Siswa menulis dan mengomunikasikan Siswa mengamati gambar kegiatan dan

Waktu Pembelajaran 1 Bahasa Indonesia 3.1 Menggali informasi dari teks laporan hasil pengamatan tentang gaya, gerak, energi panas, bunyi, dan cahaya dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulisan dengan memilih dan memilah kosakata baku. 4.1 Mengamati, mengolah, dan menyajikan teks laporan hasil pengamatan tentang gaya, gerak, energi panas, bunyi, dan cahaya dalam bahasa Indonesia lisan dan tulisan dengan memilih dan memilah kosakata baku. IPA  Menyajikan laporan hasil percobaan yang berhubungan dengan energi panas dengan memperhatikan penulisan dan penggunaan kosakata baku. Ayo Amati 1. Siswa secara berpasangan mengamati gambar. Ajarkan siswa untuk mengeksplorasi gambar secara detail dan cermat dengan tujuan tertentu mengamati kegiatan yang dilakukan dan sumber energinya.

2. Siswa menulis dan mengomunikasikan

hasil pengamatan gambar secara lisan di depan kelas. Motivasi siswa agar berani mengungkapkan pendapat tanpa harus ditunjuk guru. Ajak siswa dari kelompok lain memberikan pendapatkomentar saat ada siswa lain telah selesai mengomunikasikan hasil pengamatannya sehingga pemahaman siswa akan menjadi lebih lengkap dan mendalam.

3. Siswa mengamati gambar kegiatan dan

menuliskan berbagai jenis energi yang digunakan dan bendabenda yang menggunakan energi saat melakukan kegiatan itu serta perubahannya saat melakukan kegiatan itu. Penilaian no. 1 Alternatif Pembelajaran  Buku teks, kertas, benang, dan lilin. … x … Jam pelajaran 6 3.4 Membedakan berbagai bentuk energi melalui pengamatan dan mendeskripsikan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari. 4.6 Menyajikan laporan tentang sumberdaya alam dan pemanfaatannya oleh masyarakat. PPKn 3.2 Memahami hak dan kewajiban sebagai warga dalam kehidupan sehari-hari di rumah, sekolah, dan masyarakat. 4.2 Melaksanakan kewajiban sebagai warga di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat.  Mengidentifikasi sumber dan perubahan energi dalam kegiatan- kegiatan yang ada dalam gambar  Menyajikan laporan hasil percobaan yang berhubungan dengan energi panas  Melaksanakan perilaku sikap hemat energi 1. Ajak siswa ke perpustakaan untuk melakukan studi kepustakaan dan mencari bentuk kegiatan, energi yang digunakan, dan sumber energinya. 2. Guru dapat menyediakan gambar yang menampilkan berbagai macam kegiatan yang menggunakan energi yang lebih bervariatif dengan mengambil gambar dari berbagai majalah, koran, atau media lain. Ayo Mencoba  Siswa melakukan percobaan, mengamati, dan menuliskan hasil percobaan tentang energi panas pada buku siswa. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya tentang berbagai hal yang ingin ia ketahui lebih lanjut. Untuk melaksanakan pembelajaran ini, guru dapat membagi siswa ke dalam beberapa kelompok. Tiap kelompok mengeluarkan peralatan yang dibawa dari rumah atau guru dapat memberikan peralatan tersebut kepada tiap kelompok. Ingatkan siswa untuk dapat berpikir kritis, kerja sama dan mematuhi aturan. Guru dapat membantu siswa menemukan hal- 7 hal yang perlu diamati dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan seperti:  Bagaimana penulisan kata, lambang bilangan, dan tanda baca yang digunakan pada laporan tersebut?  Bagaimana merangkaikan antarkalimat dalam tiap paragrafnya?  Apa yang perlu diperhatikan dalam membuat sebuah kalimat?  Bagaimana membuat kalimat agar mudah dipahami oleh pembaca? Ayo Lakukan  Siswa menuliskan hasil percobaan yang telah dilakukan Penilaian no. 2 Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat laporan adalah: 1. Ketepatan penulisan huruf, kata, lambang bilangan, serta ketepatan penggunaan tanda baca. 2. Ketepatan penggunaan kata-kata untuk mengungkapkan suatu maksud sesuai situasi dan kondisi. 3. Keefektifan kalimat untuk mewakili gagasan atau perasaan penulis yang ingin disampaikan kepada pembacanya. 4. Kalimat yang baik harus mengandung 8 subjek dan predikat. 5. Adanya keterpaduan antar paragraf. Ayo Diskusi 1. Siswa mendiskusikan hal-hal apa saja yang dapat dipelajari dari kegiatan percobaan ini.

2. Siswa mendiskusikan sikap apa saja yang