Penelitian Terdahulu KAJIAN PUSTAKA

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 32 karyawan mempunyai pengaruh yang paling dominan terhadap minat menabung nasabah. Secara simultan, tingkat pendapatan masyarakat dan kualitas pelayanan karyawan secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap minat menabung nasabah. Untuk mengetahui persamaan dan perbedaan antara penelitian terdahulu dengan penelitian yang akan dilakukan dapat dilihat pada tebel di bawah ini. Tabel 2.1 Persamaan dan Perbedaan No Peneliti Persamaan Perbedaan 1 Muchammad Rifa’i 2015 Persamaannya adalah sama- sama membahas tentang minat menabung dan jenis penelitian yang akan diteliti sama-sama berjenis kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Perbedaan antara penelitian dahulu dengan penelitian yang akan dilakukan adalah penelitian yang akan dilakukan hanya terdapat dua variabel bebas peran orang tua dan pendapatanuang saku, sedangkan pada penelitian yan ُ dilakukan oleِ Rifa’I terdapat tiga variabel bebas kualitas pelayanan, literasi keuangan dan motivasi orang tua. Objek yang akan diteliti berbeda, objek pada penelitian yang akan dilakukan adalah siswa Madrasah Aliyah Islamiyah At-Tanwir, sedangkan objek pada penelitian yang ditulis oleh Rifa’i adalaِ santri PP Sunan Pandanaran Yogyakarta. 2 Atik Masruroh 2015 Persamaan penelitian yang dilakukan oleh Atik dengan penelitian yang akan dilakukan adalah sama-sama memiliki pembahasan mengenai minat menabung. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian Atik dan penelitian yang akan Perbedaan penelitian terdahulu dengan penelitian yang akan dilakukan memiliki perbedaan yang terdapat pada variabel bebas yang digunakan, variabel bebas yang digunakan oleh Atik yakni fokus pada pembahasan religiustas dan digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 33 dilakukan sama-sama berjenis kuantitaif dengan analisis regresi berganda. disposible income, sedangkan pada penelitian yang akan dilakukan ini memiliki variabel bebas peran orang tua dan pendapatanuang saku. Objek penelitian yang digunakan pada penelitian terdahulu adalah mahasiswa STAIN Salatiga, sedangkan objek yang akan digunkaan pada penelitian yang akan datang adalah siswa Madrasah Aliyah Islamiyah At-Tanwir. 3 Desy Fatmawati 2015 Persamaannya adalah sama- sama membahas tentang menabung dan jenis penelitian yang dilakukan pada penelitian terdahulu dan penelitian ynag akan dilakukan sama-sama berjenis kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Perbedaan dari penelitian terdahulu dan penelitian yang akan dilakukan adalah, fokus pembahasan pada penelitian terdahulu yaitu tentang intensi menabung, sedangkan pada penelitian yang akan dilakukan adalah membahas tentang minat menabung. Selain itu,variabel bebas yang digunakan pada penelitian terdahulu terdapat tiga variabel bebas, yaitu pendapatanuang saku, religiusitas, dan informasi. Sedangkan pada penelitian yang akan dilakukan hanya terdapat dua variabel bebas, yaitu peran orang tua dan pendapatan uang saku. Objek yang digunakan pada penelitian terdahulu, yaitu santri mahasiswa PP. Wahid Hasyim di Sleman. Sedangkan pada penelitian yang akan dilakukan pada penelitian ini adalah siswa Madrasah Aliyah Islamiyah At-Tanwir. 4 Setya Ningsih 2013 Persamaan pada penelitian yang akan dilakukan dengan penelitian terdahulu membahas mengenai peran orang tua. Perbedaan pada penelitian yang akan dilakukan dengan penelitian terdahulu terdapat pada jenis penelitian yang digunakan. Penelitian terdahulu menggunakan jenis penelitian kualitatif atau mendiskripsikan dari data wawancara ataupun observasi, sedangkan pada penelitian digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 34 yang akan dilakukan menggunakan jenis penelitian kuantitatif atau dengan data dari lapangan dengan cara penyebaran kuesioner. Objek pada penelitian terdahulu adalah keluarga atau wali siswa, sedangkan objek pada penelitian yang akan dilakukan adalah siswa Madrasah Aliyah Islamiyah At-Tanwir. 5 Ika Muarifah 2015 Persamaan pada penelitian yang akan dilakukan dan penelitian terdahulu terdapat pada pembahasan mengenai minat menabung. Selain itu, persamaan lain terdapat pada jenis penelitian yang digunakan pada penelitian terdahulu dan penelitian yang akan datang, yaitu berjenis kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Perbedaan pada penelitian terdahulu dengan penelitian yang akan dilakukan terletak pada variabel bebas yang digunakan, variabel bebas pada penelitian yang akan dilakukan yaitu peran orang tua dan pendapatanuang saku, sedangkan variabel bebas pada penelitian terdahulu yaitu tingkat pendapatan masyarakat dan kualitas pelayanan karyawan. Objek pada penelitian yang akan dilakukan pun berbeda pada objek penelitian terdahulu, pada penelitian yang akan dilakukan objek yang digunaka adalah siswa Madrasah Aliyah Islamiyah At-Tanwir, sedangkan pada penelitian terdahulu objek yang digunakan adalah nasabah BNI Kabupaten Pati tahun 2015.

