PENGARUH SIKAP SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 PURBOLINGGO LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

(1)

ABSTRAK

PENGARUH SIKAP SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI

SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 PURBOLINGGO LAMPUNG TIMUR

TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Oleh SUSANTI

Pendidikan sangatlah penting dalam proses pembangunan suatu negara. Suatu negara yang mutu pendidikannya rendah akan menghambat kemajuan negara tersebut. Karena melalui pendidikan inilah suatu negara dapat mengembangkan sumber daya manusia yang berkualitas dan akan menjadi generasi-generasi yang cerdas dan terampil sebagai salah satu modal untuk menuju perubahan yang lebih baik untuk menghadapi era globalisasi.

Penelitin ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dan iklim sekolah terhadap hasil belajar Ekonomi siswa di SMA Negeri 1 Purbolinggo. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS semester ganjil SMA Negeri 1 Purbolinggo sebanyak empat kelas dengan jumlah siswa keseluruhan 120 siswa. Teknik pengambilan sampel yaitu simple random sampling dengan menggunakan rumus Taro Yamane didapat sampel sebanyak 92 siswa. Metode yang digunakan adalah penelitian verifikatif dengan pendekatan ex post facto dan survei. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, angket, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik analisis regresi.

Untuk menguji hipotesis pertama dan kedua menggunakan regresi linier sederhana dengan uji t, sedangkan untuk menguji hipotesis ketiga menggunakan regresi linier multiple dengan uji F.

Berdasarkan analisis data diperoleh hasil:

1. Ada pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi terhadap hasil belajar ekonomi yang ditunjukkan dengan nilai t hitung > t tabel yaitu 4,780 > 1,987 dengan koefisien korelasi (r) sebesar 0,450 dan koefisien determinasi (r2) sebesar 0,203.


(2)

2. Ada pengaruh iklim sekolah terhadap hasil belajar ekonomi yang ditunjukkan dengan nilai t hitung > t tabel yaitu 5,632 > 1,987 dengan koefisien korelasi (r) sebesar 0,510 dan koefisien determinasi (r2) sebesar 0,261.

3. Ada pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dan iklim sekolah terhadap hasil belajar ekonomi yang ditujukkan dengan nilai F hitung > F tabel yaitu 25,285 > 3,098 dengan koefisien korelasi (R) sebesar 0,602 dan koefisien determinasi (R2) sebesar 0,362.

Kata kunci: Sikap Siswa Pada Mata Pealajaran Ekonomi (X1), Iklim Sekolah (X2) dan Hasil Belajar (Y).


(3)

PENGARUH SIKAP SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI

SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 PURBOLINGGO LAMPUNG TIMUR

TAHUN PELAJARAN 2011/2012

(Skripsi)

OLEH S U S A N T I

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS LAMPUNG

BANDAR LAMPUNG 2012


(4)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

1. Paradigma Pengaruh Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi dan Iklim Sekolah Terhadap Hasil


(5)

DAFTAR ISI

Halaman HALAMAN JUDUL

ABSTRAK

HALAMAN PERSETUJUAN HALAMAN PENGESAHAN SURAT PERNYATAAN

HALAMAN RIWAYAT HIDUP HALAMAN PERSEMBAHAN HALAMAN MOTTO

SANWACANA DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN I. PENDAHULUAN

A.Latar Belakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah... 6

C.Pembatasan Masalah ... 6

D.Rumusan Masalah ... 7

E. Tujuan Penelitian ... 7

F. Manfaat Penelitian ... 8

G.Ruang Lingkup Penelitian ... 9

II. TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA PIKIR DAN HIPOTESIS A.Tinjauan Pustaka ... 10

1. Hasil Belajar... 10

2. Pengertian Sikap ... 13

3. Iklim Sekolah ... 17

B. Penelitian yang Relevan ... 21

C.Kerangka Pikir ... 22


(6)

III. METODOLOGI PENELITIAN

A.Metode Penelitian ... 26

B.Populasi dan Sampel ... 27

1. Populasi ... 27

2. Sampel ... 27

3. Teknik Pengambilan Sampel……… 28

C.Variabel Penelitian ... 29

1. Variabel Bebas ... 29

2. Variabel Terikat ... 29

D.Definisi Konseptual dan Operasional Variabel ... 29

1. Definisi Konseptual ... 29

2. Definisi Operasional ... 30

E. Kisi – Kisi Instrumen ... 31

F. Teknik Pengumpulan Data……… 33

G.Uji Persyaratan Instrumen ... 34

1. Uji Validitas Angket ... 34

2. Uji Reliabilitas Angket ... 37

H.Uji Persyaratan Analisis Data ... 40

1. Uji Normalitas ... 40

2. Uji Homogenitas ... 41

I. Uji Asumsi Klasik Untuk Regresi Ganda ... 42

1. Uji Kelinieran Regresi ... 42

2. Uji Multikolinieritas ... 44

3. Uji Autokorelasi ... 45

4. Uji Heteroskedastisitas ... 47

J. Uji Hipotesis ... 49

1. Regresi Linier Sederhana... 49

2. Uji Pengaruh Secara Parsial………. 50

3. Regresi Linier Multiple ... 51

IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A.Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 53

1. Sejarah Berdirinya SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 53

2. Visi, Misi dan Tujuan SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 53

3. Situasi dan Kondisi Sekolah SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 55

4. Keadaan Guru dan Karyawan SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 55

5. Keadaan Sarana dan Prasarana SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 56


(7)

6. Kegitan Belajar Mengajar SMA Negeri 1 Purbolinggo

Lampung Timur ... 56

7. Keadaan Siswa SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur………... 57

B.Gambaran Umum Responden………... 57

C.Deskripsi Data ... 57

1. Data Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi (X1)... 58

2. Data Iklim Sekolah (X2) ... 60

3. Data Hasil Belajar Siswa (Y) ... 61

D.Uji Persyaratan Instrumen ... 63

1. Uji Validitas Angket ... 63

2. Uji Reliabilitas Angket ... 64

E. Uji Persyaratan Analisis Data……… 64

1. Uji Normalitas………. 64

2. Uji Homogenitas Sampel……… 65

F. Uji Persyaratan Regresi Linier Ganda ... 66

1. Uji Linieritas Garis Regresi ... 66

2. Uji Multikolinieritas...70

3. Uji Autokorelasi... ..71

4. Uji Heteroskedastisitas...72

G.Uji Hipotesis...74

1. Regresi Linier Sederhana………...74

2. Uji Penggaruh secara Parsial…...78

3. Regresi Linier Multipel………...81

H.Pembahasan...84

1. Pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi terhadap hasil belajar…………...84

2. Pengaruh iklim sekolah terhadap hasil belajar ...87

3. Pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dan iklim sekolah terhadap hasil belajar...90

V. KESIMPULAN DAN SARAN A.Kesimpulan...95

B. Saran...96 DAFTAR PUSTAKA


(8)

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Hasil Belajar Ekonomi Semester Ganjil kelas XI IPS SMA Negeri 1

