Melakukan pengembangan draft produk

57 b. Membuat sketsa rancangan desain modul Sketsa rancangan dibuat dengan menggunakan software Corel Draw X7 untuk membuat gambar, bentuk bangun datar, mengedit garis, memberi tulisan, memberi warna, menggabungkan bentuk, dan membentuk ukuran agar menjadi kesatuan yang padu sesuai dengan rancangan desain modul tersebut. c. Perencanaan bahan yang akan digunakan dalam memproduksi produk Bahan yang digunakan dalam memproduksi modul pembelajaran keterampilan aksara Jawa yaitu menggunakan kertas ivory dan kertas HVS. Kertas ivory merupakan salah satu jenis kertas yang memiliki satu sisi licin sedangkan sisi yang lainnya lebih bertekstur kesat. Kertas ivory digunakan untuk cover modul pembelajaran pembelajaran keterampilan membaca aksara Jawa. Kertas HVS merupakan singkatan dari houtvrij schrijfpapier bahasa Belanda, yang artinya kertas tulis bebas serat kayu. Kertas HVS tersebut digunakan untuk mencetak isi modul pembelajaran pembelajaran keterampilan membaca aksara Jawa.

3. Melakukan pengembangan draft produk

Draft produk awal yang dikembangkan yaitu berupa bentuk desain halaman cover depan, halaman cover belakang, desain halaman isi modul pembelajaran, petunjuk penggunaan modul, dan konten materi yang terdiri dari: uraian materi, contoh, latihan-latihan, dan soal evaluasi. Tahap pengembangan bentuk draft awal produk ini masih mengalami proses perubahan sesuai dengan kritik, saran, dan komentar yang diberikan oleh ahli dan berdasarkan uji lapangan. 58 Pengembangan bentuk awal produk disesuaikan dengan pendapat dari Ali Mudlofir 2011:151-152 yaitu: a. Konsistensi Konsistensi dalam pengembangan modul ini yaitu terletak pada penggunaan font, tata letak, margin, dan spasi. b. Format Format yang digunakan dalam modul ini yaitu kertas berukuran A3 didesain sehingga membentuk dua bagian yang sama besar dengan posisi horizontal. c. Organisasi; tampilkan petabagan. Urutkan dan susun yang sistematis, tempatkan gambar naskah yang menarik, susun dengan alur yang mudah dipahami. Pembuatan modul ini disusun dengan menyajikan alur yang mudah dipahami oleh siswa kelas V SD. Modul diberi beberapa gambar pendukung agar lebih menarik untuk dilihat dan dipelajari. Susunan penyajian materi dari konsep dasar membaca huruf aksara Jawa sampai dengan materi membaca kalimat aksara Jawa yang lebih kompleks. Penggunaan tabel dalam pembuatan desain modul ini diharapkan dapat mempermudah pemahaman siswa dan keterbacaan aksara Jawa tersebut. d. Daya tarik; mengombinasikan warna, gambar, bentuk, dan ukuran huruf yang sesuai, tugas dan latihan yang dikemas dengan sedemikian rupa. Kombinasi warna digunakan sebagai daya tarik modul ini. Modul diberi warna yang dapat membuat siswa tertarik untuk mempelajari modul ini. Berbagai gam Ukuran huruf dibua terlalu besar agar t Berdasarkan keterampilan mem membaca aksara J pembelajaran ketera bagian isi modul. Gambar Desain sam modul, keterangan yang menarik. Desa menambah konsep untuk menambah sem 59 gambar pendukung di susun guna menambah da dibuat tidak terlalu kecil agar tetap mudah di ar tidak menghabiskan ruang pada kertas. kan prinsip tersebut, dihasilkan desain modul embaca aksara Jawa. Modul pembelajaran Jawa dibuat dengan ukuran 22,5 cm x erampilan membaca aksara Jawa terdiri dari bag bar 4. Desain halaman sampul depan dan belaka sampul bagian depan modul dilengkapi dengan ke n kelas sasaran modul pembelajaran ini, dan esain sampul bagian belakang didesain m p kebudayaan Jawa. pemilihan warna mera h semangat siswa