Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

61 Siti Nurhayati, 2013 Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Dunia Kerja Dan Lingkungan Sosial Terhadap Motivasi Studi Lanjut Pada Prodi Pendidikan Ekonomi UPI Survei Pada Mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu K = Mean kuadrat antara subyek = Mean kuadrat kesalahan = Varians total Rumus untuk varian total dan varian item Keterangan : JKi = Jumlah kuadrat seluruh skor item JKs = Jumlah kuadrat subyek Kriteria pengujiannya adalah jika r hitung lebih besar dari r tabel dengan taraf signifikansi pada  = 0,05, maka instrumen tersebut adalah reliabel, sebaliknya jika r hitung lebih kecil dari r tabel maka instrument tidak reliabel.

1.9 Pengujian Persayaratan

1.9.1 Uji Normalitas

Adapun pengujian normalitas data dalam peneitian ini menggunakan bantuan software SPSS 21.0 dengan menganalisis Q Q Plot dengan kriteria menurut Tri Cahyono 2006:38 “Normalitas data ditunjukkan juga pada tampilan Normal Q-Q Plot. Pada tampilan Normal Q-Q Plot, bila titik- titik yang ditampilkan menempel atau berdekatan dengan garis grafik, maka data berdistribusi normal”. Data yang berdistribusi normal dalam pengujian hipotesis dapat menggunakan statistik parametrik, sedangkan jika data tidak berdistribusi normal maka pengujiannya dapat menggunakan statistik non parametrik.

1.10 Teknik Analisis Data

Agar hipotesis yang telah dirumuskan dapat diuji maka diperlukan pembuktian melalui pengolahan data yang telah terkumpul. Jenis data yang dikumpulkan dalam penelitian ini ada yang berupa data ordinal. Dengan adanya data ordinal maka data tersebut harus diubah terlebih dahulu menjadi data interval dengan menggunakan Methods of Succesive Interval MSI dengan langkah- langkah berikut : 62 Siti Nurhayati, 2013 Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Dunia Kerja Dan Lingkungan Sosial Terhadap Motivasi Studi Lanjut Pada Prodi Pendidikan Ekonomi UPI Survei Pada Mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1. Perhatikan tiap butir pernyataan, misalnya angket. 2. Untuk butir tersebut berupa banyak orang yang mendapatkan menjawab skor 1,2,3,4,5 yang disebut frekuensi 3. Setiap frekuensi dibagi dengan banyaknya responden dan hasilnya disebut Proporsi P 4. Tentukan proporsi kumulatif PK dengan cara menjumlah antara proporsi yang ada dengan proporsi sebelumnya. 5. Dengan menggunakan tabel distribusi normal baku, tentukan nilai Z untuk setiap kategori 6. Tentukan nilai densitas untuk setiap nilai Z yang diperoleh dengan menggunakan tabel ordinat distribusi normal. 7. Hitung SV Scale Of Valeu = nilai skala dengan rumus sebagi berikut : 8. Tentukan nilai transformasi dengan menggunakan rumus : [ ] Dimana K = 1+[SVMin] Setelah data ordinal diubah menjadi data interval menggunakan perhitungan MSI selanjutnya data dioleh dengan SPSS 21.0 for Windows dan analisis dengan menggunakan regresi linier berganda dengan persamaan: Y = β0 + β1X1 + β2X2 + e Dimana : Y = Motivasi Studi Lanjut Pada Prodi Pendidikan Ekonomi β0 = konstanta regresi β1 = koefisien regresi X 1 β2 = koefisien regresi X 2 X 1 = Persepsi Mahasiswa Tentang Dunia Kerja X 2 = Lingkungan Sosial e = adalah faktor pengganggu 63 Siti Nurhayati, 2013 Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Dunia Kerja Dan Lingkungan Sosial Terhadap Motivasi Studi Lanjut Pada Prodi Pendidikan Ekonomi UPI Survei Pada Mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu `

1.11 Pengujian Hipotesis

Dokumen yang terkait

STUDI TENTANG MINAT MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN ANGKATAN 2009 UNNES PADA DUNIA KERJA ANTARA PROFESI GURU DAN PROFESI DUNIA TEKNIK SIPIL

5 39 183

FAKTOR DAYA TARIK PRODI PENDIDIKAN EKONOMI BKK PTN FKIP UNS DALAM PERSEPSI MAHASISWA

5 28 192

PENGARUH PERSEPSI PADA PROFESI GURU, PERAN GURU PAMONG, DAN HASIL BELAJAR MAHASISWA TERHADAP KESIAPAN MENJADI GURU PADA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2012 FAKULTAS EKONOMI UNIMED.

0 5 33

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2012 FAKULTAS EKONOMI UNIMED.

0 5 19

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA :Studi Kasus pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia.

0 0 30

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KINERJA DOSEN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 0 136

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN TERHADAP MINAT MENJADI GURU PADA MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI FE UNY ANGKATAN 2012.

0 0 131

PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI BIAYA PENDIDIKAN DAN PERSEPSI MASA STUDI TERHADAP MINAT MAHASISWA PRODI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI.

1 4 174

PERSEPSI GURU PAMONG TERHADAP KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR MAHASISWA PPL PRODI PENDIDIKAN EKONOMI DI SMK PONTIANAK

0 1 13

PENGARUH PENGGUNAAN SITUS JEJARING SOSIAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UNTAN 2015 ARTIKEL PENELITIAN

0 1 11