Corporate Governance

Tabel 1 Variabel Penelitian

No Nama Variabel

Definisi Operasional

Cara Pengukuran

1 Profitabilitas Rasio yang mengukur kemampuan per- Diukur dengan ROA yang usahaan untuk menghasilkan laba dihitung dengan rumus: dalam

upaya

meningkatkan

nilai EBIT/Total Aktiva

pemegang saham.

2 Leverage Kemampuan perusahaan untuk me- Diukur dengan DER yang menuhi kewajiban keuangannya baik dihitung dengan rumus: jangka pendek maupun jangka panjang Total hutang/Total Ekuitas jika suatu perusahaan dilikuidasi.

3 Ukuran Ukuran yang dapat menggambarkan Diukur dengan total aset perusahaan

besar kecilnya suatu perusahaan

4 Dewan Direksi Dewan yang bertugas untuk menjalan- Diukur dengan frekuensi rapat kan operasi perusahaan

dewan direksi dalam satu tahun

5 Komite Audit Komite yang ditunjuk oleh perusahaan Diukur dengan frekuensi rapat sebagai penghubung antara dewan komite audit dalam satu tahun direksi dan audit eksternal, internal auditor serta anggota independen, yang memiliki tugas untuk memberikan pe ngawasan auditor, memastikan mana- jemen melakukan tindakan korektif yang tepat terhadap hukum dan regulasi.

6 Governance

dengan variabel committee

Komite

yang bertugas

untuk me- Diukur

ngembangkan dan merekomendasi ke- dummy: 1 bagi perusahaan pada dewan, pedoman dalam pelaksana- yang memiliki Governance an dan etika corporate governance.

committee; dan 0 bagi yang tidak memiliki.

7 Publikasi Laporan yang memberikan informasi Diukur dengan variabel dum- Sustainability

pertanggungjawaban my : 1 untuk perusahaan yang Report

tentang

perusahaan terhadap lingkungan dan melakukan publikasi sustain- sosial.

ability report dan 0 untuk perusahaan tidak melakukan publikasi

Teknis Analisis Data

penden yang diuji merupakan variabel Teknik analisis data yang digunakan

kategorikal. Uji regresi logistik tidak me- dalam penelitian ini adalah analisis statistik

merlukan uji normalitas dan uji asumsi deskriptif dan regresi logistik. Uji regresi

klasik. Namun, sebelum melakukan pe- logistik digunakan untuk menganalisis data

ngujian hipotesis, maka perlu uji overall dalam penelitian ini karena variabel inde-

model fit dan analisis uji kelayakan model regresi.

354 Ekuitas: Jurnal Ekonomi dan Keuangan – Volume 19, Nomor 3, September 2015 : 340 – 359

ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Namun variabel profitabilitas dan Dari tabel statistik deskriptif pada Tabel

leverage audit memiliki nilai rata-rata di-

1 menunjukkan bahwa jumlah data (n) bawah standar deviasi. Hasil ini menunjuk- adalah 51. Variabel ukuran perusahaan,

kan bahwa sebaran data untuk variabel dewan direksi, dan komite audit memiliki

profitabilitas dan leverage berbeda. Hal ini nilai rata-rata diatas standar deviasi. Hasil

terlihat dari selisih angka antara mean dan ini menunjukkan bahwa sebaran data untuk

standar deviasi yang jauh berbeda atau variabel ukuran perusahaan, dewan direksi

terjadi penyimpangan. Dengan besarnya dan komite audit pada perusahaan sampel

simpangan data, menunjukkan bahwa data tidak jauh beda atau hampir sama. Dengan

variabel profitabilitas dan leverage dikatakan tidak besarnya simpangan data, menunjuk-

kurang baik. Sebelum melakukan pengujian kan bahwa data variabel komite audit

hipotesis, pada uji overall model fit nilai dikatakan cukup baik.

