Penambahan Jumlah Node Pergerakan Random Waypoint

29 5 0.3063 203.0588 5151.2412 58.4444 10 0.3964 156.9545 6627.75 60.0712 20 0.5135 75.5789 7137.9368 47.4758 30 0.4505 67.3 8647.214 28.2381 40 0.4324 66.7708 9334.6729 20.6885 50 0.4144 65.4565 10105.1022 15.578 60 0.4324 65.5417 9092.8312 14.7446 1. Delivery Ratio. 2. Overhead Ratio. 3. Latency Average. 4. Average Buffer Occupancy. Gambar 4. 5 grafik penambahan jumlah Buffer pada protocol prophet dan epidemic. 100 200 300 400 Ov e rh e ad Rati o Bufer Size MB Epidemic Prophet 0.2 0.4 0.6 0.8 1 De li ve ry R ati o Buffer Size MB Epidemic Prophet 2000 4000 6000 8000 10000 12000 Late n cy A ve rag e sec o n d s Buffer Size MB Epidemic Prophet 20 40 60 80 100 A ve rag e B u ff e r O cc u p an cy Buffer Size MB Epidemic Prophet 30 Keterangan : a Nilai delivery ratio meningkat semakin baik performanya. b Nilai overhead ratio menurun semakin baik performanya. c Nilai latency average meningkat semakin buruk performanya. d Nilai buffer occupancy meningkat semakin buruk performanya. Penambahan jumlah buffer menyebabkan nilai delivery ratio kedua protokol meningkat karena semakin besar ukuran buffer maka semakin banyak pesan yang dapat ditampung. Pesan di drop karena buffer penuh dan batas waktu TTL menjadi semakin kecil, dalam skenario penambahan buffer, TTL di set 420 menit untuk meminimalkan pesan di drop karena batas waktu TTL. Pada nilai delivery ratio Protokol epidemic tetap lebih unggul dibanding prophet kerena disamping strategi penyampaian epidemic yang flooding based forwarding, kinerja prophet juga kurang maksimal pada pergerakan random waypoint . Nilai overhead ratio dalam penambahan buffer juga menjadi lebih baik, karena copy pesan lebih banyak ditampung dalam buffer, sehingga setiap node dapat memiliki copy pesan, epidemic maupun prophet akan membatalkan pengirimanya jika copy pesan sudah dimiliki oleh node yang ditemuinya, dampak dari kasus tersebut adalah nilai latency yang tinggi karena node penerima harus menunggu bertemu kepada node yang membawa pesan. Konsumsi buffer juga semakin tinggi dengan bertambahnya ukuran buffer, konsumsi epidemic lebih boros dibanding prophet karena pesan yang disampaikan lebih banyak. 31 Gambar 4. 6 grafik konsumsi buffer per node pada penambahan buffer size 5MB. Gambar 4. 7 grafik konsumsi buffer per node pada penambahan buffer size 30MB. 20 40 60 80 100 3 6 9 12 15 18 21 24 27 30 33 36 39 42 45 48 51 54 57 60 63 66 69 72 75 78 A v e rag e B uf fe r O cc up an cy pe r N o de Node BUffer Size 5MB Epidemic Prophet 20 40 60 80 100 3 6 9 12 15 18 21 24 27 30 33 36 39 42 45 48 51 54 57 60 63 66 69 72 75 78 A ve rag e Buffe r O cc u p an cy p e r N o d e Node Buffer Size 30MB Epidemic Prophet 20 40 60 80 100 3 6 9 12 15 18 21 24 27 30 33 36 39 42 45 48 51 54 57 60 63 66 69 72 75 78 A v e rag e B uf fe r O cc up an cy pe r N o de Node Buffer Size 60MB Epidemic Prophet 32 Gambar 4. 8 grafik konsumsi buffer per node pada penambahan buffer size 60MB. Grafik diatas Gambar 4.6, Gambar 4.7 dan Gambar 4.8, menunjukan dengan penambahan buffer size prosentase pemakain buffer setiap node semakin menurun. Kosumsi buffer epidemic lebih boros di banding prophet karena dengan buffer semakin tercukupi memungkinkan epidemic mengirimkan copy pesan ke semua node dengan strategi flooding based forwarding.

4.1 Pergerakan Manusia dengan penambahan TTL pesan

Tabel 4. 5 Hasil penambahan TTL pesan pada protocol Epidemic . TTL Menit Protocol Epidemic dengan penambahan TTL pesan Delivery Ratio Overhead Ratio Latency average seconds Average Buffer Occupancy 2 0.0258 48.4815 21.7963 0.0071 5 0.0334 42.8857 55.0114 0.0233 30 0.0688 32.6944 500.0403 0.1894 60 0.0688 31.1856 1057.7546 0.4365 180 0.1509 31.5127 3531.3310 1.7615 360 0.2216 32.9483 7728.4582 4.6321 1440 0.5062 30.0453 28661.8734 26.9078 Tabel 4. 6 Hasil penambahan TTL pesan pada protocol Prophet. TTL Menit Protocol Prophet dengan penambahan TTL pesan Delivery Ratio Overhead Ratio Latency average seconds Average Buffer Occupancy 2 0.0143 26.8000 21.0533 0.0045 5 0.0239 22.8400 93.7120 0.0148 33 30 0.0602 22.6508 604.6222 0.1297 60 0.0793 23.5904 1108.6915 0.3097 180 0.1366 22.6853 3682.0671 1.2654 360 0.2073 22.7235 7946.7622 3.2571 1440 0.4986 22.4215 29688.8203 19.1090 1. Delivery Ratio. 2. Overhead Ratio. 3 Latency Average. 4 Average buffer Occupancy. Gambar 4. 9 grafik penambahan jumlah TTL pada protokol prophet dan epidemic. 10 20 30 40 50 60 2 5 3 0 6 0 1 8 0 3 6 0 1 4 4 0 O ve rh e ad R ati o TTL Menit Epidemic Prophet 0.2 0.4 0.6 0.8 1 2 5 3 0 6 0 1 8 0 3 6 0 1 4 4 0 De li ve ry R ati o TTL Menit Epidemic Prophet 5000 10000 15000 20000 25000 30000 35000 2 5 3 0 6 0 1 8 0 3 6 0 1 4 4 0 Late n cy A ve rag e sec o n d s TTL Menit Epidemic Prophet 20 40 60 80 100 2 5 3 0 6 0 1 8 0 3 6 0 1 4 4 0 A ve rag e Buffe r O cc u p an cy TTL Menit Epidemic Prophet