Kerangka Berfikir Pertanyaan Penelitian

30

D. Variabel Penelitian

Variabel yang akan diungkap dalam penelitian ini adalah faktor-faktor kesulitan belajar siswa kelas XI TKR dalam mempelajari mata diklat sistem pengapian. Variabel tersebut masih dapat dirinci ke dalam sub variabel yaitu: 1. Faktor intern, meliputi: a Faktor fisologi b Faktor psikologi 2. Faktor ekstern, meliputi: a Keluarga b Sekolah c Masyarakat

E. Metode Pengumpulan Data

Beberapa metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Angket

Angket digunakan untuk mengetahui faktor-faktor yang penyebab kesulitan belajar siswa XI TKR SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta dalam mempelajari mata diklat pengapian.

2. Dokumentasi

Metode dokumentasi yaitu metode yang digunakan untuk mencari data mengenai hal-hal yang diperlukan yang berupa daftar nilai siswa, nama siswa, silabus dan lain-lain. 31

3. Wawancara

Wawancara dilaksanakan berdasarkan pedoman wawancara yang telah disusun. Wawancara akan dilaksanakan kepada guru pengampu mata diklat sistem pengapian. Wawancara dilakukan untuk memperoleh data kualitatif untuk keperluan triangulasi data.

F. Instrumen Penelitian

Instrumen penelitian yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini adalah:

1. Angket

Angket yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket tertutup dan terbuka. Angket tertutup terdiri atas pertanyaan dengan sejumlah jawaban tertentu sebagai pilihan, sedangkan angket terbuka memberikan kebebasan kepada siswa untuk memberikan jawaban sendiri. Butir-butir pada angket digunakan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab kesulitan belajar siswa dalam mempelajari mata diklat sistem pengapian yang ditinjau dari faktor intern dari dalam diri siswa dan faktor ekstern dari luar diri siswa. Pernyataan pada angket berupa pernyataan positif dan negatif dengan penskoran sebagai berikut: Tabel 2. Penskoran Angket PERNYATAAN SKOR SL SR KK TP POSITIF 4 3 3 1 NEGATIF 1 2 3 4 Riduwan, 2013:87

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESULITAN BELAJAR MATA DIKLAT KEARSIPAN SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 2 BLORA

5 17 169

Faktor Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Mata Diklat Teori Kejuruan Administrasi Perkantoran Pada Siswa Kelas X SMK Muhammadiyah 1 Weleri Kabupaten Kendal

0 14 160

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESULITAN BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PEMANGKASAN RAMBUT DI SMK NEGERI 3 PEMATANGSIANTAR,.

0 1 18

ANALISIS FAKTOR KESULITAN BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS XI SMK MUHAMMADIYAH 3 SURAKARTA Analisis Faktor Kesulitan Belajar Siswa Mata Pelajaran Matematika Kelas XI SMK Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 15

PENDAHULUAN Analisis Faktor Kesulitan Belajar Siswa Mata Pelajaran Matematika Kelas XI SMK Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 8

ANALISIS FAKTOR KESULITAN BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS XI SMK MUHAMMADIYAH 3 Analisis Faktor Kesulitan Belajar Siswa Mata Pelajaran Matematika Kelas XI SMK Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 14

FAKTOR-FAKTOR KESULITAN BELAJAR SISWA PADA MATA DIKLAT MENGGAMBAR LAY-OUT DESAIN INTERIOR DAN EKSTERIOR (MLDIE) DI SMK NEGERI 1 KOTA SUKABUMI.

0 0 52

FAKTOR-FAKTOR KESULITAN BELAJAR SISWA KELAS XI PADAMATA PELAJARAN TEKNIK SEPEDA MOTOR DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BAMBANGLIPURO.

0 0 134

ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATA PELAJARAN STATIKA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SISWA SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

0 0 120

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KESULITAN BELAJAR SISWA PADA MATA DIKLAT INSTALASI PENERANGAN LISTRIK DI SMK NEGERI 4 BANDUNG - repository UPI S TE 1104984 Title

0 0 2