statistik

Tabel 2 Hasil Analisis Deskriptif

13.34954 Valid N (listwise)

-2LogL yaitu tanpa variabel hanya konstan 13.172 dengan probabilitas signifikansi 0.106 saja sebesar 70,524 setelah dimasukkan

di atas 0.05 maka model dikatakan fit dan enam variabel baru, maka nilai -2LogL

model dapat diterima karena cocok dengan turun menjadi 37.878 atau terjadi pe-

data observasinya.

nurunan sebesar 32.646. Penurunan ini Uji hipotesis regresi logistik, diperoleh signifikan atau tidak dapat dibandingkan

persamaan regresi logistik sebagai berikut: dengan df (selisih df dengan konstan saja

= 2.508 + 10.469 ROA - 0.087 DER dan df dengan enam variabel independen).

Logit

+ 0.251 LNTA + 0.020 DD + 0.023 KA + 1.969 Df1 = (n-k) 51 dan df2 = 51-6 = 45, jadi selisih

GC

df =51-45=6. Berdasarkan angka percentage Tabel 3 menginformasikan hasil uji points of the t distribution dengan df = 6

signifikansi masing-masing variabel, dimana didapat angka 2.447. Oleh karena 37.878

diperoleh hasil sebagai berikut: Variabel lebih besar dari nilai tabel (2.447), maka

profitabilitas yang diukur dengan return on dapat dikatakan bahwa selisih penurunan

assets (ROA) memiliki signifikansi sebesar -2LogL signifikan. Hasil ini berarti pe-

0.020. Angka ini lebih kecil dari taraf signi- nambahan variabel independen profita-

fikansi 5% sehingga hipotesis pertama yang bilitas, leverage, ukuran perusahaan, dewan

berbunyi profitabilitas berpengaruh positif direksi, komite audit, dan governanace

terhadap publikasi Sustainability Report di- committee kedalam model memperbaiki

terima. Hal ini mendukung hasil penelitian model. Pada analisis uji analisis uji

yang dilakukan oleh Dilling (2009), Adistira kelayakan model regresi, nilai statistic

(2012) dan Idah (2013).

Hosmer and Lemeshow Goodness of Fit sebesar

Kontribusi Karakteristik Perusahaan Dan Corporate Governance ... – Khafid, Mulyaningsih

Tabel 3 Hasil Pengujian Hipotesis Penelitian

B S.E.

Wald

Df Sig.

Exp(B)

a DD .020

a. Variable(s) entered on step 1: ROA, DER, LNTA, DD, KA, GC. Temuan empiris ini mengindikasikan

sebagai bentuk pertanggungjawaban, ter- bahwa perusahaan dengan tingkat profita-

masuk publikasi Sustainability Report ini. bilitas tinggi akan mendorong para manajer

Variabel ukuran perusahaan yang di- melakukan publikasi informasi yang lebih

ukur dengan log natural total asset memiliki untuk meyakinkan investor dan kreditor

signifikansi sebesar 0,017. Angka ini lebih terhadap profitabilitas perusahaan termasuk

kecil dari taraf signifikansi 5% sehingga publikasi sustainability report (Adistira,

hipotesis ketiga yang berbunyi ukuran 2012). Temuan ini semakin menguatkan

perusahaan berpengaruh positif terhadap bahwa terdapat keterkaitan antara kinerja

publikasi Sustainability Report dapat di- keuangan dan tindakan perusahaan untuk

terima. Hal ini mendukung hasil penelitian melakukan sustainability report (Milne dan

yang dilakukan oleh Adistira (2012), dan Gray, 2008; Reddy dan Gordon, 2010;

Idah (2013). Semakin besar suatu perusaha- Pratiwi, 2014).

an, maka memiliki kecenderungan untuk Variabel leverage yang diukur dengan

mengungkapkan informasi lebih banyak, Debt to Equity Ratio (DER) memilki signi-

sehingga semakin mungkin untuk melaku- fikansi sebesar 0.395. Angka ini lebih besar

kan publikasi sustainability report. dari taraf signifikansi 5% sehingga hipotesis

