Rangkuman Fasilitas Insert Table digunakan untuk menambahkan tabel dalam dokumen. Daftar Pustaka

Modul Diklat Guru Pembelajaran 57 Matematika SD: Symbol, Equation Editor, Drawing. Yogyakarta: PPPPTK Matematika Dan Gookin. 2010. Word 2010 FOR DUMmIES.Indianapolis, Indiana:Wiley Publishing, Inc., Joyce Cox and Joan Lambert. 2013. Step by Step Microsoft Word 2013.; Washington:Microsoft Press Kegiatan Pembelajaran 2 58 59 Kegiatan Pembelajaran 3 Menulis Ekspresi Matematika Dengan Equation

A. Tujuan

Setelah mengikuti pembelajaran ini diharapkan peserta mampu menulis ekspresi matematika menggunakan Ms Word sesuai dengan kaidah penulisan matematika yang benar.

B. Indikator Pencapaian Kompetensi

Berikut ini adalah indikator yang harus Anda capai setelah mengikuti pembelajaran ini yaitu Anda diharapkan dapat: 1. menggunakan fasilitas equation di Microsoft Word, 2. menulis pecahan, ekspresi matematika sederhana , dan 3. menulis ekspresi matematika dengan kaidah yang benar Untuk bisa menggunakan modul ini dengan baik maka Anda disyaratkan sudah biasa menggunakan Ms Word untuk mengetik naskah umum.

C. Uraian Materi Kaidah Penulisan Ekspresi Matematika

Ms Word selain digunakan untuk penulisan naskah yang umum juga dapat digunakan untuk menulis naskah matematika. Yang dimaksud dengan naskah matematika adalah naskah atau bahan ajarmakalah yang sering membutuhkan simbol-simbol matematika yang tidak terdapat di keyboard seperti α, Δ, ∠, ∑, tanda kali × , derajat ° . Fasilitas ini sering juga untuk menulis rumus atau persamaan matematika yang tidak akan dapat dilakukan kecuali menggunakan fitur equation misalnya menulis √ √ . Penulisan naskah matematika banyak diterapkan untuk menyusun soal-soal matematika, bahan ajar, dan RPP. Kegiatan Pembelajaran 3 60 Penulisan matematika juga tidak boleh sembarangan, ada beberapa kaidah yang mesti diikuti karena penulisan dalam matematika mempunyai kekhasan sendiri yang membedakan dengan penulisan di bidang lain. Penulisan matematika yang meliputi pernyataan, simbol, variabel, operasi, operator dan pemenggalan sebaiknya mengikuti kaidah yang baku. Dengan kaidah yang baku maka tulisan akan menjadi lebih konsisten sesuai dengan ciri dalam matematika sendiri. Berikut ini adalah beberapa kaidah penulisan matematika yang diambil dari makalah Sigit Tri Guntoro 2012 a. Gunakan huruf bertipe Serif huruf yang mempunyai sirip seperti Times New Roman atau Cambria dalam formula matematika. Sedangkan pemilihan huruf untuk teks yang bukan formula matematika dibebaskan bisa Serif atau Sans Serif huruf yang tidak bersirip seperti arial, calibri. Contoh: Serif: Cambria Suatu fungsi kontinyu tidak harus terdiferensial di semua titik. Sebagai contoh, fungsi fx = |x| tidak terdeferensial di x = 0 tetapi kontinyu di titik ini. Bandingkan dengan Sans Serif: Arial Suatu fungsi kontinyu tidak harus terdiferensial di semua titik. Sebagai contoh, fungsifx = |x| tidak terdeferensial di x = 0 tetapi kontinyu di titik ini. b. Penggunaan huruf gabungan huruf untuk mewakili titik, pasangan berurut pada koordinat, variabel, konstanta yang tidak membentuk kata, ditulis miring. Contoh: Modul Diklat Guru Pembelajaran 61 1 Persamaan 2 memuat dua variabel. 2 Jika maka dikatakan kongruen dengan c. Operator dengan lebih dari satu huruf tidak ditulis miring Contoh: 1 √ bukan ditulis sin x + cos x = √ 2 bukan ditulis log 10x = x d. Bilangan yang ditempatkan dimanapun, tidak ditulis miring Contoh: 1 bukan ditulis log 10x = x 2 bukan ditulis 2x = x 2 3 bukan ditulis 5 + 4 = 9 e. indari penggunaan garis miring untuk maksud pembagian jika membingungkan Contoh: Bukan ditulis f. Operasi matematika seperti dsb. dan kata kerja matematika seperti dsb. ditulis dengan spasi depan dan belakang. Contoh: 1 bukan ditulis 2x+4y=3 2 | | | | | | bukan ditulis |x+y| |x|+|y|