Purbolinggo Lampung Timur Tahun Pelajaran 2011/2012 ... 4

2. Jumlah siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 27

3. Pengambilan sampel pada masing – masing kelas ... 28

4. Kisi – kisi instrumen ... 31

5. Hasil Analisis Uji Validitas Angket Untuk Variabel X1 ... 35

6. Hasil Analisis Uji Validitas Angket Untuk Variabel X2 ... 36

7. Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel X1 ... 38

8. Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel X2 ... 39

9. Analisis Varians Untuk Uji Regresi Linier ... 43

10. Keadaan Sarana dan Prasarana SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 56

11. Jumlah siswa SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur ... 57

12. Distribusi Frekuensi Variabel Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi (X1) SMA Negeri 1 Purblinggo Lampung Timur Tahun Pelajaran 2011/2012 ... 58

13. Distribusi Frekuensi Variabel Iklim Sekolah (X2) SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur Tahun Pelajaran 2011/2012 ... 60

14. Distribusi Frekuensi Hasil Belajar Siswa Kelas XI IPS Semester Ganjil SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur Tahun Pelajaran 2011/2012 .... 62

15. Hasil Pengujian Normalitas Variabel Penelitian Dengan Menggunakan SPSS ... 65

16. Hasil Pengujian Homogenitas Dengan Menggunakan SPSS ... 66 17. Hasil Uji Kelinieran Regresi untuk Variabel Sikap Siswa Pada


(9)

Mata Pelajaran Ekonomi (X1) ... 67

18. Hasil Uji Kelinieran Regresi untuk Variabel Iklim Sekolah (X2) ... 68

19. Hasil Uji Multikolinieritas ... 70

20. Hasil Uji Autokorelasi ... 71

21. Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 73

22. Hasil Analisis dengan Pendekatan Rank Spearman ... 73

23. Korelasi Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Terhadap Hasil Belajar Ekonomi ... 74

24. Koefisien Regresi Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Terhadap Hasil Belajar Ekonomi ... 75

25. Korelasi Iklim Sekolah Terhadap Hasil Belajar Ekonomi ... 76

26. Koefisien Regresi Iklim Sekolah Terhadap Hasil Belajar Ekonomi... 77

27. Hasil Uji Pengaruh Secara Parsial ... 80

28. Koefisien Regresi Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi (X1) dan Iklim Sekolah (X2) Terhadap Hasil Belajar Ekonomi (Y) ... 81

29. Anova untuk Uji Hipotesis Pengaruh Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi dan Iklim Sekolah Terhadap Hasil Belajar ... 83

30. Korelasi Regresi Sikap Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi dan Iklim Sekolah Terhadap Hasil Belajar Ekonomi ... 84


(10)

MOTTO

Hidup Terasa Lebih Indah Jika Bermanfaat Untuk

Orang Lain (Santy)

Manisnya Keberhasilan akan menghapus

pahitnya kesabaran, nikmatnya kemenangan

melenyapkan letihnya perjuangan, menuntaskan

pekerjaan dengan baik akan melenyapkann lelahnya jerih

payah (Dr. Aidh bin Abdullah Al Qarni)

Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka

apabila kamu telah selsesai dari suatu urusan, kerjakanlah

dengan sungguh-sungguh urusan yang lain”

(Al-Insyirah, 6-7)

Dengan Ilmu hidup menjadi lebih mudah, dengan seni

hidup menjadi lebih indah, dan dengan agama hidup


(11)

PERSEMBAHAN

Segala puji bagi Alloh SWT Zat Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, dengan setulus hati karya sederhana ini penulis

persembahkan kepada yang tercinta

Kedua orang tua ku Ibu dan Bapak yang setiap detik mencurahkan kasih sayangnya untuk ku, mendoakan untuk

keberhasilanku dan memberikan segalanya untuk ku. Buat mbah putri dan mbah kakung yang slalu menjaga dan

merawatku dari kecil sampai aku beranjak dewasa, terimakasih atas kasih sayang yang telah kalian curahkan

kepadaku selama ini.

Para pendidik yang selalu membimbing dan memberikan ilmu yang bermanfaat untuk ku

Teman-teman di pendidikan ekonomi angkatan 2008 Almamater tercinta Universitas Lampung


(12)

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Rantau Jaya Kecamatan Sukadana Lampung Timur pada tanggal 19 Agustus 1989, yang merupakan anak pertama dari satu bersaudara pasangan Bapak Sugito dan Ibu Sulasih.

Pendidikan formal yang pernah diselesaikan oleh penulis adalah : 1. Taman Kanak-Kanak Aisyah Rantau Jaya selesai pada tahun 1996. 2. Sekolah Dasar Negeri 2 Rantau Jaya selesai pada tahun 2002.

3. Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Sukadana selesai pada tahun 2005. 4. Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Purbolinggo selesai pada tahun 2008. Pada tahun 2008, penulis diterima sebagai mahasiswa baru di Universitas Lampung Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Jurusan Pendidikan IPS Program Studi Pendidikan Ekonomi melalui jalur Penelusuran Kemampuan Akademik dan Bakat (PKAB).

Pada Januari 2011, Penulis melaksanakan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) di Yogyakarta-Bandung-Jakarta. Kemudian, penulis mengikuti Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang tersinergi dengan Program Pengalaman Lapangan (PPL) di SMP Negeri 2 Panca Jaya, Desa Fajar Baru, Kecamatan Panca Jaya, Kabupaten Mesuji pada Juli 2011 – Agustus 2011.

Penulis, Susanti


(13)

26

III. METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Suatu penelitian dipandang sebagai suatu usaha yang dilakukan untuk

memecahkan masalah dengan berbagai cara atau metode dengan menggunakan alat atau fasilitas-fasilitas yang ada untuk memperoleh hasil yang bisa

dipertanggungjawabkan. Metode yang digunakan untuk menemukan kebenaran dari suatu yang diteliti dengan cara yang ilmiah adalah melalui metode penelitian. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif verifikatif dengan pendekatan ex post facto. Pendekatan ex post facto adalah suatu penelitian yang dilakukan untuk meneliti peristiwa yang telah terjadi dan kemudian merunut ke belakang untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat menimbulkan kejadian tersebut (Sugiyono, 2004: 7) . Tujuan penelitian ini merupakan verifikatif yaitu untuk menentukan tingkat pengaruh variabel-variabel dalam suatu kondisi. Tujuan penelitian ini merupakan verifikatif yaitu untuk menentukan tingkat pengaruh variabel-variabel dalam suatu populasi. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini berdasarkan data yang ada ditempat penelitian sehingga


(14)

27

Sedangkan metode survey adalah metode yang digunakan untuk mendapatkan data dari tempat tertentu dimana peneliti melakukan perlakuan dalam

pengumpulan data , misalnya dengan mengedarkan kuesioner, test, wawancara terstruktur, dan sebagainya ( Sugiyono, 2011: 12)

B.Populasi dan Sampel 1. Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas XI IPS SMA Negeri 1 Purbolinggo tahun pelajaran 2011/2012.