Variabel dewan direksi yang diukur kedua yang berbunyi leverage berpengaruh

dengan frekuensi rapat dewan direksi me- negatif terhadap publikasi Sustainability

miliki signifikansi sebesar 0,442. Angka ter- Report, tidak dapat diterima.

sebut lebih besar dari taraf signifikansi 5% Temuan tersebut mengindikasikan bah-

maka hipotesis keempat ditolak. Dengan wa tidak selamanya perusahaan dengan

demikian, frekuensi rapat antara anggota leverage tinggi akan menanggung monitoring

dewan direksi tidak menjamin terciptanya cost tinggi pula dalam pengelolaan informasi

kualitas komunikasi yang baik dalam hal penciptaan laporan, sehingga perusahaan

keterbukaan informasi yang secara teoritis akan lebih memilih untuk mengurangi ting-

akan meningkatkan keluasan pengungkap- kat pengungkapan laporan terutama yang

an informasi termasuk informasi mengenai bersifat sukarela seperti sustainability report.

sustainability report .

Perusahaan dengan leverage tinggi bisa saja Variabel komite audit yang diukur justru berkepentingan untuk mengungkap-

dengan frekuensi rapat komite audit memili- kan informasi lebih luas kepada para pe-

ki signifikansi sebesar 0,576. Sama halnya mangku kepentingan termasuk kreditur

dengan variabel dewan direksi, variabel komite audit ini memiliki angka signifikansi

356 Ekuitas: Jurnal Ekonomi dan Keuangan – Volume 19, Nomor 3, September 2015 : 340 – 359

lebih besar dari taraf signifikansi 5% sehing- an yang semakin besar memiliki tanggung

ga hipotesis kelima yang berbunyi komite jawab sosial yang lebih besar sehingga audit berpengaruh positif terhadap publi-

cenderung melakukan publikasi sustain- kasi sustainability Report ditolak. Temuan ini

ability report , (4) Variabel dewan direksi yang senada dengan hasil penelitian yang di-

dalam penelitian ini dilihat dengan indikator lakukan oleh Dilling (2009), Luthfia (2012)

jumlah rapat dewan direksi dalam satu dan Idah (2013). Hal ini terjadi diindikasikan

tahun tidak berpengaruh secara signi- fikan karena komite audit dibentuk dengan tujuan

terhadap tindakan melakukan publikasi utama untuk meningkatkan kualitas laporan

sustainability report , (5) Variabel komite audit keuangan. Oleh karena itu, dalam setiap

yang dalam penelitian ini dilihat dengan pertemuannya komite audit lebih fokus

indikator jumlah rapat komite audit dalam hanya pada kualitas laporan keuangan dari

satu tahun tidak berpengaruh secara signi- pada sustainability report yang masih bersifat

fikan terhadap tindakan melakukan publi- voluntary.

kasi sustainability report, (6) Variabel gover- Variabel governance committee yang di-

nance committee berpengaruh positif ter- ukur dengan variabel dummy memiliki

hadap publikasi sustainability report. Per- signifikansi sebesar 0,042. Angka ini lebih

usahaan yang memiliki governance committee kecil dari taraf signifikansi 5% maka hipo-

cenderung melakukan publikasi sustain- tesis keenam diterima. Hal ini mendukung

ability report dibandingkan dengan per- hasil penelitian yang dilakukan oleh Dilling

usahaan yang tidak memiliki governance (2009), Luthfia (2012) dan Idah (2013). Dilling

committee.

(2010) menyatakan bahwa keberadaan gover- nance committee memilki hubungan dengan

Saran

publikasi sustainability report suatu per- Berdasarkan temuan penelitian yang usahaan. Governance committee dapat mem-

disajikan secara ringkas dalam simpulan, berikan rekomendasi berupa inisiatif untuk

disarankan kepada peneliti selanjutnya yang melakukan pengungkapan sosial lingkung-

tertarik melakukan riset mengenai tema an yang lebih dalam mewujudkan salah satu

publikasi sustainability report untuk juga prinsip good corporate governance yaitu trans-

memperhatikan kualitas isi pengungkapan parancy . Governance committee merekomen-

dari publikasi sustainability report sesuai dasikan pengungkapan tanggung jawab

standar pelaporan keberlanjutan atau pedo- sosial melalui sustainability report.