C. Kerangka Konseptual

Perilaku konsumen adalah studi tentang bagaimana individu, kelompok, dan organisasi memilih, membeli, menggunakan, dan bagaimana digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 35 barang, jasa, ide, atau pengalaman untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan mereka. 32 Selain itu, Philip Kotler berpendapat bahwa perilaku pembelian konsumen dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu faktor budaya, sosial, pribadi, dan psikologis. 33 Faktor budaya merupakan faktor penting bagi perilaku pembelian dan merupakan penentu keinginan paling dasar, seperti halnya mencakup kebangsaan, agama, kelompok ras, dan wilayah geografis. Faktor sosial merupakan faktor yang dapat mempengaruhi perilaku konsumen dengan adanya kelompok acuan, keluarga, serta peran status. Faktor pribadi adalah faktor yang dipengaruhi oleh karakteristik pribadi, seperti usia, pekerjaan, pendidikan, keadaan ekonomi, gaya hidup, dan kepribadian. Faktor psikologi yang dapat mempengaruhi perilaku konsumen adalah motivasi, persepsi, pembelajaran. Berdasarkan faktor-faktor di atas, dapat diketahui bahwa keluarga dan keadaan ekonomi termasuk faktor yang mempengaruhi minat menbaung seseorang. Secara sederhana dapat digambarkan seperti di bawah ini, Gambar 2.1 Kerangka Konseptual 32 Philip Kotler dan Kevin Lane Kotler, Manajemen Pemasaran, Bob Sabran Jilid 1 Edisi 13 Jakarta: Erlangga, 2008, 166. 33 Ibid. Peran Orang Tua X 1 Uang Saku X 2 Minat Menabung Y digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 36 = Pengaruh Secara Parsial = Pengaruh Secara Simultan

D. Hipotesis Penelitian

Hipotesis berasal dari kata hipo yang berarti di bawah dan kata thesa yang berarti kebenaran. 34 Hipotesis merupakan jawaban sementara yang kebenarannya masih harus di uji, atau rangkuman kesimpulan teoritis yang diperoleh dari tinjauan pustaka. 35 Hipotesis adalah dugaan yang mungkin besar benar dan mungkin besar salah, akan ditolak jika salah dan akan diterima jika fakta membenarkanya. Jadi hipotesis adalah kesimpulan yang belum final, maksudnya harus dibuktikan kebenaranya. 36 Berdasarkan kerangka konseptual di atas, maka hipotesis dalam penelitian ini : H 1 : Terdapat pengaruh signifikan secara simultan peran orang tua dan uang saku terhadap minat menabung siswa MA Islamiyah At-Tanwir Bojonegoro. 34 Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta:Rineka Cipta, 1997, 82. 35 Nanang Martono, Metode Penelitian Kuantitatif: Analisis Isi dan Data Sekunder, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2011, 71 36 Sutrisno Hadi, Metodelogi Research, Jilid 1, Yogyakarta: YFF Psikologi UGM, 1983, 63. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 37 H 2 : Terdapat pengaruh signifikan secara parsial peran orang tua dan uang saku terhadap minat menabung siswa MA Islamiyah At-Tanwir Bojonegoro. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 37