Tabel 2. Jumlah Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur tahun pelajaran 2011/2012

No Kelas Jumlah (siswa)

1 XI IPS1 30

2 XI IPS2 31

3 XI IPS3 30

4 XI IPS4 29

Jumlah 120

Sumber: Guru Mata Pelajaran Ekonomi SMA Negeri 1 Purbolinggo 2. Sampel

Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan rumus Taro Yamane dengan rumus sebagai berikut:

n =

( ) Keterangan: n = jumlah sampel N = jumlah populasi


(15)

28

Berdasarkan rumus di atas, besarnya sampel dalam penelitian ini dihitung sebagai berikut:

n =

( , )

n = 92,31 dibulatkan menjadi 92 orang siswa.

Jadi, banyaknya sampel dalam penelitian ini sebesar 92 orang siswa. 3. Teknik Pengambilan Sampel

Teknik pengambilan sampel adalah probability sampling dengan menggunakan

simple random sampling. Teknik ini merupakan teknik pengambilan sampel yang memberikan peluang yang sama bagi setiap unsur (anggota) populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel (Sugiyono, 2011: 120).

Untuk menentukan besarnya sampel pada setiap kelas dilakukan dengan alokasi proporsional agar sampel yang diambil lebih proporsional. Hal ini dilakukan dengan cara:

Jumlah sampel tiap kelas = x jumlah siswa tiap kelas

Tabel 3. Pengambilan Sampel Pada Masing-masing Kelas No Kelas Jumlah siswa Perhitungan

1 XI IPS 1 30 92/120*30 = 23,00 = 23

2 XI IPS 2 31 92/120*31 = 23,77 = 24

3 XI IPS 3 30 92/120*30 = 23,00 = 23

4 XI IPS 4 29 92/120*29 = 22,23 = 22

Sumber : Hasil Pengolahan Data 2011

Penentuan siswa yang dijadikan sampel tiap kelas dilakukan dengan cara undian. Cara undian merupakan salah satu cara yang dapat dilakukan dalam menarik sampel dengan menggunakan simple random sampling.


(16)

29

C. Variabel Penelitian 1. Variabel Bebas

Variabel bebas (variabel independen) dilambangkan dengan X adalah variabel yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab timbulnya variabel dependen. Variabel bebas dalam penelitian ini sikap siswa siswa pada mata pelajaran ekonomi (X1) dan iklim sekolah (X2).

2. Variabel Terikat

Variabel terikat (variabel dependen) dilembangkan dengan Y adalah variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah hasil belajar siswa (Y).

D. Definisi Konseptual dan Operasional Variabel 1. Definisi Konseptual dan Operasional Variabel Sikap 1.1 Definisi Konseptual

Sikap adalah kesiapan seseorang untuk bertindak secara tertentu terhadap hal-hal tertentu. Sikap siswa yang positif terhadap mata pelajaran di sekolah merupakan langkah awal yang baik dalam proses belajar mengajar di sekolah (Sarlito Wirawan dalam Durul Isnaini, 2010:69).

1.2 Definisi Operasional

Sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi merupakan respon siswa pada mata pelajaran ekonomi yang dicerminkan dalam tiga dimensi yaitu kognitif, afektif dan konatif.


(17)

30

2. Definisi Konseptual dan Operasional Variabel Iklim Sekolah 2.1 Definisi Konseptual

Iklim sekolah merupakan suatu keyakinan, sikap, perilaku, yang mencirikan suatu sekolah atau iklim sekolah merupakan pengalaman bersama baik di dalam

lingkungan sekolah maupun di luar lingkungan sekolah (traditions and

celebrations) yang menciptakan rasa kemasyarakatan dan kekeluargaan dalam suatu komunitas sekolah (Wiyono, dkk dalam Dewi Nur Rofiah, 2007:10). 2.2 Definisi Operasional

Iklim sekolah merupakan keadaan atau situasi yang tentram, nyaman dan kondusif untuk melakukan proses belajar mengajar. Dengan keadaan sekolah yang seperti itu, maka tujuan pembelajaran akan tercapai dengan baik dan hasil belajar siswa pun akan maksimal.

3. Definisi Konseptual dan Operasional Variabel Hasil Belajar 3.1 Definisi Konseptual

Hasil belajar ekonomi adalah kemampuan ekonomi dalam ranah kognitif yang dimiliki siswa sebagai hasil dari proses belajar mengajar ekonomi selama kurun waktu tertentu berdasarkan tujuan instrukisonal tertentu dengan mengacu kepada garis-garis besar program pengajaran ekonomi SMA kelas XI.

3.2 Definisi Operasional Hasil Belajar

Hasil belajar ekonomi adalah skor ekonomi siswa dari suatu pengetesan dengan menggunakan tes hasil belajar ekonomi yang disususn berdasarkan tujuan instruksional yang telah ditetapkan. Skor tersebut mencerminkan kemampuan ekonomi siswa dalam ranah kognitif dari hasil belajar ekonomi siswa kelas SMA kelas XI.


(18)

31

E.Kisi – Kisi Instrumen

Data kedua variabel diperoleh melalui angket dalam bentuk interval dengan pendekatan rating scale. Semua berbentuk pernyataan dengan lima pilihan jawaban yang diberi penilaian dengan angka 5 (sangat setuju), 4 (setuju), 3 (netral), 2 (tidak setuju), dan 1 (sangat tidak setuju).

Tabel 4. Kisi-kisi Instrumen No Variabel

Penelitian Dimensi Sub Indikator No Item 1 Sikap

Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi

 Kognitif

 Afektif

 Konatif

1. Respon siswa terhadap isi materi yang

disampaikan

2. Keyakinan siswa untuk menerima materi yang diberikan

1. Reaksi yang menunjukkan rasa senang belajar 2. Reaksi yang

menunjukan rasa tidak senang belajar

1. Reaksi yang

menunjukan prilaku yang tidak baik pada siswa dalam menerima pelajaran

2. Sikap positif belajar siswa yang sungguh-sungguh menunjukan rasa suka siswa pada pelajaran 1,7,13,19,25 2,8,14,20,26 3,9,15,21,31, 34, 37,40 4,10,16,22 27,28,32 5,11,17, 23,29,33, 36,39 6,12,18, 24,30,35, 38 2 Iklim

Sekolah Adanya interaksi

Ketertiban kelas

1. Adanya interaksi yang tercipta diantara siswa 2. Adanya interaksi antar

warga sekolah

1. Suasana kelas yang tertib pada saat proses belajar

1,14 41,46 2,15


(19)

32 Organisasi kelas Keakraban Keterlibatan anak dalam belajar di kelas Motivasi dari guru Orientasi guru Persaingan Inovasi dalam belajar mengajar Disiplin sekolah