man Global Reporting Initiatives (GRI). Pe- nelitian ini hanya mengidentifikasi variabel

SIMPULAN DAN SARAN

publikasi sustainability report secara dummy

Simpulan

antara perusahaan yang melakukan publi- Berdasarkan hasil penelitian, analisis

kasi sustainability report dan yang tidak dan pembahasan, disimpulkan beberapa hal

melakukan publikasi publikasi sustainability sebagai berikut: (1) Variabel profitabilitas

report . Penelitian mengenai kualitas infor- perusahaan berpengaruh positif terhadap

masi publikasi sustainability report dapat tindakan melakukan publikasi sustainability

menjadi tema penelitian yang rasional untuk report . Perusahaan dengan profitabilitas

dilakukan. Selain itu penggunaa pengukur- yang semakin tinggi cenderung melakukan

an yang berbeda sebagai proksi dari variabel publikasi sustainability report, (2) Variabel

yang diteliti juga dapat menjadi alternatif leverage tidak berpengaruh secara signifikan

pengembangan penelitian di masa men- terhadap tindakan melakukan publikasi

datang.

sustainability report , (3) Variabel ukuran per- Secara empirik, keberadaan governance usahaan berpe ngaruh positif terhadap

committee yang signifikan mempengaruhi tindakan melakukan publikasi sustainability

publikasi sustainability report dapat menjadi report . Perusahaan dengan ukuran perusaha-

masukan bagi penentu kebijakan perusaha-

Kontribusi Karakteristik Perusahaan Dan Corporate Governance ... – Khafid, Mulyaningsih

an maupun penyusun regulasi di pasar Journal of American Academy of Business modal untuk meningkatkan peran monitor-

15(1): 301-310.

ing dari keberadaan governance committee Bangka Pos.com. 2012. 70 persen Kerusakan tersebut.

Lingkungan akibat Sektor Tambang. Jumat, 28 September 2012.

Keterbatasan Penelitian

http://bangka.tribunnews.com/2012/09/28/70- Penelitian ini hanya meneliti karakter-

persen-kerusakan-lingkungan-akibat- istik perusahaan yang mencakup profita-

tambang. Diakses tanggal 3 November bilitas, leverage, serta ukuran perusahaan

dan corporate governance yang mencakup Brennan, N. M., dan J. Solomon. 2008. dewan direksi, komite audit, serta governaace

Corporate Governance, Accountabili- committee sehingga belum dapat meng-

ty, and Mechanism of Accountability: gambarkan kualitas governance secara

an Overview. Accounting, Auditing and komprehensif. Disamping itu, penelitian ini

Accountability Journal 21(7): 885-906. dilakukan pada sampel perusahaan industri

Chen, S dan P. Bouvain. 2009. Is Corporate pertambangan saja sehingga dipandang

Responsibility Converging? A Compa- belum dapat menggambarkan berbagai

rison of Corporate Responsibility kondisi perusahaan di Bursa Efek Indonesia

Reporting in the USA, UK, Australia, yang melakukan publikasi sustainability

and Germany. Journal of Business Ethics report.

87(1): 299-317. Connelly, B. L., S. T. Certo., R. D. Ireland.,

DAFTAR PUSTAKA

and C. R. Reutzel. 2011. “Signaling Adistira, S., A. 2012. Pengaruh Karakteristik

Theory: A Review and Assessment”. Perusahaan terhadap Pengungkapan

Journal of Management 37(1): 39 – 67. Sustainability Reporting. Jurnal Review

Connors, E., and L. S. Gao 2011. Corporate Akuntansi dan Keuangan 3(1): 403–404.

Environmental Performance, Disclo- Aggarwal, P. 2013. Impact of Sustainability

sure and Leverage: an Integrated Performance of Company on its

Approach. International Review of Financial Performance: A Study of

Accounting, Banking and Finance 3(3): 1– Listed Indian Companies.

