Ketikkan huruf R dan posisikan Italic, pilih untuk spasi. Ketikkan huruf R dan posisikan Italic, pilih untuk spasi.

Modul Diklat Guru Pembelajaran 55

3. Dengan menggunakan fasilitas SmartArt untuk mengetik peta konsep

yang berasal dari Buku Guru Kelas XI SMAMASMKMAK halaman 158 berikut.

4. Dengan menggunakan fasilitas Symbol untuk mengetik materi berikut

a. × − + = b. − × − = c. 12 15 d. Kakek Marbun mempunyai sawah berbentuk persegipanjang dengan panjang = 30 m dan lebar = 12 m. Berapa luas sawah Kakek Marbun? Penyelesaian: L = p × l = 30 m × 12 m = 360 m² Jadi, sawah Kakek Marbun luasnya 360 m². e. Sudut ABC dapat ditulis dengan lambang ∠ABC f. Pukul 09.00 membentuk sudut 90°

F. Rangkuman Fasilitas Insert Table digunakan untuk menambahkan tabel dalam dokumen.

Tabel difungsikan untuk memudahkan membaca data atau keterangan untuk mendukung dokumen yang ditulis. Untuk menambahkan tabel dapat melalui menu Insert  Table. Kegiatan Pembelajaran 2 56 Fasilitas Insert Picture digunakan untuk menambahkan gambar dalam dokumen. Fasilitas ini dilengkapi juga alat untuk mengedit gambar sehingga lebih menarik dan mampu melengkapi dokumen yang disusun. Untuk menambahkan gambar dapat melalui menu Insert  Picture. Fasilitas SmartArt memudahkan untuk menyusun bagan, struktur organisasi, maupun peta konsep. SmartArt dilengkapi dengan aneka pilihan desain yang mendukung penulisan dokumen. Untuk menggunakan SmartArt dapat melalui menu Insert  SmartArt. Fasilitas Insert Symbol digunakan untuk memunculkan simbol atau karakter, terutama yang tidak terdapat pada keyboard. Untuk memunculkan simbol-simbol ini dapat menggunakan menu Insert  Symbol. G. Umpan Balik Dan Tidak Lanjut Jika Anda masih kesulitan dalam mengerjakan aktivitas pembelajaran Anda bisa membaca kembali uraian materi di kegiatan pembelajaran ini. Jika Anda dapat menyelesaikan latihan di atas dengan baik pada latihan tersebut berarti Anda sudah menguasai materi yang ada di bagian ini dan dapat melanjutkan mempelajari kegiatan pembelajaran berikutnya. Jika belum terselesaikan semua, ulangi kembali untuk dapat memahami materi yang disampaikan.

H. Daftar Pustaka

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Buku Siswa Matematika Kelas X Semester 1 SMAMASMKMAK Edisi Revisi 2014. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Buku Guru Matematika Kelas XI SMAMASMKMAK Edisi Revisi 2014. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Fadjar Noer Hidayat dan Choirul Listyani. 2010. Modul Bermutu 2010: Penggunaan Program Pengolah Kata Untuk Penyiapan Bahan Ajar