1. Adanya kerjasama dalam menjaga kelas

1. Adanya keterbukaan antara guru dengan siswa 2. Adanya kebersamaan

1. Adanya aktivitas belajar di kelas

1. Memberikan semangat belajar

2. Memperhatikan siswa yang belum paham 1. Memberikan tugas dan

latihan

2. Mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru 1. Melakukan persaingan di

dalam memperoleh nilai yang baik

1. Guru dan siswa

mengadakan perubahan di dalam mengajar

1. Kejelasan peraturan sekolah 3,14,27,47 4,17,29 5,18,30,38, 51,52 6,19,31,39 7,20,32 8,21 9,22,33 10,23,34 11,24,35, 43,48 12,25,36, 40 13,26,37, 42,43,45, 49,50 3. Hasil

Belajar Hasil ujian tengah semseter mata pelajaran ekonomi siswa kelas

Besarnya hasil tes semester ganjil mata pelajaran

ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur tahun ajaran 2011/2012


(20)

33

XI IPS SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur tahun pelajaran 2011/2012 F. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Observasi

Observasi merupakan suatu proses yang kompleks, suatu proses yang tersusun dari berbagai proses biologis dan psikologis. Teknik ini digunakan apabila penelitian berkenaan dengan perilaku manusia, proses kerja, gejala-gejala alam dan bila responden yang diamati tidak terlalu besar (Sugiyono, 2011: 203) 2. Dokumentasi

Dokumentasi ini merupakan suatu cara pengumpulan data yang menghasilkan catatan-catatan penting yang berhubungan dengan masalah yang diteliti, yang berupa jumlah siswa dan hasil belajar siswa sehingga akan diperoleh data yang lengkap, sah dan bukan berdasarkan perkiraan.

3. Angket

Angket merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pertanyaan tertulis kepada responden untuk dijawabnya (Sugiyono, 2011: 199). Teknik ini digunakan untuk memperoleh data mengenai sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dan iklim sekolah. Responden dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Purbolinggo Lampung Timur tahun pelajaran 2011/2012.


(21)

34

G. Uji Persyaratan Instrumen 1. Uji Validitas

Uji validitas ini digunakan untuk mengukur sejauh mana alat ukur yang digunakan dapat mengukur apa yang diinginkan. Sebuah instrumen dikatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan dan dapat mengungkapkan data dari variabel yang diteliti secara tepat. Metode uji kevalidan yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode korelasi productmoment sebagai berikut:

rxy

=

∑ (∑ ) (∑ )

{ ∑ (∑ ) } { ∑ (∑ ) }

Keterangan:

rxy = koefisien korelasi antara variabel x dan y X = skor total X

Y = skor total Y

N = jumlah sampel yang diteliti ( Suharsimi Arikunto, 2007: 72) Kriteria pengujian:

Dengan = 0,05 dan (dk = n – 2 ), apabila rhitung > rtabel maka item pernyataan tersebut valid, jika sebaliknya rhitung < rtabel maka item pernyataan tersebut tidak valid.

Berikut disajikan tabel hasil uji validitas angket pada 28 responden dengan 40 item pernyataan.


(22)

35

Tabel 5. Hasil Analisis Uji Validitas Angket untuk Variabel X1

Item Pernyataan rhitung rtabel Kesimpulan

1 0,473 0,374 Valid

2 0,548 0,374 Valid

3 0,480 0,374 Valid

4 0,465 0,374 Valid

5 0,461 0,374 Valid

6 0,401 0,374 Valid

7 0,432 0,374 Valid

8 0,464 0,374 Valid

9 0,415 0,374 Valid

10 0,389 0,374 Valid

11 0,403 0,374 Valid

12 0,432 0,374 Valid

13 0,416 0,374 Valid

14 0,378 0,374 Valid

15 0,617 0,374 Valid

16 0,426 0,374 Valid

17 0,419 0,374 Valid

18 0,423 0,374 Valid

19 0,385 0,374 Valid

20 0,390 0,374 Valid

21 0,472 0,374 Valid

22 0,448 0,374 Valid

23 -0,243 0,374 Tidak Valid

24 0,422 0,374 Valid

25 -0,052 0,374 Tidak Valid

26 0,452 0,374 Valid

27 -0,154 0,374 Tidak Valid 28 -0,057 0,374 Tidak Valid

29 0,427 0,374 Valid

30 0,489 0,374 Valid

31 0,505 0,374 Valid

32 -0,163 0,374 Tidak Valid

33 0,389 0,374 Valid

34 0,477 0,374 Valid

35 0,446 0,374 Valid

36 0,375 0,374 Valid

37 0,391 0,374 Valid

38 0,536 0,374 Valid

39 0,388 0,374 Valid

40 0,455 0,374 Valid


(23)

36

Kriteria yang digunakan adalah jika rhitung > rtabel, maka item pernyataan tersebut dinyatakan valid dan sebaliknya. Berdasarkan kriteria tersebut, maka dari 40 item pernyataan tersebut terdapat 5 item pernyataan yang dinyatakan tidak valid dan item pernyataan tersebut dihilangkan. Dengan demikian angket yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 35 item pernyataan.

Tabel 6. Hasil Analisis Uji Validitas Angket untuk Variabel X2

Item Pernyataan rhitung rtabel Kesimpulan

1 0,684 0,374 Valid

2 0,433 0,374 Valid

3 0,381 0,374 Valid

4 0,391 0,374 Valid

5 0,752 0,374 Valid

6 0,657 0,374 Valid

7 0,660 0,374 Valid

8 0,542 0,374 Valid

9 0,635 0,374 Valid

10 0,484 0,374 Valid

11 0,391 0,374 Valid

12 0,649 0,374 Valid

13 0,380 0,374 Valid

14 0,439 0,374 Valid

15 0,382 0,374 Valid

16 0,542 0,374 Valid

17 0,497 0,374 Valid

18 0,508 0,374 Valid

19 0,569 0,374 Valid

20 0,650 0,374 Valid

21 0,508 0,374 Valid

22 0,697 0,374 Valid

23 0,486 0,374 Valid

24 0,159 0,374 Tidak Valid

25 0,639 0,374 Valid

26 0,609 0,374 Valid

27 0,441 0,374 Valid

28 0,390 0,374 Valid

29 0,614 0,374 Valid

30 0,612 0,374 Valid

31 0,445 0,374 Valid

32 0,375 0,374 Valid


(24)

37

34 0,387 0,374 Valid

35 0,180 0,374 Tidak Valid

36 0,462 0,374 Valid

37 0,678 0,374 Valid

38 0,814 0,374 Valid

39 0,605 0,374 Valid

40 0,739 0,374 Valid

41 0,447 0,374 Valid

42 0,092 0,374 Tidak Valid

43 0,432 0,374 Valid

44 0,168 0,374 Tidak valid

45 0,515 0,374 Valid

46 0,484 0,374 Valid

47 0,344 0,374 Tidak Valid 48 0,222 0,374 Tidak Valid

49 0,552 0,374 Valid

50 0,486 0,374 Valid

51 0,430 0,374 Valid

Sumber : Hasil Pengolahan Data 2012

Kriteria yang digunakan adalah jika rhitung > rtabel, maka item pernyataan tersebut dinyatakan valid dan sebaliknya. Berdasarkan kriteria tersebut, maka dari 51 item pernyataan tersebut terdapat 6 item pernyataan yang dinyatakan tidak valid dan item pernyataan tersebut dihilangkan. Dengan demikian angket yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 45 item pernyataan.