Global

Journal of Management and Business Dilling. 2009. Sustainability Reporting In A Research Finance 13(11): 61 – 70.

Global Context: What Are The Agustia, D. 2013. Pengaruh Struktur Ke-

Characteristics of Corporatons That pemilikan dan Dewan Komisaris ter-

Provide High Quality Sustainability hadap Corporate Social Responsibility

Reports An Empirical Analysis. Inter- dan Reaksi Pasar Ekuitas 17(3).

national Business & Economics Research Agustina, L. 2012. Pengaruh Karakteristik

Journal 9(1): 126-142. Perusahaan terhadap Pengungkapan

Deegan, C. 2004. Financial Accounting Theory. Laporan Keuangan. Jurnal Dinamika

Australia: McGraw-Hill. Akuntansi 4(1): 55–63.

Frank, M. Z., and V. K. Goyal. 2009. Capital Ahmeti, F., and B. Prenaj. 2015. A Critical

Struture Decision: Which Factors are Review of Modigliani and Miller’s

Reliably Important? Financial Manage- Theorem of Capital Strukture. Inter-

ment Review 38(1): 1–37. national Journal of Economics, Commerce

Ghozali, I dan A. Chariri. 2007. Teori and Management 3(6): 914–923.

Akuntansi . Badan Penerbit Universitas Al-Abbas, M. A. 2009. Corporate Governance

Diponegoro. Semarang. and Earnings Management: an Empiri-

GRI 2009B. 2009. Briefing paper: Sustainability cal Study of The Saudi Market. The

Reporting

10 Years on. Dalam http://

358 Ekuitas: Jurnal Ekonomi dan Keuangan – Volume 19, Nomor 3, September 2015 : 340 – 359

www.globalreporting.org.

Milne, M., dan R. Gray. 2008. International pada tanggal 3 November 2014.

Diakses

Trends in Corporate Sustainability Gray, R. H., R. Kouhy and S. Lavers. 1995.

Chartered Accountants Corporate Social and Environmental

Reporting.

Journal of New Zealand 87(11): 60-73. Reporting: A Review of the Litertaure

Mobus, J. L. 2005. Mandatory Environ- and a Longitudinal Study of UK

mental Disclosures in a Legitimacy Disclosore. Accounting, Auditing, and

Theory Context. Accounting, Auditing Accountability Journal 8(2): 47-77.

and Accountability Journal 18(4): 492- Idah. 2013. Corporate Governance dan

Karakteristik Perusahaan dalam Peng- Mondher, K. 2011. A Re-examination of The ungkapan

MM Capital Structure Irrelevance Accounting Analysis Journal 2(3): 314-

Sustainability

Report.

Theorem: a Partial Payout Approach. 322.

International Journal of Business and Kabar24.com. 2012. 5 Raksasa Tambang

Management 6(10): 193–204. Rusak sungai Indonesia. Senin, 28 Mei

Murray, A., D. Sinclair., D. Power dan R. 2012. http://www.kabar24. com/ nasional/

Gray. 2006. Do Financial Markets Care read/20120528/9/38122/5-raksasa-

About Social and Environ- mental tambang-rusak-sungai-indonesia.

Disclosure? Further Evidence and Diakses tanggal 3 November 2014

Exploration from the UK. Accounting, Kumar, R. 2014. A Study on Sustainability

Auditing and Accounta- bility Journal Reporting Practices in Indian and

19(2): 228-255.

Global Companies with Special Nasir, A., E. Ilham, dan V. I. Utara. 2014. Rerences to The Petroleum Companies.

Pengaruh Karakteristik Perusahaan Abhinav National Monthly Rerereed

dan Corporate Governance terhadap Journal of Research in Commerce and

Pengungkapan Sustainability Report Management 3(4).

pada Perusahaan LQ45 yang Terdaftar Kurnianingsih, H. T. 2013. Pengaruh Profita-

di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ekonomi bilitas dan Size Perusahaan terhadap

Corporate Social Responsibility. Jurnal Nugroho, P. I., and I. S. Arjowo. 2014. The Riset Akuntansi dan Bisnis 13(1).

