwa 0001 adalah nomor urut kategori 4. Pengkodean Subkategori Kode : SK 999 Menyatakan nomor urut subkategori Menyatakan kode jenis subkategori Contoh : SK001 SK : Menyatakan bahwa SK adalah kode jenis subkategori 001 : Menyatakan bahwa 001 adalah nomor urut subkategori 5. Pengkodean Ukuran Kode : U 9999 Menyatakan nomor urut ukuran Menyatakan kode jenis ukuran Contoh : U0001 U : Menyatakan bahwa U adalah kode jenis ukuran 0001 : Menyatakan bahwa 0001 adalah nomor urut ukuran 140 6. Pengkodean Warna Kode : W 9999 Menyatakan nomor urut warna Menyatakan kode jenis warna Contoh : U0001 W : Menyatakan bahwa W adalah kode jenis warna 0001 : Menyatakan bahwa 0001 adalah nomor urut warna 7. Pengkodean Produk Kode : EL 9999 Menyatakan nomor urut produk Menyatakan kode jenis produk Contoh : U0001 EL : Menyatakan bahwa EL adalah kode jenis produk 0001 : Menyatakan bahwa 0001 adalah nomor urut produk 8. Pengkodean Detail Produk Kode : DP 9999 Menyatakan nomor urut detail produk Menyatakan kode jenis detail produk Contoh : DP0001 DP : Menyatakan bahwa DP adalah kode jenis detail produk 0001 : Menyatakan bahwa 0001 adalah nomor urut detail produk 9. Pengkodean Jenis Pengiriman Kode : JP 999 Menyatakan nomor urut jenis pengiriman Menyatakan kode jenis pengiriman 141 Contoh : JP001 JP : Menyatakan bahwa JP adalah kode jenis pengiriman 001 : Menyatakan bahwa 001 adalah nomor urut jenis pengiriman 10. Pengkodean Ongkos Kirim Kode : OG 999 Menyatakan nomor urut ongkos kirim Menyatakan kode jenis ongkos kirim Contoh : OG001 OG : Menyatakan bahwa OG adalah kode jenis ongkos kirim 001 : Menyatakan bahwa 001 adalah nomor urut ongkos kirim 11. Pengkodean Pesanan Kode : OR- 99999 Menyatakan nomor urut pesanan Menyatakan kode jenis pesanan Contoh : OR-00001 OR - : Menyatakan bahwa OR- adalah kode jenis pesanan 00001 : Menyatakan bahwa 00001 adalah nomor urut pesanan 12. Pengkodean Pembayaran Kode : BUY 99999 Menyatakan nomor urut pembayaran Menyatakan kode jenis pembayaran Contoh : BUY00001 BUY : Menyatakan bahwa BUY adalah kode jenis pembayaran 00001 : Menyatakan bahwa 00001 adalah nomor urut pembayaran 142 13. Pengkodean Retur Barang Kode : R 99999 Menyatakan nomor urut retur barang Menyatakan kode jenis retur barang Contoh : R00001 R : Menyatakan bahwa R adalah kode jenis retur barang 00001 : Menyatakan bahwa 00001 adalah nomor urut retur barang

3.2.2 Perancangan Basis Data