y, y0, y1, y2, y3 : real; begin

414 Metode Numerik

8.10.4 Pro se d ur Pe nd a hulua n

PDB hanya mempunyai satu nilai awal, yaitu y = yx . Dengan demikian, metode banyak-langkah tidak swa-mulai self-start, sehingga tidak dapat diterapkan langsung, sebab metode tersebut memerlukan beberapa buah nilai awal. Inilah kelemahan metode banyak-langkah. Misalkan predictor mempunyai persamaan y r+1 = y r + h 12 23f r - 16f r-1 + 5f r-2 Untuk menghitung y 3 , kita harus mempunyai nilai y , y 1 , dan y 2 agar nilai f = fx , y , f 1 = fx 1 , y 1 , f 2 = fx 2 , y 2 dapat ditentukan. Untuk mendapatkan beberapa nilai awal yang lain, kita harus melakukan prosedur pendahuluan starting procedure dengan metode PDB yang bebas. Metode PDB yang sering dijadikan sebagai prosedur pendahuluan adalah: - metode Euler - metode Runge-Kutta - metode deret Taylor Jadi, untuk contoh predictor di atas, y 1 dan y 2 dihitung terlebih dahulu dengan salah satu prosedur pendahuluan. Selanjutnya, metode P-C dapat dipakai untuk menghitung y 3 , y 4 , ..., y n . Program 8.7 Metode Adams-Bashforth-Moulton function y_Adams_Bashforth_Moultonx0, y0, b, h:real:real; {menghitung yb dengan metode Adams_Bashforth_moulton pada PDB y=fx,y; yx0=y0 } var r, n: integer;

x, y, y0, y1, y2, y3 : real; begin

n:=b-x0h; {jumlah langkah} y0:=y0; {nilai awal dari PDB} {Prosedur pendahuluan untuk menghitung nilai awal lain, y1, y2, y3} y1:=y_RK3x0, y0, x0+h, h; {yx1} y2:=y_RK3x0, y0, x0+2h, h; {yx2} y3:=y_RK3x0, y0, x0+3h, h; {yx3} x:=x0 + 3h; { x3 } for r:=4 to n do begin y:=y3 + h24-9fx-3h, y0 + 37fx-2h, y1 - 59fx-h, y2 + 55fx, y3; y:=y3 + h24fx-2h, y1-5fx-h, y2 + 19fx,y3 + 9fx+h,y; y0:=y1; y1:=y2; Bab 8 Solusi Persamaan Diferensial Biasa 415 y2:=y3; y3:=y; x:=x+h; titik berikutnya } end; y_Adams_Bashforth_Moulton:=y; end;

8.10.5 Ke id e a la n Me to d e

Pre d ic to r - C o rre c to r Metode predictor-corrector dikatakan ideal jika galat per langkah predictor mempunyai orde yang sama dengan galat per langkah corrector: galat per langkah predictor : Y r+1 - y r+1 ≈ A r h p galat per langkah corrector : Y r+1 - y r+1 ≈ α A r h p dengan α adalah tetapan yang diketahui. Metode Adams-Bashforth-Moulton, metode Milne-Simpson, dan metode Hamming adalah metode P-C yang ideal. Metode Heun adalah metode P-C yang tidak ideal, karena galat per langkah predictor : E p = Y r+1 - y r+1 ≈ 2 1 y th 2 ≈ Ah 2 galat per langkah corrector : E p = Y r+1 - y r+1 ≈ - 12 1 y th 3 ≈ Bh 3 Jika sebuah metode P-C ideal, kita dapat memperoleh nilai y r+1 yang lebih baik improve sebagai berikut: 1 + r y - y r+1 = A r h p P.8.45 1 + r y - y r+1 = α A r h p P.8.46 dengan 1 + r y adalah taksiran yang lebih baik dari pada y r+1 . Rumus 1 + r y dapat diperoleh dengan membagi persamaan P.8.45 dengan persamaan P.8.46: 1 1 1 1 + + + + − − r r r r y y y y = p r p r h A h A α = α 1 ⇔ 1 + r y - Y r+1 = α y r+1 - α y r+1 416 Metode Numerik ⇔ 1 + r y 1 - α = y r+1 - α y r+1 ⇔ 1 + r y = α α − − + + 1 1 1 r r y y ⇔ 1 + r y = α − + 1 1 r y - α α − + 1 1 r y ⇔ 1 + r y = α α α − + − + + 1 1 1 1 r r y y - α α − + 1 1 r y ⇔ 1 + r y = α α − − + 1 1 1 r y + α − + 1 1 r y - α α − + 1 1 r y ⇔ 1 + r y = y r+1 + α α − 1 y r+1 - y r+1 P.8.47 Suku α 1- α y r+1 - y r+1 pada persamaan P.8.47 merupakan taksiran galat per langkah untuk menghitung 1 + r y , dan menyatakan faktor koreksi terhadap nilai y r+1 . Jadi, untuk mendapatkan taksiran nilai y r+1 yang lebih baik, tambahkan y r+1 dengan faktor koreksi tersebut. Contoh 8.7 Tentukan perkiraan galat per langkah untuk nilai y r+1 yang lebih baik dengan metode Adams-Bashforth-Moulton. Penyelesaian: galat per langkah predictor : E p = y r+1 - y r+1 ≈ 251 720 y 5 th 5 galat per langkah corrector : E p = y r+1 - y r+1 ≈ -19 720 y 5 th 5 Dari persamaan galat di atas, diperoleh A r = 251720 dan α A r = -19720 Nilai α ditentukan sebagai berikut: ⇔ α A r = -19720 ⇔ α 251720 = -19720 ⇔ α = -19251 Bab 8 Solusi Persamaan Diferensial Biasa 417 Sehingga, 1 + r y = y r+1 + 251 19 1 251 19 + − y r+1 - y r+1 = y r+1 - 270 19 y r+1 - y r+1 Jadi, taksiran galat per langkah untuk nilai y r+1 adalah E p ≈ -19 270 y r+1 - y r+1

8.11 Pe m iliha n Ukura n La ng ka h ya ng O ptim a l