Rumusan Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Kesimpulan

Universitas Kristen Maranatha 6

1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan diatas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Apakah sistem pengendalian manajemen berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada PT X? 2. Apakah komitmen organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada PT X?

1.3. Maksud dan Tujuan Penelitian

Adapun maksud dan tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui pengaruh sistem pengendalian manajemen terhadap kinerja karyawan pada PT X. 2. Untuk mengetahui pengaruh komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada PT X.

1.4. Kegunaan Penelitian

Dengan penelitian yang dilakukan diharapkan dapat diperoleh manfaat sebagai berikut : 1. Bagi Akademisi Melalui penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan dan mengembangkan ilmu yang berkaitan dengan sistem pengendalian manajemen dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan. 2. Bagi Praktisi Bisnis Melalui penelitian ini diharapkan membantu praktisi bisnis dalam menambah pengetahuan dan membantu praktisi bisnis untuk menemukan ide yang dapat membantu perusahaan. Universitas Kristen Maranatha 7 3. Bagi Peneliti Selanjutnya Melalui penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan oleh penulis selanjutnya dalam mengembangkan ilmu pengetahuan mengenai sistem pengendalian manajemen dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan. Universitas Kristen Maranatha 84 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Dari hasil perhitungan dan analisis yang telah dilakukan pada bab sebelumnya, maka dapat disimpulkan : 1. Sistem pengendalian manajemen tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan , dengan persentase pengaruh sebesar 0,0202 atau 2,020; 2. Komitmen organisasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dengan persentase pengaruh sebesar 0,18,53 atau 18,53; 3. Secara simultan, sistem pengendalian manajemen dan komitmen organisasi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Y, dengan total persentase pengaruh sebesar 20,6 terhadap sedangkan sisanya sebesar 79,4 dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diamati di dalam penelitian ini.

5.2 Keterbatasan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Pengendalian Intern dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Sragen).

2 15 15

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Pengendalian Intern dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Sragen).

0 3 18

PENDAHULUAN Pengaruh Pengendalian Intern dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Sragen).

2 6 6

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. JAMU AIR MANCUR Pengaruh Komitmen Organisasi Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Jamu Air Mancur Wonogiri.

0 4 14

Pengaruh Loyalitas Karyawan dan Sistem Pengendalian Manajemen terhadap Kinerja Karyawan.

1 2 25

Pengaruh Sistem Pengendalian Manajemen dan Pengendalian Internal Terhadap Kinerja Karyawan.

0 4 19

Pengaruh Sistem Pengendalian Manajemen dan Pengendalian Internal terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada PT. Inti).

0 0 16

Pengaruh Sistem Pengendalian Manajemen dan Manajemen Strategi terhadap Kinerja Karyawan (pada PT. Jasaraharja Putera Cabang Bandung).

0 1 21

Pengaruh Sistem Pengendalian Manajemen dan Pembelajaran Organisasi terhadap Kinerja pada PT. Indo Deha Pratama Bandung.

1 2 25

Pengaruh Budaya Organisasi dan Komunikasi Organisasi terhadap Kinerja Karyawan PT. X

0 1 19