Bidang Produksi dan Rehabilitasi Hutan

LKJ Dinas Kehutanan, Energi dan Sumber Daya Mineral Tahun Anggaran 2015

e. Bidang Pemanfaatan Energi dan Ketenagalistrikan

Bidang ini bertugas untuk mengendalikan pelaksanaan kegiatan dibidang pemanfaatan energi dan ketenagalistrikan, melaksanakan kerjasama, koordinasi dan menyiapkan bahan perumusan kebijakan yang mendukung pelaksanaan kegiatan bidang energi dan ketenagalistrikan. Bidang terdiri dari dua seksi yaitu: 1. Seksi Pengusahaan Ketenagalistrikan Bertugas untuk melakukan perencanaan diseksi pengusahaan ketenagalistrikan serta melakukan pengawasan berdasarkan ketentuan. 2. Seksi Energi Baru dan Terbarukan Seksi energy baru dan terbarukan bertugas untuk merencanakan dan menyiapkan bahan untuk pelaksanaan kegiatan dan merencanakan pengembangan dalam bidang energy baru dan terbarukan.

f. Bidang Sumber Daya Mineral

Bidang sumber daya mineral bertugas di dalam merencanakan kegiatan, mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan di bidang sumber daya mineral serta memberikan pertimbangan teknis serta menginventarisasi sumber daya mineral sesuai ketentuan. 1. Seksi Pengusahaan Mineral, Batu Bara dan Air Tanah Seksi ini mempunyai tugas di dalam merencanakan pelaksanaan kegiatan, menyiapkan bahan pemberian izin, mengendalikan pemungutan dan pengumpulan iuran dan dana pemanfaatan mineral, batu bara dan air tanah berdasarkan ketentuan. 2. Seksi Geologi, Minyak dan Gas Bumi Tugas dari seksi geologi, minyak dan gas bumi adalah menyiapkan bahan, merencanakan dan mengkoordinasikan serta menelaah, mengkaji pelaksanaan dan pengelolaan kegiatan dibidang geologi, minyak dan gas bumi.

g. Kelompok Jabatan Fungsional terdiri dari: 1. Polisi Kehutanan

Polisi kehutanan di dinas kehutanan bertugas untuk melakukan pengawasan dan patroli secara rutin terhadap pelaku-pelaku ilegal logging di Kabupaten Pesisir Selatan. Struktur Organisasi Dinas Kehutanan Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Pesisir Selatan dapat dilihat pada gambar berikut : LKJ Dinas Kehutanan, Energi dan Sumber Daya Mineral Tahun Anggaran 2015 Bagan Struktur Organisasi Dinas Kehutanan Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Pesisir Selatan Kepala Dinas Kasubag Umum Kepegawaian Sekretaris Kasubag Perenc. Keuangan Pelaporan Bid. Planologi Bid. Produksi Bid. Pemanfaatan Bid. Sumber daya dan Perlindungan dan RHL Energi dan Mineral Hutan Ketenagalistrikan Seksi Planologi Seksi Perlindungan Hutan Seksi Produksi Kehutanan Seksi Pengusahaan Ketenagalistrikan Seksi Pengusahaan Mineral, Batu Seksi RHL Seksi Energi Baru dan Terbarukan Seksi Geologi, Minyak dan Gas Bumi