Pendirian dan Informasi Umum Establishment and General Information

PT BETONJAYA MANUNGGAL Tbk PT BETONJAYA MANUNGGAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS Lanjutan Continued Untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada For the Years Ended 31 Desember 2010 dan 2009 December 31, 2010 and 2009 2. Ikhtisar Kebijakan Akuntansi 2. Summary of Significant Accounting lanjutan Policies Continued e. Aset dan Kewajiban Keuangan Lanjutan e. Financial Assets and Liabilities Continued Kewajiban Keuangan Financial liabilities i Kewajiban keuangan yang diukur pada i Financial liabilities measured at fair value nilai wajar melalui laporan laba rugi through profit or loss ii Kewajiban keuangan yang diukur dengan i Financial liabilities measured at amortized cost biaya perolehan diamortisasi Nilai wajar kewajiban keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi adalah kewajiban keuangan yang ditujukan untuk diperdagangkan. Kewajiban keuangan diklasifikasikan sebagai diperdagangkan jika diperoleh terutama untuk tujuan dijual atau dibeli kembali dalam waktu dekat dan terdapat bukti mengenai pola ambil untung dalam jangka pendek terkini. Derivatif diklasifikasikan sebagai kewajiban diperdagangkan kecuali ditetapkan dan efektif sebagai instrumen lindung nilai. Financial liabilities measured at fair value through profit or loss are financial liabilities which held for trading. A financial liability is classified as held for trading if it is acquired principally for the purpose of selling or repurchasing it in the near term and for which there is evidence of a recent actual pattern of short term profit taking. Derivatives are also categorized as held for trading unless they are designated and effective as hedging instruments. Kewajiban keuangan yang tidak diklasifikasikan sebagai kewajiban keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi konsolidasian dikategorikan dan diukur dengan biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif. Financial liabilities that are not classified as financial liabilities at fair value through profit or loss are categorized and measured at amortized cost. Kewajiban keuangan dikelompokkan ke dalam kategori i kewajiban keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi dan ii kewajiban keuangan yang diukur dengan biaya perolehan diamortisasi. Financial liabilities are classified into the category of i financial liabilities measured at fair value through profit or loss and ii financial liabilities measured at amortized cost. 12 PT BETONJAYA MANUNGGAL Tbk PT BETONJAYA MANUNGGAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS Lanjutan Continued Untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada For the Years Ended 31 Desember 2010 dan 2009 December 31, 2010 and 2009 2. Ikhtisar Kebijakan Akuntansi 2. Summary of Significant Accounting lanjutan Policies Continued e. Aset dan Kewajiban Keuangan Lanjutan e. Financial Assets and Liabilities Continued Estimasi Nilai Wajar Fair value estimation f. Penggunaan Estimasi f. Use of Estimates g. Kas dan Setara Kas g. Cash and Cash Equivalents Investasi pada efek ekuitas yang nilai wajarnya tidak tersedia dicatat sebesar biaya perolehan. Nilai wajar untuk instrumen keuangan lain yang tidak diperdagangkan di pasar ditentukan dengan menggunakan teknik penilaian tertentu. Perusahaan menggunakan metode arus kas terdiskonto dengan menggunakan asumsi-asumsi berdasarkan kondisi pasar yang ada pada saat tanggal neraca untuk menentukan nilai wajar dari instrumen keuangan lainnya. The fair value of other financial instruments that are not traded in active markets is determined using standard valuation techniques. The Company uses discounted cash flow methods and assumption based on market conditions existing at the balance sheet date to determine fair value for other financial instruments. Nilai wajar untuk instrumen keuangan yang diperdagangkan di pasar aktif ditentukan berdasarkan nilai pasar yang berlaku pada neraca. The fair value of financial instruments traded in active markets is determined based on quoted market prices at the balance sheet date. Investments in equity securities that do not have readily determinable fair values are stated at cost. Penyusunan laporan keuangan sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia mengharuskan manajemen membuat estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah aset dan kewajiban kontinjensi pada tanggal laporan keuangan serta jumlah pendapatan dan beban selama periode pelaporan. Realisasi dapat berbeda dengan jumlah yang diestimasi. Kas dan setara kas terdiri dari kas, bank, dan semua investasi yang jatuh tempo dalam waktu tiga bulan atau kurang dari tanggal perolehannya dan yang tidak dijaminkan serta tidak dibatasi penggunaannya. The preparation of financial statements in conformity with accounting principles generally accepted in Indonesia requires management to make estimates and assumptions that effect the reported amounts of assets and liabilities and disclosure of contingent assets and liabilities at the dates of the consolidated financial statements and the reported amounts of revenues and expenses during the reporting period. Actual results could be defferent from these estimates. Cash and cash equivalents consist of cash on hands and in banks, and all investment with maturities of three months or less from the date of placement, not use an collateral and not restricted. 13