Pengertian Implementasi Sistem Tujuan Implementasi Sistem

3. Tahap Pengujian Aplikasi Pada tahap ini, menguji aplikasi yang telah dibuat untuk memperhitungkan bahwa aplikasi baru tersebut telah memenuhi spesifikasi aslinya. 4. Tahap Pengujian Penerimaan Dalam tahap ini, pengujian bertujuan untuk mempertimbangkan bahwa semua komponen dalam sistem baru berada dalam keadaan memuaskan. 5. Tahap Pengujian Operasi dan Pengujian Lingkungan Dalam tahap ini, aplikasi yang telah dibuat tersebut dicoba kelingkungan yang sesungguhnya untuk memperhitungkan bahwa semua peralatan baru dan faktor- faktor lain dalam lingkungan, misalnya memasukkan data, dokumen, dan sebagainya, apakah sudah memuaskan.

4.5. Pemeliharaan Sistem

Adapun tujuan dari pemeliharaan sistem ini adalah sebagai beikut : 1. Mencegah modifikasi sistem yang akan menyebabkan masalah-masalah yang lain. 2. Mengganti pemeliharaan sistem dengan survey sistem jika modifikasi yang diminta relative besar 3. Membuat modifikasi sistem yang sesuai dengan kebutuhan organisasi. 4. Meminimalkan gangguan control dan gangguan operasi yang disebabkan oleh pemeliharaan sistem. 5. Menyempurnakan proses penyusunan sistem dan proses pemeliharaan sistem dengan menganalisa informasi tentang modifikasi sistem. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Dari pembahasan mengenai sistem informasi penjualan tiket bus pada CV. Mawar Selatan, maka penulis mengambil beberapa kesimpulan bahwa : 1. Melalui sistem yang dirancang, maka penjualan tiket bus pada CV. Mawar Selatan dapat ditingkatkan. 2. Sistem informasi yang dirancang untuk penjualan tiket bus pada CV. Mawar Selatan sangat sederhana, sehingga mempermudah pemakai dalam pengoperasiannya. 3. Pembuatan program denngan menggunakan Visual Basic 6.0 lebih mudah dalam hal perancangan maupun untuk hasil akhirnya dan lebih mudah dimengerti oleh pemakai karena Visual Basic 6.0 merupakan bahasa pemograman berbasiskan windows. Saran Dalam hal ini, penulis akan memberikan sedikit saran yang kiranya dapat bermanfaat untuk kemajuan CV. Mawar Selatan. Adapun saran yang dapat penulis sampaikan adalah :