2. Uji Reliabilitas

Realibilitas adalah ukuran yang menunjukkan bahwa instrumen yang penelitian memiliki tingkat kepercayaan dan dapat diandalkan. Pengujian realibilitas dalam penelitian ini menggunakan rumus Alpha, sebagai berikut:


(25)

38

Keterangan:

r11 = reliabilitas instrumen

k = banyak butir soal ∑ = jumlah varians total

= varians total (Suharsimi Arikunto, 2007: 109)

Selanjutnya untuk menginterprestasikan besarnya koefisien korelasi adalah: 0,800 sampai dengan 1,000 = sangat tinggi

0,600 sampai dengan 0,799 = tinggi 0,400 sampai dengan 0,599 = cukup 0,200 sampai dengan 0,399 = rendah

0,000 sampai dengan 0,199 = sangat rendah

Kriteria pengujian, apabila rhitung > rtabel dengan taraf signifikansi 0,05 maka angket dinyatakan reliabel dan sebaliknya.

Berikut disajikan tabel hasil uji reliabilitas angket pada 28 responden dengan 40 item pernyataan.

Tabel 7. Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel X1

Reliability Statistics Cronbach's

Alpha N of Items

.835 40

Sumber: Hasil Pengolahan Data 2012

Berdasarkan informasi di atas menunjukkan bahwa harga koefisien alpha hitung untuk variabel X1 > 0,374, maka dapat disimpulkan bahwa angket atau alat


(26)

39

pengukur data tersebut bersifat reliabel. Dengan demikian, pernyataan untuk variabel X1 dapat digunakan untuk mengumpulkan data yang diperlukan.

Berikut disajikan tabel hasil uji reliabilitas angket pada 28 responden dengan 40 item pernyataan.

Tabel 8. Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel X2

Reliability Statistics Cronbach's

Alpha N of Items

.937 51

Sumber: Hasil Pengolahan Data 2012

Berdasarkan informasi di atas menunjukkan bahwa harga koefisien alpha hitung untuk variabel X2 > 0,374, maka dapat disimpulkan bahwa angket atau alat pengukur data tersebut bersifat reliabel. Dengan demikian, pernyataan untuk variabel X2 dapat digunakan untuk mengumpulkan data yang diperlukan. Berdasarkan analisis uji reliabilitas angket pada variabel sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi (X1) memiliki reliabilitas dengan kategori sangat tinggi dimana rhitung > rtabel sebesar 0,835 > 0,374. Sementara itu, untuk uji angket pada variabel iklim sekolah (X2) juga memiliki reliabilitas dengan kategori sangat tinggi dimana rhitung > rtabel sebesar 0,937 > 0,374.

Berdasarkan hasil analisis uji reliabilitas angket untuk variabel sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi (X1) dan iklim sekolah (X2), kedua variabel tersebut memiliki nilai rhitung > rtabel. Selain itu, kedua variabel tersebut memiliki item pernyataan yang reliabel sehingga alat ukur ini dapat digunakan untuk mengumpulkan data yang dibutuhkan.


(27)

40

H. Uji Persyaratan Analisis Data 1. Uji Normalitas

Menurut Sudarmanto (2005: 104-123), untuk mengetahui alat analisis parametrik diperlukan dua persyaratan yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Uji

normalitas digunakan untuk mengetahui apakah instrument yang digunakan sebagai alat pengumpulan data berdistribusi normal atau tidak. Uji normalitas yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Lilifors.

Pengujian normalitas data menggunakan Uji Lillefors dengan rumus sebagai berikut:

Zi =

Keterangan: X = Rata-rata

S = Simpangan baku X1 = Nilai siswa Rumusan Hipotesis yaitu:

H0 = Data berasal dari populasi berdistribusi normal

H1= Data berasal dari populasi yang tidak berdistribusi tidak normal Langkah-langkahnya sebagai berikut:

a. Pengamatan X1, X2,...Xn dijadikan angka baku Z1, Z2,…Zn yang dicari dengan rumus:


(28)

41

Zi =

b. Menghitung peluang F( Zi ) = ( Zi ) untuk setiap angka baku dengan menggunakan distribusi angka baku

c. Menghitung S ( Z1 ) dengan rumus S ( Zi ) = , ,…..

d. Menghitung selisih F ( Zi ) – S ( Zi ) kemudian tentukan harga mutlaknya e. Ambil harga paling besar diantara harga-harga mutlak

Kriteria pengambilan keputusan:

Tolak H0 apabila nilai signifikansi (Sig) < 0,05 berarti distribusi sampel tidak normal. Terima H0 apabila nilai signifikansi (Sig) > 0,05 berarti sampel berdistribusi normal.

2. Uji Homogenitas

Uji ini dilakukan untuk mengetahui apakah data yang diperoleh berasal dari varians yang sama atau tidak. Pengujian homogenitas pada penelitian ini menggunakan Uji Bartlett, dengan langkah-langkah sebagai berikut:

a. Menghitung varians gabungan dari semua sampel dengan menggunakan rumus:

S2= ∑( )

∑( )

b. Menghitung harga satuan B dengan rumus, B = (Log s )∑( − 1)

c. Menggunakan uji chi-kuadrat untuk uji Bartlett, yaitu:


(29)

42

Dengan In 10 = 2,3026 disebut logaritma asli dari bilangan 10 Dengan taraf kesalahan = 0,05

Rumusan hipotesis:

H0 = data sampel bervarians homogen H1 = data sampel tidak bervarians homogen Kriteria pengujian:

Tolak hipotesis nol jika X2X2

(1 - )(k – 1 ), X2 (1 - )(k – 1 ) didapat dari daftar

distribusi chi-kuadrat dengan peluang (1 – ) dan dk = ( k – 1 ). (Sudjana, 2005: 263)

I. Uji Asumsi Klasik Untuk Regresi Ganda

Menurut Sudarmanto (2005: 124), untuk menggunakan regresi linier ganda sebagai alat analisis perlu dilakukan uji persyaratan terlebih dahulu, apabila

persyaratan tidak terpenuhi, maka regresi linier ganda dapat diguanakan. Beberapa persyaratan yang perlu diujikan sebelumnya adalah sebagai berikut:

1. Uji Kelinieran Regresi

Uji keberartian dan kelinieran dilakukan untuk mengetahui apakah pola regresi bentuknya linier atau tidak serta koefisien arahnya berarti atau tidak. Uji keberartian regresi linier multiple menggunakan statistik F dengan rumus:

F =


(30)

43

S2sis = varians sisa

Dengan dk pembilang 1 dan dk penyebut n-2, α = 0,05. Kriteria uji apabila Fh > Ft maka H0 ditolak, hal ini berarti arah regresi berarti. Uji kelinieran regresi linier multiple menggunakan statistik F dengan rumus :

F =

Keterangan:

