Kerangka Pemikiran PENGARUH METODE FARMING GARDENING PROJECT TERHADAP PENINGKATAN KECERDASAN NATURALIS DAN INTERPERSONAL DALAM PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP PADA ANAK USIA DINI : Studi Eksploratoris Pada Anak Kelas B Taman Kanak-kanak Fathia (Fathia Islamic

Zidni Khasanah, 2013 Pengaruh Metode Farming Gardening Project Terhadap Peningkatan Kecerdasan Naturalis Dan Interpersonal Dalam Pendidikan Lingkungan Hidup Pada Anak Usia Dini Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu spesies flora dan fauna dalam lingkungannya. Kecerdasan naturalis yang dimiliki oleh setiap anak harus dikembangkan baik oleh orang tua maupun sekolah. Masa depan bumi kita tergantung pada generasi muda yang dibina saat ini. Dalam penelitiannya, Eko Suhardi 2008, tentang ”Implementasi Kurikulum Muatan Lokal Pendidikan Lingkungan Hidup”, maka implementasi kurikulum muatan lokal Pendidikan Lingkungan Hidup PLH dapat dilakukan melalui aktifitas kokurikuler maupun ekstrakurikuler. Jalur manapun yang dipilih seyogianya diikuti dengan tindakan nyata warga sekolah mempraktekkan prinsip pengelolaan lingkungan hidup.

B. Kerangka Pemikiran

Kerangka pemikiran dalam penelitian digambarkan pada skema 2.1 berikut ini: PEMBELAJARAN METODE CONVENSIONAL FARMING GARDENING PROJECT INDOOR OUTDOOR KURANG MAMPU MENINGKATAN LEBIH MAMPU MENINGKATKAN KECERDASAN JAMAK KECERDASAN JAMAK Kecerdasan naturalis dan Kecerdasan naturalis dan interpersonal interpersonal HASIL OBSERVASI DAN PENGUJIAN STATISTIK: SIGNIFIKAN BAGAN 2.1 KERANGKA PEMIKIRAN Zidni Khasanah, 2013 Pengaruh Metode Farming Gardening Project Terhadap Peningkatan Kecerdasan Naturalis Dan Interpersonal Dalam Pendidikan Lingkungan Hidup Pada Anak Usia Dini Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Kerangka Pemikiran dalam penelitian ini digambarkan dalam bagan di atas, digambarkan proses poembelajran di TK Fathia dan KB Situendah, yang mencakup dua kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol , pada kelas eksperimen menggunakan metode farming gardening project, sedangkan kelas kontrol menngunakan metode konvensional, akan diteliti sejauh mana pengaruhnya terhadap anak yang belajar di kelas dengan metode farming gardening project melalui pendidikan lingkungan hidup dan anak yang belajar di kelas tanpa metode farming gardening project melalui pendidikan lingkungan hidup dibandingkan dengan kelas tanpa menggunakan metode farming gardening project atau menggunakan metode konvensional terhadap peningkatan kecerdasan naturalis dan interpersonal pada anak kelas B di kedua lembaga tersebut. Berdasar padab kerangka pemikiran tersebut, maka dapat dikemukakan sebuah hipotesis penelitian sebagai berikut : ”Ada perbedaan yang signifikan peningkatan kecerdasan naturalis dan interpersonal pada anak yang belajar di kelas dengan metode farming gardening project melalui pendidikan lingkungan hidup dengan anak yang belajar di kelas dengan metode konvensional.”

C. Hipotesis