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Metode penelitian adalah cara yang digunakan peneliti untuk mengumpulkan data penelitiannya. Dalam penelitian ini, menurut jenis penelitian berdasarkan data yang dihasilkan adalah jenis kuantitatif, penelitian kunatitatif adalah suatu pendekatan penelitian yang bersifat objketif, mencakup pengumpulan dan analisis data kuantitatif serta menggunakan metode pengujian statistik. 1

B. Waktu dan Tempat Penelitian

Penelitian ini dilakukan di sekolahan Madrasah Aliyah Islamiyah At- Tanwir Bojonegoro Jl. Talun No. 220 Sumberrejo Bojonegoro, dengan waktu penelitian yakni hari efektif masuk sekolah siswa Madrasah Aliyah At-Tanwir Bojonegoro, yakni pada tanggal 17 April – 17 Mei 2016.

C. Populasi dan Sampel Penelitian

1. Populasi

Populasi dalam penelitian kuantitatif merupakan suatu hal yang wajib ada, dalam metode penelitian populasi merupakan sekelompok atau keseluruhan objek yang menjadi sasaran penelitian, berupa manusia, 1 Asep Hermawan, Penelitian Bisnis Paradigma Kuantitatif, Jakarta: PT Grasindo, 2005, 18.

Dokumen yang terkait

Motivasi berprestasi dikalangan siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) V Cilincing Jakarta Utara

0 12 36

Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Motivasi Belajar Siswa Di Madrasah Aliyah Pondok Pesantren Al-HAmidiyah

0 29 158

PENGARUH KOMUNIKASI SEKOLAH DENGAN ORANG TUA DAN PERAN ORANG TUA SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR Pengaruh Komunikasi Sekolah Dengan Orang Tua Dan Peran Orang Tua Siswa Terhadap Hasil Belajar Muatan Matematika Semester Gasal Pada Kelas Rendah Di SD Negeri

0 2 14

MINAT SISWA UNTUK MENJADI GURU DITINJAU DARI PRESTASI BELAJAR DAN PENDAPATAN ORANG TUA PADA SISWA Minat Siswa Untuk Menjadi Guru Ditinjau Dari Prestasi Belajar Dan Pendapatan Orang Tua Pada Siswa Madrasah Aliyah Muhammadiyah Limpung, Batang Tahun Ajaran

0 1 17

MINAT SISWA UNTUK MENJADI GURU DITINJAU DARI PRESTASI BELAJAR DAN PENDAPATAN ORANG TUA PADA SISWA Minat Siswa Untuk Menjadi Guru Ditinjau Dari Prestasi Belajar Dan Pendapatan Orang Tua Pada Siswa Madrasah Aliyah Muhammadiyah Limpung, Batang Tahun Ajaran

0 2 12

Pengaruh uang saku dan gaya hidup terhadap minat menabung studi kasus mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma

32 130 107

PERAN ORANG TUA DALAM MENUMBUHKAN MINAT

0 3 3

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN MINAT

0 0 91

PENGARUH KONDISI EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI MELANJUTKAN PENDIDIKAN SISWA MADRASAH ALIYAH AL-ANWAR PONTIANAK

0 0 8

Pengaruh Citra Merek Terhadap Keputusan Orang Tua Siswa Memilih Jasa Pendidikan Di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kubu Raya

0 0 5