Perancangan Sistem Perancangan Antarmuka Sistem

3.4 Perancangan Sistem

Setelah dilakukan analisis terhadap sistem yang akan dirancang, maka tahap selanjutnya yang dilakukan adalah membuat alur proses atau flowchart sistem. Flowchart digunakan untuk mengetahui bagaimana sistem dijalankan sampai sistem selesai beroperasi sesuai urutan.Pada Gambar 3.5 memperlihatkan menu yang ada di dalam sistem.Ketika user memilih menu “Enter” terdapat objek yang bisa dipilih. Jika user menekan tombol salah satu objek maka akan muncul penjelasan dari objek tersebut serta dan tombol AR. 3.4.1 Flowchart Sistem Flowchart merupakan suatu bagan dengan symbol – symbol tertentu yang menggambarkan urutan proses secara mendetail dan hubungan antara suatu proses instruksi dengan proses lainnya dalam suatu program. Flowchart sistem pada aplikasi ini menjelaskan pilihan dan cara kerja aplikasi pengenalan komponen VSAT ditunjukkan seperti pada gambar 3.5.

3.5 Perancangan Antarmuka Sistem

Sistem ini dirancang dengan menggunakan unity untuk merancang halaman dari setiap antarmuka interface dan mengubahproject unity menjadi extention .apk yang berjalan di smartphone android.Csharp C dipilih sebagai bahasa pemograman yang dipakai untuk merancang sistem. Universitas Sumatera Utara Gambar 3.5 Flowchart Sistem Universitas Sumatera Utara 3.5.1 Rancangan Halaman Utama Dalam rancangan halaman utama dapat dilihat di gambar 3.6 dan terdapat 6 komponen yang semua keterangannya dapat dilihat di tabel 3.2. Gambar 3.6 Halaman Utama Tabel 3.2 Komponen-komponen Halaman Utama No Jenis Komponen Keterangan 1 Nama Aplikasi Text Judul Aplikasi 2 Logo Aplikasi Gambar Logo dari aplikasi 3 Tombol Enter Button Tombol yang akan menampilkan halaman menu utama 4 Tombol Help Button Tombol yang akan menampilkan halaman help 5 Tombol About Button Tombol yang akan menampilkan halaman about 6 Tombol Exit Button Tombol yang akan menampilkan halaman Warning Universitas Sumatera Utara 3.5.2 Rancangan Halaman Menu Utama Dalam rancangan halaman menu utama dapat dilihat di gambar 3.7 dan terdapat 10 komponen yang semua keterangannya dapat dilihat di tabel 3.3. Gambar 3.7 Halaman Menu Utama Tabel 3.3 Komponen - komponen Halaman Menu Utama No Jenis Komponen Keterangan 1 Nama Aplikasi Text Judul Aplikasi 2 Logo Aplikasi Gambar Logo dari Aplikasi 3 Tombol LNB Button Tombol yang akan menampilkan informasi LNB 4 Tombol BUC Button Tombol yang akan menampilkan informasi BUC 5 Tombol Feedhorn Button Tombol yang akan menampilkan informasi Feedhorn 6 Tombol Konektor Button Tombol yang akan menampilkan Informasi Konektor 7 Tombol Reflektor Button Tombol yang akan menampilkan halaman informasi Reflektor 8 Tombol Pedestal Button Tombol yang akan menampilkan halaman informasi pedestal 9 Tombol Feedsupport Button Tombol yang akan menampilkan halaman informasi Feedsupport 10 Tombol Home Button Tombol yang akan menampikan halaman Home Universitas Sumatera Utara 3.5.3 Rancangan Halaman Informasi Dalam rancangan halaman informasi dapat dilihat di gambar 3.8 dan terdapat 6 komponen yang semua keterangannya dapat dilihat di tabel 3.4. Gambar 3.8 Halaman Informasi Objek Tabel 3.4 Komponen – komponen Halaman Informasi No Jenis Komponen Keterangan 1 Nama HalamanText Judul Halaman 2 Logo Aplikasi Gambar Logo dari Aplikasi 3 Deskripsi Objek Text Menampilkan informasi dari fungsi objek 4 Gambar Objek 2D Menampilkan gambar dari objek 5 Tombol AR Button Tombol yang akan menampilkan Augmented Reality 6 Tombol BackButton Tombol yang akan menampilkan Halaman Sebelumnya Universitas Sumatera Utara 3.5.4 Rancangan Halaman Augmented Reality Dalam rancangan halaman Augmented Reality dapat dilihat di gambar 3.9 dan terdapat 7 komponen yang semua keterangannya dapat dilihat di tabel 3.5. Gambar 3.9 Halaman Augmented Reality Tabel 3.5 Komponen – komponen Halaman Augmented Reality No Jenis Komponen Keterangan 1 Tombol Back Button Tombol yang akan menampilkan Halaman sebelumnya Menu Utama 2 Objek 3D Mesh and Texture Objek 3D yang ditampilkan sesusai dengan yang dipilih di menu utama 3 Tombol CaptureButto Tombol untuk mengambil gambar yang akan dijadikan marker Universitas Sumatera Utara 3.5.5 Rancangan Halaman Help Dalam rancangan halaman Help dapat dilihat di gambar 3.10 dan terdapat 4 komponen yang semua keterangannya dapat dilihat di tabel 3.6. Gambar 3.10 Halaman Help Tabel 3.6 Komponen – komponen Halaman Help No Jenis Komponen Keterangan 1 Nama Halaman Text Judul dari nama halaman Help 2 Tombol HomeButton Tombol yang akan menampilkan Halaman Home 3 Logo Gambar Logo dari Aplikasi 4 Halaman Deskripsi Text Informasi panduan penggunaan aplikasi Universitas Sumatera Utara 3.5.6 Rancangan Halaman About Dalam rancangan halaman About dapat dilihat di gambar 3.11 dan terdapat 5 komponen yang semua keterangannya dapat dilihat di tabel 3.7. Gambar 3.11 Halaman About Tabel 3.7 Komponen – komponen Halaman About No Jenis Komponen Keterangan 1 Tombol Home Button Tombol yang akan menampilkan Halaman Home 2 Logo ILKOM USU 3 Nama Halaman Text Judul nama halaman 4 Logo Gambar Logo ARVSAT 5 Halaman Deskripsi Text Judul dari nama halaman About 6 Informasi medsos Informasi media social yang digunakan perancangaplikasi Universitas Sumatera Utara BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM Bab ini berisikan implementasi sistem yang telah dibuat dan pengjujian sistem untuk melihat kelebihan dan kekurangan sistem.

4.1 Implementasi Sistem