Effects of Sustainability Report Dis- Lin, J. W., J. F. Li and J. S. Yang. 2006. The

closure towards Financial Perfor- Effect of Audit Committee Perfor-

mance. International Journal of Business mance on Earnings Quality. Managerial

and Management Studies 3(3): 225-239. Auditing Journal 21(9): 921–933.

Pratiwi, R. D., dan A. Sumaryati. 2014. Lin, Y. M dan H. F. Chien. 2012. Self

Dampak Sustainability Reporting Interested Incentives and Altruistic

terhadap Kinerja Keuangan dan Risiko Effects of Environmental Information

Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Disclosure: Evidence from Taiwan.

yang Masuk ke SRI- KEHATI Tahun Journal of Business and Policy Research

2009–2010. Jurnal Dinamika Akuntansi 7(4): 141-160.

Manetti, G. dan L. Becatti. 2009. Assurance Reddy, K. dan L. W. Gordon. 2010. The Effect Services for Sustainability Reports:

of Sustainability Reporting on Finan- Standards and Empirical Evidence.

cial Performance an Empirical Study Journal of Business Ethics 87(1): 289-296.

Using Listed Companies. Journal of Asia Mattingly, J. E., S. A. Harrast dan L. Olsen.

Entrepreneurship and Sustainability 6(2): 2009. Governance Implication of The

19-42.

Effects of Stakeholder Management on Rindawati, M. W. dan N. F. Asyik. 2014. Financial Reporting. Corporate Gover-

Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Per- nance Journal 9(3): 271-282.

usahaan, Leverage, dan Kepemilikan

Kontribusi Karakteristik Perusahaan Dan Corporate Governance ... – Khafid, Mulyaningsih

359

Publik terhadap Pengungkapan Cor- Undang-Undang Perseroan Terbatas No. 40 porate Social Responsibility (CSR).

Tahun 2007 http://www.bapepam.go.id/ Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi 4(6).

reksadana/files/regulasi/UU%2040%2020 Said, R., Y. H. Zainuddin dan Haron. 2009.

0720Perseroan%20Terbatas.pdf. Diakses The Relationship Between Corporate

3 November 2014.

Social Responsibility Disclosure And Wilson, M. 2013. A Critical Review of Corporate Governance Character-

Environmental Sustainability Report- istics In Malaysian Public Listed

ing in The Consumer Goods Indus- try: Companies. Social Resposibility Journal

Greenwashing or Good Busi- ness?. 5(2): 212–226.

Journal of Management and Sustainability Sun, N., A. Salama dan K. Hussainey. 2010.

3(4).

Corporate Environmental Disclosure, Zhao, R. 2007. “Ownership Structure and Corporate Governance, and Earnings

Accounting Information Content: Evi- Management. Managerial Auditing

dence from France”. Journal of Inter- Journal 25(7): 679-700.

national Financial Management and Accounting 18(3): 223- 247.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

KEPEKAAN ESCHERICHIA COLI UROPATOGENIK TERHADAP ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH DI RSU Dr. SAIFUL ANWAR MALANG (PERIODE JANUARI-DESEMBER 2008)

2 106 1

EFEKTIFITAS BERBAGAI KONSENTRASI DEKOK DAUN KEMANGI (Ocimum basilicum L) TERHADAP PERTUMBUHAN JAMUR Colletotrichum capsici SECARA IN-VITRO

4 157 1

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PENGARUH GLOBAL WAR ON TERRORISM TERHADAP KEBIJAKAN INDONESIA DALAM MEMBERANTAS TERORISME

57 269 37

FENOMENA INDUSTRI JASA (JASA SEKS) TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL ( Study Pada Masyarakat Gang Dolly Surabaya)

63 375 2

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI CAFE MADAM WANG SECRET GARDEN MALANG

18 115 26