dalam belajar dengan modul ter h daya tarik modul. h dibaca dan tidak odul pembelajaran ran keterampilan x 28 cm. Modul bagian sampul dan kang n keterangan judul dan desain gambar motif batik agar erah dimaksudkan tersebut. Gambar Halaman isi penggunaan modul. pertama yang berupa dimulai dari awal pe penggunaan modul t Gambar 6 Halaman et tabel etimologi meng makna huruf-huruf J yang berupa soal la 60 bar 5. Halaman petunjuk penggunaan modul dan i n isi modul ini pada bagian sebelah kiri merupa odul. Pada bagian sebelah kanan merupakan isi upa materi aksara Jawa legena. Penomoran hal l penyajian materi sehingga pada bagian ha odul tidak diberi nomor halaman. r 6. Halaman etimologi dan isi modul pembelaja n etimologi kiri merupakan halaman yang dil engenai aksara Jawa. Dalam tabel tersebut dije uf Jawa tersebut. Halaman isi kanan merupak latihan membaca aksara Jawa legena. Bebera dan isi erupakan petunjuk n isi materi aksara halaman isi modul halaman petunjuk lajaran dilengkapi dengan dijelaskan berbagai upakan halaman isi berapa contoh kata yang digunakan dala sanga, dan kaca. Halaman isi Jawa, halaman mat Halaman materi beri dapat dengan muda diurutkan dari latiha G Halaman isi aksara Jawa dengan beberapa ilustrasi a Beberapa kata yang wanara, paraga, wanaga 61 dalam latihan soal aksara Jawa legena yaitu kara, n isi modul yang terdiri atas halaman materi pa ateri sandhangan aksara Jawa dan halama erisi pemaparan materi yang dibuat sedemikia udah di pahami olah siswa. Halaman-halam ihan soal yang mudah ke latihan soal yang sulit. Gambar 7. Desain Halaman isi modul 1 n isi modul sebelah kanan berisi materi tent gan pasangannya. Latihan soal atau gladhen ba si agar menarik siswa dan mempermudah pem ng digunakan dalam soal latihan aksara Jawa wanagama, baya rawa, dan kaca mata. kara, naga, lawa, i pasangan aksara man soal latihan. ian rupa sehingga aman soal latihan g sulit. entang pengenalan bagian kiri diberi pemahaman siswa. wa pasangan yaitu Halaman isi macam sandhangan diberikan sebagai tam sebagai penutup suku sandhangan swara, pambukaning wanda Desain hala dan angka Jawa. Tandha materi aksara Jawa. 62 Gambar 8. Desain halaman isi modul 2 n isi modul diatas berisi halaman materi te sandhangan. Sandhangan dalam aksara Jawa adala tambahan agar aksara Jawa tersebut dapat berbun up suku kata. Sandhangan dibagi menjadi ti ara, sandhangan panyigeg wanda, dan anda. Gambar 9. Desain halaman isi modul 3 halaman isi modul berisi materi tentang mater Tandha wacan merupakan tanda baca yang te a. Tandha wacan terdiri atas titik, koma, dan a tentang berbagai dalah aksara yang berbunyi vokal atau tiga jenis yaitu dan sandhangan teri tandha wacan terdapat di dalam n aksara membuka kalimat yang disebut soal latihan yang suda Gamba Halaman soa singkat tentang Jaka pembelajaran denga membaca yang lebih ko Halaman m hampir sama bentukn mengenal bentuk aks 63 but dengan adeg-adeg. Bagian kanan desain t sudah lebih kompleks yaitu berupa kalimat aksa mbar 10. Desain soal latihan halaman evaluasi n soal latihan tersebut didesain dengan membua Jaka Tarub. Halaman evaluasi dibuat agar gan modul tersebut, siswa dapat mempelaja bih kompleks yaitu berupa kalimat. Gambar 11. Desain halaman mind map mind map berisi tentang aksara-aksara yan ntuknya. Halaman ini dibuat dengan tujuan aga uk aksara apa saja yang hampir sama bentuknya. n tersebut terdapat ksara Jawa. si mbuat cerita Jawa ar setelah selesai ajari keterampilan ang penulisannya n agar siswa dapat . 64

4. Melakukan Uji Validasai Ahli