Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

71 D : 0,20 – 0,40 cukup satisfactory D : 0,40 – 0,70 baik good D : 0,70 – 1,00 baik sekali exellent

G. Teknik Analisis Data

Teknik analisis data pada penelitian ini dilakukan untuk menganalisis data hasil belajar siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol di lapangan yang dilakukan melalui urutan yang sesuai dengan kerangka penelitian. Yaitu menguji instumen penelitian, menguji homogenitas sampel sebagai syarat eksperimen dan homogenitas data sampel untuk uji hipotesis dan menguji hipotesis penelitian. 1. Uji Normalitas Pengujian normalitas dilakukan untuk menguji apakah data yang dinormalisasikan berdistribusi normal atau tidak. Hal ini akan menjadi acuan penggunaan teknik statistik inferensial selanjutnya. Pengujian ini dilakukan dengan menggunakan rumus sebagai berikut : Keterangan : = Chi kuadrat = Frekuensi yang diperoleh dari sampel = Frekuensi yang diharapkan dari sampel K = Banyaknya kelas interval Jika harga Chi kuadarat hitung lebih kecil dari harga Chi kuadrat tabel, berarti data yang diperoleh telah mengikuti distribusi normal Sudjana 2005:273 72 2. Uji Homogenitas Pengujian homogenitas dilakukan untuk melihat nilai varians data, kelompok-kelompok sampel dinyatakan homogen apabila nilai variansinya tidak jauh berbeda. Pengujian homogenitas dilakukan dengan menggunakan uji kesamaan dua rata-rata dari dua sampel yang tidak berkolerasi independent, dimana kedua sample berasal dari populasi yang sama. Rumus yang digunakan yaitu Sudjana 2005:250: F= Peluang untuk distribusi adalah ½ α α adalah taraf signifikansi dalam hal ini 5 dan derajat kebebasan pembilang n1-1 dan dereajat kebebasan untuk penyebut n2-1. kriteria pengujiannya adalah : a. Jika F hitung F 0,5 α n1-1n2-1, maka varians kedua kelompok sampel berbeda tidak homogen. b. Jika F hitung F 0,5 α n1-1n2-1, maka varians kedua kelompok sampel sama homogen. 3. Uji Hipotesis Pengujian hipotesis pada penelitian ini menggunakan uji perbedaan dua rata-rata peningkatan hasil belajar, hipotesis yang diajukan adalah : Ho : µ 1 = µ 2 nilai rata-rata hasil belajar kelompok eksperimen sama dengan nilai rata-rata kelompok kontrol. Ha : µ 1 = µ 2 nilai rata-rata hasil belajar kelompok eksperimen tidak sama dengan nilai rata-rata kelompok kontrol. Berdasarkan varians yang sama maka rumus yang digunakan adalah : 73 dengan keterangan : X 1 = Rata-rata kelompok eksperimen X 2 = Rata-rata kelompok kontrol = Jumlah anggota kelompok eksperimen = jumlah anggota kelompok kontrol S² = varians gabungan Dalam uji perbedaan dua rata-rata peningkatan hasil belajar, kriteria pengujian yang diajukan adalah; a. Terima Ho jika t hitung t 1-½αn1+n2-2 nilai rata-rata post test kelompok eksperimen kurang dari nilai rata-rata kelompok kontrol b. Tolak Ho jika t hitung t 1-½αn1+n2-2 nilai rata-rata post test kelompok eksperimen lebih tinggi dari nilai rata-rata kelompok kontrol Berdasarkan uji varians, apabila diperoleh varians data dari kedua sampel tidak sama, maka dipergunakan rumus : Kriteria pengujian yang di gunakan adalah tolak hipotesis Ho jika : dengan dan t¹ = α = taraf nyata Sudjana 2005 :239-241 74 4. Uji Peningkatan Hasil Belajar Uji ini bertujuan untuk menguji perbedaan antara pre test dan post test dari masing-masing kelompok sampel, dan mengetahui ada tidaknya peningkatan hasil belajar yang signifikan. Dalam pengujian ini digunakan hipotesis : Ho : µ 2 = µ 1 tidak ada peningkatan yang nyata Ha : µ 2 µ 1 ada peningkatan yang nyata Dengan kriteria pengujian : a. Terima Ho jika t hitung = t 1-½αn1+n2-2 nilai rata-rata pre test dan post test kedua kelompok tidak berbeda b. Tolak Ho jika t hitung t 1-½αn1+n2-2 nilai rata-rata post test kedua kelompok lebih besar dari nilai rata-rata pre test Rumus yang digunakan untuk pengujian hipotesis : keterangan : _ b = selisih skor hasil belajar sebelum dan sesudah pembelajaran Sb = standar deviasi selisih skor n = subyek penelitian Sudjana 2005 : 242-244 75

BAB IV HASIL PENELITIAN dan PEMBAHASAN