Pedagogik Pengembangan Potensi Peserta Didik dan Model Pembelajaran dalam PJOK

3 Menjelaskan konsep gerak gaya gerak 4 Menganalisis gerak gaya gerak 5 Mengidentifikasi tentang gejala – gejala gangguan psikologi pada peserta didik. 6 Menganalisis tentang gejala – gejala gangguan psikologi pada peserta didik. 7 Mencegah terjadinya gejala – gejala gangguan psikologi pada peserta didik. 8 Menerapkan tentang pemanfaatan psikologi olahraga dalam pembelajaran PJOK. INDIKATOR KEBERHASILAN MATERI POKOK SUBMATERI POKOK METODE ALAT BANTU MEDIA ESTMSI WAKTU Memiliki kemampuan menerapkan aspek Kinesiologi dalam Pembelajaran PJOK. Penerapan Kinesiologi Olahraga dalam pembelajaran PJOK. 1. Konsep Kinesiologi Olahraga 2. Gerak dan Gaya Gerak 3. Penerapan Kinesiologi dalam Pembelajaran PJOK. Tanya jawab, diskusi, penugasan, penguatan ceramah LCD Projector , Laptop atau notebook, White board , Spidol, Active Speaker, dan Laser Pointer. 9 JP Memiliki kemampuan menerapkan Psikologi dalam Pembelajaran PJOK. Penerapan Psikologi Olahraga dalam pembelajaran PJOK. 1. Konsep Psikologi Olahraga 2. Gejala-gejala Gangguan Psikologi pada Peserta Didik 3. Pemanfaatan Psikologi Olahraga dalam Pembelajaran PJOK. Tanya jawab, diskusi, penugasan, penguatan ceramah LCD Projector , Laptopnotebo ok, White board , Spidol, Active Speaker, dan Laser Pointer. 9JP

3. Skenario Pembelajaran

a. Pedagogik Pengembangan Potensi Peserta Didik dan Model Pembelajaran dalam PJOK

Mapel - Kelompok Kompetensi : PJOK SD - Kelompok Kompetensi H Kompetensi : Pedagogik Judul Modul : Pengembangan Potensi Peserta Didik, Model Pembelajaran PJOK Alokasi Waktu : 9 JP 45 menit = 405 menit TAHAPAN KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU TAHAPAN KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU PERSIAPAN Mengecek kelengkapan alat pembelajaran, seperti LCD Projector, Laptop, File, Active Speaker, dan Laser Pointer, atau media lainnya. KEGIATAN PENDAHULUAN Pengkondisian Peserta 10 Menit Fasilitator menjelaskan nama, tujuan, kompetensi, indikator, alokasi waktu, dan skenario kegiatan pembelajaran materi pelatihan Pengembangan Potensi Peserta Didik, dan Model Pembelajaran dalam PJOK. Fasilitator memotivasi peserta, mengajak berdinamika agar saling mengenal, serius, semangat, dan bekerja sama saat proses pembelajaran berlangsung. KEGIATAN INTI Diskusi tentang Pengembangan Potensi Peserta Didik, dan Model Pembelajaran PJOK di SD Penanyangan videogambar tentang kasus-kasus karakteristik peserta didik Curah pendapat pengalaman peserta diklat dalam pembelajaran terkait isu- isu Pengembangan Potensi Peserta Didik; Jenis-jenis Kegiatan Pengembangan Potensi Peserta Didik. Dan model pembelajaran, Jenis-jenis model pembelajaran dalam PJOK di SD. Diskusi dan identifikasi apakah isu-isu yang terangkat masuk ruang lingkup kajian pengembangan potensi peserta didik dan model pembelajaran PJOK, pengembangan pola gerak dasar pada masa pertumbuhan dan perkembangan, dan atau melalui kegiatan yang aktif dinamis. 25 Menit Tugas LK 1 dan tugas yang lain Kerja kelompok melaksanakan tugas LK 1 atau tugas bentuk lain yaitu membuat peta pikiran atau bagan tentang konsep topik yang ada, dengan fokus kajian esensi dari masing-masing topik. Setiap kelompok mengerjakan topik yang berbeda. 1 x 45 Menit Presentasi hasil diskusi kelompok, setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi dilanjutkan tanya jawab dengan kelompok lain dan penguatan dari fasilitator. 1 x 45 Menit Tugas yang ada. Kerja kelompok melaksanakan tugas yaitu mengidentifikasi isu-isu terkait berbagai aspek potensi peserta didik dan pengembangannya, yang dihadapi peserta diklat di kelas yang mereka ampu. Setiap aspek peserta didik untuk dapat mengembangkan intrakurikuler dan ekstrakurikuler diangkat oleh kelompok yang berbeda. Memilih satu isukelompok yang akan didiskusikan dan dibuat alternatif 2 x 45 Menit TAHAPAN KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU solusi melalui pembelajaran. Presentasi hasil diskusi kelompok, setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi dilanjutkan tanya jawab dengan kelompok lain dan penguatan dari fasilitator pada permasalahan yang sangat penting. 3 x 45 menit Kuis 35 menit KEGIATAN PENUTUP Mereviu materi pelatihan Pengembangan Potensi Peserta Didik, dan Model- model Pembelajaran PJOK di SD. 15 menit Refleksi dan umpan balik tentang proses pembelajaran. Fasilitator menutup pembelajaran Jumlah alokasi waktu 405 menit

b. Profesional Penerapan Kinesiologi, Penerapan Psikologi dalam PJOK di SMP