S2TC = varians tuna cocok S2G = varians galat

Dengan kriteria uji apabila Fh < Ft maka H0 ditolak, hal ini berarti regresi linier. Untuk mencari Fhitung digunakan tabel ANAVA sebagai berikut :

Tabel 9. Analisis varians untuk uji regresi linier Sumber

Varians

Dk Jk KT Fhitung

Total N

Koefisien (a) 1 JK (a) JK (a) Regresi (b/a) Sisa 1 n-2 JK (b/a)

JK (s)

S2reg = JK (b/a) S2sis = ( ) Tuna cocok Galat k-2

n-k

JK (TC) JK (G)

S2TC = ( )


(31)

44

Keterangan:

JK = jumlah kuadrat KT = kuadrat tengah N = banyaknya responden Ni = banyaknya anggota JK (T) = ∑

JK (a) = (∑ )

JK (b/a) = b ∑ − (∑ ) (∑ )

JK (S) = JK (T)  JK (a)  JK (b/a) JK (G) = ∑ ∑ − (∑ )

JK (TC) = JK (S)  JK (G), (Sudjana, 2005 : 330-332) 2. Uji Multikolinieritas

Menurut Sudarmanto (2005: 136-138), uji asumsi tentang multikolinieritas dimaksudkan untuk membuktikan atau menguji ada tidaknya hubungan yang linier antara variabel bebas (independen) yang satu dengan variabel bebas (independen) lainnya. Ada atau tidaknya korelasi antarvariabel independen dapat diketahui dengan memanfaatkan statistik korelasi product moment dari Pearson.

rxy = ∑ (∑ )(∑ )

{ ∑ (∑ ) }{ ∑ (∑ ) }

Keterangan:

rxy = koefisien korelasi antara variabel x dan y X = skor total X


(32)

45

N = jumlah sampel yang diteliti ( Suharsimi Arikunto, 2007: 72) Rumusan hipotesis yaitu:

H0 : tidak terdapat hubungan antar variabel independen. H1 : terdapat hubungan antar variabel independen. Kriteria pengujian :

Apabila rhitung < rtabel dengan dk = n dan alpha 0,05 = maka H0 ditolak sebaliknya jika rhitung > rtabel maka H0 diterima.

3. Uji Autokorelasi

Menurut Sudarmanto (2005: 142-143), pengujian autokorelasi dimaksudkan untuk mengetahui apakah terjadi korelasi di antara data pengamatan atau tidak. Adanya Autokorelasi dapat mengakibatkan penaksir mempunyai varians tidak minimum dan uji t tidak dapat digunakan, karena akan memberikan kesimpulan yang salah. Ada atau tidaknya autokorelasi dapat dideteksi dengan menggunakan uji Durbin-Watson. Ukuran yang digunakan untuk menyatakan ada atau tidaknya autokorelasi, yaitu apabila nilai statistik Durbin-Watson mendekati angka 2, maka dapat dinyatakan bahwa data pengamatan tidak memiliki autokorelasi.

Tahap-tahap pengujian dengan uji Durbin-Watson adalah sebagai berikut:

1. Carilah nilai-nilai residu dengan OLS dari persamaan yang akan diuji dan hitung statistik d dengan menggunakan persamaan:


(33)

46

2. Menentukan ukuran sampel dan jumlah variabel independen kemudian lihat tabel statistik Durbin-Watson untuk mendapatkan nilai-nilai kritis d yaitu nilai Durbin-Watson Upper, du dan nilai Durbin-Watson, d1

3. Dengan menggunakan terlebih dahulu Hipotesis Nol bahwa tidak ada autokorelasi positif dan Hipotesis Alternatif:

H0 :  ≤ 0 (tidak ada otokorelasi positif)

Ha :  < 0 (ada autokorelasi positif) Mengambil keputusan yang tepat : Jika d < dL, tolak H0

Jika d > dU, tidak menolak H0 Jika dL ≤ d ≤ dU, tidak tersimpulkan

Dalam keadaan tertentu, terutama untuk menguji persamaan beda pertama, uji d dua sisi akan lebih tepat. Langkah-langkah 1 dan 2 persis sama diatas sedangkan langkah 3 adalah menyusun hipotesis nol bahwa tidak ada autokorelasi:

H0 :  = 0 H0 :  = 0

Aturan keputusan yang tepat adalah: Apabila d<dL menolak H0

Apabila d > 4  dL menolak H0


(34)

47

Apabila yang lainnya tidak tersimpulkan (Sarwoko, 2005: 141). Rumus hipotesis yaitu:

H0 : tidak terjadi adanya autokorelasi diantara data pengamatan. H1 : terjadinya adanya autokorelasi diantara data pengamatan. Kriteria pengujian :

Apabila nilai statistik Durbin-Watson berada diantara angka 2 atau mendekati angka 2 dapat dinyatakan data pengamatan tersebut tidak memiliki autokorelasi. (Rietveld dan Sunarianto).

4. Uji Heteroskedastisitas

Menurut Sudarmanto (2005: 147-148), uji heteroskedastisitas dilakukan untuk mengetahui apakah varian residual absolut sama atau tidak sama untuk semua pengamatan. Pengamatan yang digunakan untuk mendeteksi ada atau tidaknya heteroskedastisitas yaitu rank korelasi dari Spearman.

Koefisien korelasi rank dari Spearman didefinisikan sebagai berikut: rs = 1  6 ( )

dimana d1 = perbedaan dalam rank yang diberikan kepada dua karakteristik yang berbeda dari individu atau fenomena ke i.n = banyaknya individu atau fenomena yang diberikan rank.


(35)

48

Koefisien korelasi rank tersebut dapat dipergunakan untuk mendeteksi heteroskedastisitas sebagai berikut: asumsikan

Yi = o + 1Xi+ ui

Langkah I. Cocokan regresi terhadap data mengenai Y dan X atau dapatkan residual ei.

Langkah II. Dengan mengabaikan tanda ei, yaitu dengan mengambil nilai mutlaknya ei, meranking baik harga mutlak ei dan Xi sesuai dengan urutan yang meningkat atau menurun dan menghitung koefisien rank korelasi Spearman

rs = 1  6 (

)

Langkah III. Dengan mengasumsikan bahwa koefisien rank korelasi populasi Ps adalah 0 dan N>8 tingkat penting (signifikan) dari rs yang disemepel depan diuji dengan pengujian t sebagai berikut:

t = √ dengan derajat kebebasan = N-2

Hipotesis:

H0: Tidak ada hubungan yang sistematik antara variabel yang menjelaskan dan nilai mutlak dari residualnya.

H1: Ada hubungan yang sistematik antara variabel yang menjelaskan dan nilai mutlak dari residualnya.


(36)

49

Jika nilai t yang dihitung melebihi nilai tkritis, kita bisa menerima hipotesis adanya heteroskedastisitas, kalau tidak kita bisa menolaknya. Jika model regresi meliputi lebih dari satu variabel X, rs dapat dihitung antara ei dan tiap variabel X secara terpisahdan dapat diuji untuk tingkat penting secara statistik dengan pengujian t. (Gujarati, 1997: 177)

J.

