Hasil pengamatan dan pembahasan Kesimpulan Laporan

101 Feri Andi Syuhada, 2014 PENGEMBANGAN BUKU AJAR REAKSI REDOKS MENGGUNAKAN KONTEKS KEMBANG API UNTUK MENINGKATKAN LITERASI SAINS PESERTA DIDIK SMA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tujuan Pembelajaran Teks Keluaran Ketepatan isi materi konten dan konteks Kesesuaian antara konten dengan konteks Kesesuaian materi dengan kurikulum tujuan pembelajaran Ketepatan ilustrasi gambar simbol lambang percobaan Kelayakan untuk digunakan oleh peserta didik SMA Y T Y T Y T Y T Y T Ulangi langkah pada point c, tetapi kali ini menggunakan 4 larutan sampel yang belum diketahui. Catat jenis sampel, warna nyala dan logam yang terkandung di dalam sampel tersebut dalam tabel hasil pengamatan yang telah kamu buat. 11.1 Peserta didik mampu menyimpulkan hasil dari percobaan reaksi oksidasi-reduksi berdasarkan hasil pengamatan.

D. Hasil pengamatan dan pembahasan

Tulis dan beri penjelasan dari hasil pengamatanmu dalam percobaan.

E. Kesimpulan

Tuliskan masing-masing kesimpulan dari kedua uji di atas. 12.1 Peserta didik mampu menyajikan hasil percobaan reaksi oksidasi-reduksi berdasarkan asumsi, bukti dan alasan sesuai dengan hasil pengamatan.

F. Laporan

Tuliskan keseluruhan hasil praktikum dalam kertas A4 dan sajikan untuk didiskusikan di depan kelas bersama kelompok lainnya. 1. Dekonteks-tualisasi Rangkuman Kembang api merupakan bahan peledak berdaya ledak rendah yang umumnya digunakan untuk hiburan dan merupakan salah satu bagian dari piroteknik. Istilah piroteknik merujuk kepada suatu bidang yang melibatkan bahan ledakan terutama untuk tujuan pencahayaan. Secara umum terdapat dua zat penting dalam kembang api, yakni bahan peledak campuran oksidatorzat pengoksidasi, bahan bakar dan binder serta zat pemberi warna. Beberapa reaksi yang terjadi dalam komponen penyusun kembang api, ialah sebagai berikut : 1. Zat pengoksidasi KClO 4  KCl + 2O 2 4KNO 3 + 5S  2K 2 O + 2N 2 + 5SO 2 3KClO 4 + 12Mg  3KCl + 12MgO 2. Bahan bakar 3KClO 4 + C 6 H 12 O 6  6CO 2 + 6H 2 O + 3KCl Tahap Nexus 102 Feri Andi Syuhada, 2014 PENGEMBANGAN BUKU AJAR REAKSI REDOKS MENGGUNAKAN KONTEKS KEMBANG API UNTUK MENINGKATKAN LITERASI SAINS PESERTA DIDIK SMA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tujuan Pembelajaran Teks Keluaran Ketepatan isi materi konten dan konteks Kesesuaian antara konten dengan konteks Kesesuaian materi dengan kurikulum tujuan pembelajaran Ketepatan ilustrasi gambar simbol lambang percobaan Kelayakan untuk digunakan oleh peserta didik SMA Y T Y T Y T Y T Y T 2Mg + O 2  2MgO 3. Binder pengikat C 6 H 10 O 5 + 3O 2  6CO + 5H 2 O 4. Zat pemberi warna Mg + O 2  MgO menghasilkan warna putih 2SrCl 2 + O 2  2SrO + 2Cl 2 menghasilkan warna merah 2CuCl + O 2  2CuO + Cl 2 menghasilkan warna biru 2BaCl 2 + O 2  2BaO + 2Cl 2 menghasilkan warna hijau Perkembangan Konsep Reaksi Redoks 1. Konsep reaksi oksidasi-reduksi berdasarkan pelepasan dan pengikatan oksigen Oksidasi adalah kombinasi suatu unsur dengan oksigen untuk menghasilkan oksida, sedangkan reduksi adalah pelepasan oksigen dari oksida untuk menghasilkan unsur. Contoh : Panas KClO 4  KCl + 2O 2 reduksi 2Mg + O 2  MgO oksidasi

2. Konsep reaksi oksidasi-reduksi berdasarkan pelepasan dan pengikatan elektron