Uji Hipotesis

Untuk mengukur besarnya pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dan juga mengukur hubungan antara X dan Y digunakan analisis regresi.

1. Regresi Linier Sederhana

Untuk menguji hipotesis pertama dan kedua dalam penelitian ini digunakan statistik t dengan model regresi linier sederhana yaitu:

Ŷ = a + bx

untuk nilai a dan b dicari dengan rumus:

a = (∑ ) ∑ (∑ )(∑ )

∑ – (∑ )

b = n ∑ (∑ )(∑ )

∑ – (∑ )

Keterangan:

Ŷ = subyek dalam variabel yang diprekdisikan a = konstanta

b = koefisien arah regresi

x = subyek pada variabel bebas yang mempunyai nilai tertentu Rumus untuk menguji hipotesis menggunakan statistik t yaitu:


(37)

50

to

=

Keterangan:

to = nilai teoritis observasi b = koefisien arah regresi sb = standar deviasi

2. Uji Pengaruh Secara Parsial

Pengujian pengaruh secara parsial ini dimaksudkan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh satu variabel independen terhadap variabel dependen,

sementara satu atau lebih variabel independen lainnya dalam keadaan tetap atau dikontrol (Sudjana dalam Sudarmanto, 2005 : 218). Tujuan pengontrolan tersebut adalah untuk mendapatkan harga koefisien korelasi yang murni, yaitu terlepas dari pengaruh-pengaruh variabel independen lain.

Untuk melakukan uji pengaruh secara parsial diperlukan hipotesis pengaruh X1- X2 terhadap Y sebagai berikut.

H0 : Tidak terdapat pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila iklim sekolah dikendalikan.

H0 : Tidak terdapat pengaruh iklim sekolah terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dikendalikan.


(38)

51

H1 :Terdapat pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila iklim sekolah

dikendalikan.

H1 :Terdapat pengaruh iklim sekolah terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dikendalikan.

Kriteria yang digunakan untuk menyatakan apakah harga koefisien korelasi parsial yang diperoleh signifikan atau tidak ada dua cara.

1. Menggunakan harga koefisien t. Dengan kriteria apabila thitung > ttabel maka H0 ditolak. Sebaliknya H0 diterima.

2. Menggunakan signifikansi t. Dengan kriteria apabila thitung > alpha maka H0 diterima. Sebaliknya H0 ditolak (Sudarmanto, 2005 : 219-221).

3. Regresi Linier Multipel

Untuk pengujian hipotesis ketiga menggunakan regresi linier multipel, yaitu : Ŷ = a + b1X1 + b2X2

Keterangan:

Ŷ = subyek dalam variabel yang diprediksikan a = konstanta

b1b2 = koefisien arah regresi X1X2 = variabel bebas

Pengujian hipotesis dengan statistik F, yaitu:


(39)

52

Keterangan:

JKreg = b1∑x1y + b2∑x2y JK (s) = ∑y2 – JK (reg) n = banyaknya responden k = banyaknya kelompok Kriteria pengujian :

a. Jika Fhitung > Ftabel maka H0 ditolak yang menyatakan bahwa ada pengaruh, dengan dk pembilang = k dan dk penyebut = (n – k – 1 ) dengan α = 0,05 b. Jika Fhitung < Ftabel maka H0 ditolak yang menyatakan bahwa tidak ada pengaruh,


(40)

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta: Jakarta

Arikunto, Suharsimi. 2007. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara: Jakarta.

Dimyati & Mudjiyono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Djaali, 2006. 2006. Psikologi Pendidikan. PT. Bumi Aksara: Jakarta

Djamarah, Syaiful Bahri. 2002. Rahasia Sukses Belajar. PT. Rineka Cipta: Jakarta Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. PT.Bumi Aksara: Jakarta

http://bisnis3x.blogspot.com/2009/10/pengertian-sikap-dan-perilaku.htmldi download tanggal 16 Januari 2012 Pkl. 05:01

http://definisipengertian.com/2011/pengertian-sifat/di download tanggal 11 Mei 2012 Pkl. 19:36

http://sasterpadu.tripod.com di download tanggal 20 Februari 2012

http://wawan-junaidi.blogspot.com/2011/12/pengertian-sikap-menurut-para-ahli.htmldi download tanggal 11 Mei 2012 Pkl. 19.45

Isnaini, Durul. 2010. Perbedaan Prestasi Belajar Ekonomi/Akuntansi Dengan Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Dan EQ (Emotional Quetiont) Pada Kelas XI Semester Genap Ma Al-Fatah Natar Tp

2009/2010.Tesis.Universitas Lampung

Jayanti, Dwi. 2010. Pengaruh Inteligence, Iklim Sekolah, dan Budaya Membaca Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Pada Siswa Kelas XI IPS SMA YP Unila Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2009/2010. Skripsi. Universitas Lampung

Kadir. 2010.Statistika Untuk Penelitian Ilimu-ilmu Sosial. PT.Rosemata Sampurna: Jakarta


(41)

Moedjiarto. 2002.Sekolah Unggul. Duta Graha Pustaka: Jakarta

Rasyid, Harun dan Mansur. 2008. Penilaian Hasil Belajar. CV Wacana Prima: Bandung

Rina, Eva.2010. Pengaruh Sikap Belajar Dan Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Pelajaran Ekonomi Kelas X Semester Genap SMA YP Unila Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2009/2010. Skripsi. Universitas lampung

Rofiah, Dewi Nur. 2007. Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Ikim Sekolah Dan Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi/Akuntansi Semester 1 Siswa Kelas XI IPS SMA Budaya Bandar lampung Tahun Pelajaran 2005/2006. Skripsi. Universitas Lampung

Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi. PT. Rineka Cipta: Jakarta

Sudarmanto, Gunawan. 2005. Analisis Linier Gandadengan SPSS. Graha Ilmu: Yogyakarta

Sudjana. 2005. Metode Statistika.Tarsito: Bandung

Sugiyono. 2004. Metode Penelitian Bisnis. CV Alfabeta: Bandung Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta: Bandung

Syah, Muhibin. 2003. Psikologi Belajar. PT. Raja Grafindo Persada: Jakarta Mujiono. 2008. Deskripsi Bahan Pengajaran.

http://mudjiono.wimamadiun.com/materi/deskripsi.pdf


(1)

Jika nilai t yang dihitung melebihi nilai tkritis, kita bisa menerima hipotesis adanya heteroskedastisitas, kalau tidak kita bisa menolaknya. Jika model regresi meliputi lebih dari satu variabel X, rs dapat dihitung antara ei dan tiap variabel X secara terpisahdan dapat diuji untuk tingkat penting secara statistik dengan pengujian t. (Gujarati, 1997: 177)

J.

Uji Hipotesis

Untuk mengukur besarnya pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dan juga mengukur hubungan antara X dan Y digunakan analisis regresi.

1. Regresi Linier Sederhana

Untuk menguji hipotesis pertama dan kedua dalam penelitian ini digunakan statistik t dengan model regresi linier sederhana yaitu:

Ŷ = a + bx

untuk nilai a dan b dicari dengan rumus: a = (∑ ) ∑ (∑ )(∑ )

∑ – (∑ ) b = n ∑ (∑ )(∑ )

∑ – (∑ ) Keterangan:

Ŷ = subyek dalam variabel yang diprekdisikan a = konstanta

b = koefisien arah regresi

x = subyek pada variabel bebas yang mempunyai nilai tertentu Rumus untuk menguji hipotesis menggunakan statistik t yaitu:


(2)

50

to = Keterangan:

to = nilai teoritis observasi b = koefisien arah regresi sb = standar deviasi

2. Uji Pengaruh Secara Parsial

Pengujian pengaruh secara parsial ini dimaksudkan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh satu variabel independen terhadap variabel dependen,

sementara satu atau lebih variabel independen lainnya dalam keadaan tetap atau dikontrol (Sudjana dalam Sudarmanto, 2005 : 218). Tujuan pengontrolan tersebut adalah untuk mendapatkan harga koefisien korelasi yang murni, yaitu terlepas dari pengaruh-pengaruh variabel independen lain.

Untuk melakukan uji pengaruh secara parsial diperlukan hipotesis pengaruh X1- X2 terhadap Y sebagai berikut.

H0 : Tidak terdapat pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila iklim sekolah dikendalikan.

H0 : Tidak terdapat pengaruh iklim sekolah terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dikendalikan.


(3)

H1 :Terdapat pengaruh sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila iklim sekolah

dikendalikan.

H1 :Terdapat pengaruh iklim sekolah terhadap hasil belajar ekonomi secara signifikan dan positif apabila sikap siswa pada mata pelajaran ekonomi dikendalikan.

Kriteria yang digunakan untuk menyatakan apakah harga koefisien korelasi parsial yang diperoleh signifikan atau tidak ada dua cara.

1. Menggunakan harga koefisien t. Dengan kriteria apabila thitung > ttabel maka H0 ditolak. Sebaliknya H0 diterima.

2. Menggunakan signifikansi t. Dengan kriteria apabila thitung > alpha maka H0 diterima. Sebaliknya H0 ditolak (Sudarmanto, 2005 : 219-221).

3. Regresi Linier Multipel

Untuk pengujian hipotesis ketiga menggunakan regresi linier multipel, yaitu : Ŷ = a + b1X1 + b2X2

Keterangan:

Ŷ = subyek dalam variabel yang diprediksikan a = konstanta

b1b2 = koefisien arah regresi X1X2 = variabel bebas

Pengujian hipotesis dengan statistik F, yaitu:


(4)

52

Keterangan:

JKreg = b1∑x1y + b2∑x2y JK (s) = ∑y2 – JK (reg) n = banyaknya responden k = banyaknya kelompok Kriteria pengujian :

a. Jika Fhitung > Ftabel maka H0 ditolak yang menyatakan bahwa ada pengaruh, dengan dk pembilang = k dan dk penyebut = (n – k – 1 ) dengan α = 0,05 b. Jika Fhitung < Ftabel maka H0 ditolak yang menyatakan bahwa tidak ada pengaruh,


(5)

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta: Jakarta

Arikunto, Suharsimi. 2007. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara: Jakarta.

Dimyati & Mudjiyono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Djaali, 2006. 2006. Psikologi Pendidikan. PT. Bumi Aksara: Jakarta

Djamarah, Syaiful Bahri. 2002. Rahasia Sukses Belajar. PT. Rineka Cipta: Jakarta Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. PT.Bumi Aksara: Jakarta

http://bisnis3x.blogspot.com/2009/10/pengertian-sikap-dan-perilaku.htmldi

download tanggal 16 Januari 2012 Pkl. 05:01

http://definisipengertian.com/2011/pengertian-sifat/di download tanggal 11 Mei

2012 Pkl. 19:36

http://sasterpadu.tripod.com di download tanggal 20 Februari 2012

http://wawan-junaidi.blogspot.com/2011/12/pengertian-sikap-menurut-para-ahli.htmldi download tanggal 11 Mei 2012 Pkl. 19.45

Isnaini, Durul. 2010. Perbedaan Prestasi Belajar Ekonomi/Akuntansi Dengan Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Dan EQ (Emotional Quetiont) Pada Kelas XI Semester Genap Ma Al-Fatah Natar Tp

2009/2010.Tesis.Universitas Lampung

Jayanti, Dwi. 2010. Pengaruh Inteligence, Iklim Sekolah, dan Budaya Membaca Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Pada Siswa Kelas XI IPS SMA YP Unila Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2009/2010. Skripsi. Universitas Lampung

Kadir. 2010.Statistika Untuk Penelitian Ilimu-ilmu Sosial. PT.Rosemata Sampurna: Jakarta


(6)

Moedjiarto. 2002.Sekolah Unggul. Duta Graha Pustaka: Jakarta

Rasyid, Harun dan Mansur. 2008. Penilaian Hasil Belajar. CV Wacana Prima: Bandung

Rina, Eva.2010. Pengaruh Sikap Belajar Dan Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Pelajaran Ekonomi Kelas X Semester Genap SMA YP Unila Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2009/2010. Skripsi. Universitas lampung

Rofiah, Dewi Nur. 2007. Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Ikim Sekolah Dan Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi/Akuntansi Semester 1 Siswa Kelas XI IPS SMA Budaya Bandar lampung Tahun

Pelajaran 2005/2006. Skripsi. Universitas Lampung

Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi. PT. Rineka Cipta: Jakarta

Sudarmanto, Gunawan. 2005. Analisis Linier Gandadengan SPSS. Graha Ilmu: Yogyakarta

Sudjana. 2005. Metode Statistika.Tarsito: Bandung

Sugiyono. 2004. Metode Penelitian Bisnis. CV Alfabeta: Bandung Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta: Bandung

Syah, Muhibin. 2003. Psikologi Belajar. PT. Raja Grafindo Persada: Jakarta Mujiono. 2008. Deskripsi Bahan Pengajaran.

http://mudjiono.wimamadiun.com/materi/deskripsi.pdf


Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGRI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 10 95

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN AKTIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 TUMIJAJAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 10 71

PENGARUH SIKAP SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 PURBOLINGGO LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 8 41

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR, MOTIVASI BERPRESTASI DAN SIKAP SISWA PADA GURU TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 PAGELARAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 6 77

PENGARUH BUDAYA MEMBACA, CARA BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 4 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 16 101

PENGARUH BUDAYA MEMBACA, CARA BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 4 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 11 101

PENGARUH KETERSEDIAAN SARANA BELAJAR DAN CARA BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA TELADAN WAY JEPARA LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 5 92

PENGARUH TINGKAT INTELLIGENCE QUOTIENT, SIKAP TENTANG MATA PELAJARAN DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMAN 3 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 3 81

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KEMAMPUAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 SRAGI LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 7 86

PENGARUH IKLIM SEKOLAH DAN SIKAP SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI KELAS XI IPS SMA MUHAMMADIYAH 01 PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2014/2015

1 11 81