Apa yang Belum Anda Pahami?

Apa yang Belum Anda Pahami?

Setelah mempelajari bab ini, adakah materi yang belum Anda tersebut? Diskusikanlah materi tersebut bersama teman- pahami? Jika ada, materi apakah yang belum Anda pahami

teman Anda dengan bimbingan guru Anda.

122 Sosiologi: Menyelami Fenomena Sosial di Masyarakat untuk Kelas X

Uji Kemampuan Bab 6

Kerjakan pada buku latihan Anda.

A. Jelaskan konsep-konsep berikut.

• Remaja • Kinship • Aturan • Klik • Kelompok sebaya • Westernisasi • Pure Science • Nilai

• Modernisasi

B. Pilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Meningkatkan daya kemampuan manusia

a. komulatif

dalam menyesuaikan diri dengan lingkungan

b. kooperatif

hidupnya merupakan ....

c. destruktuif

a. manfaat sosiologi

d. assosiatif

b. definisi sosiologi

e. disosiatif

c. tujuan sosiologi

6. Salah satu contoh menerapkan pengetahuan

d. objek sosiologi sosiologi yang sederhana adalah apabila

e. ruang lingkup sosiologi tetangga mendapat kebahagiaan, kita sendiri

2. Mengamati gejala-gejala sosial yang objektif merasa ikut bahagia. Hal demikian di namakan bermanfaat untuk menghadapi ....

a. masalah pekerjaan

a. sugesti

b. atasan langsung

b. simpati

c. teman sebayanya

c. empati

d. masalah pribadi

d. identifikasi

e. masalah-masalah sosial

e. imitasi

3. Andi merupakan siswa teladan. Ia selalu

7. Salah satu bentuk hubungan yang di lakukan mematuhi peraturan yang ada di sekolahnya.

Hendra dan Hendrik untuk selalu bekerja Sikap dan perilaku Andi yang demikian juga

sama dinamakan ....

dilaksanakannya di rumah dan lingkungan

a. kontak sosial

masyarakatnya. Contoh ini merupakan

b. komunikasi sosial

tahapan dalam pelembagaan aturan-aturan

c. interaksi sosial

sosial, yaitu ....

d. kontak

a. diketahui

e. simpati

b. dipahami

8. Ketika si Oon tampil di atas pentas dia bergaya

c. ditaati ala Michael Jackson. Tampilnya si Oon tersebut

d. diperintahkan

didasari oleh faktor ....

e. dihargai

a. simpati

4. Sopan santun dalam berbicara dan menghormati

b. empati

orangtua termasuk cara menerap kan

c. imitasi

pengetahuan sosiologi dalam hal norma susila,

d. sugesti

karena hal ini sebagai ....

e. identifikasi

a. pengendalian perilaku individu

9. Seorang guru menasihati muridnya karena

b. manusia sebagai makhluk sosial selalu sering terlambat masuk kelas. Tindakan guru berubah

ini termasuk jenis pengendalian ....

c. konflik selalu membawa kemajuan bagi

a. persuasif

anggota masyarakat

b. koersif

d. dengan konflik, manusia pasti membawa

c. preventif

keuntungan

d. represif

e. faktor yang mampu mewujudkan integrasi

e. antisipatif

5. Suatu proses yang cenderung menciptakan

10. Berpakaian rapi pada saat upacara resmi perpecahan dan merenggangkan solidaritas

merupakan contoh ....

di antara anggota kelompok disebut ....

Menerapkan Sosiologi dalam Kehidupan Bermasyarakat

d. kebutuhan yang semakin meningkat pada

b. adat

usia remaja

c. hukum

e. motivasi yang tinggi untuk meraih cita-

d. kebiasaan cita yang kadang tidak sesuai dengan

e. tata kelakuan

keadaan

16. Seorang siswa SMA melaporkan tetangga- selokan-selokan dari sampah yang pampat

11. Masyarakat bergotong royong membersih kan

nya yang menyimpan ganja kering kepada agar tidak terjadi banjir di musim hujan.

petugas polisi. Dari kasus ini peran polisi Kegiatan ini merupakan salah satu cara dalam

adalah ....

pengendalian sosial yang bersifat ....

a. menangkap dan memberikan sanksi

a. persuasif

kurungan

b. koersif

b. menjaga keamanan dan menyidik per-

c. preventif

kara pidana

d. represif

c. menjaga ketertiban dan menjatuhkan

e. antisipatif

sanksi

12. Konflik dapat terjadi antarsuku bangsa jika ....

d. menangkap dan menasihatinya

a. adanya dominasi penguasa terhadap

e. mengusut, mengambil barang bukti, dan suku bangsa lainnya

menyerahkan ke pengadilan

b. adanya perbedaan agama dan suku

17. Peranan klik yang negatif bagi remaja antara bangsa lain

lain ....

c. adanya dominasi suku bangsa dari suku

a. rasa aman dan rasa dianggap penting bangsa yang berbeda

berasal dari keanggotaan suatu klik

d. etnosentrisme dipelihara sebagai alat tertentu, hal mana penting bagi perkem- pemersatu

bangan jiwa yang sehat.

e. tidak ada interaksi dan konsolidasi

b. di dalam klik tersebut seorang remaja kelompok

dapat menyalurkan rasa kecewanya,

13. Jika suatu masyarakat sudah mulai meninggal- rasa takut, rasa khawatir, rasa gembira, kan nilai-nilai atau norma yang ada, akibat

dan lain sebagainya, dengan mendapat- langsung nya adalah terjadi ....

kan tanggapan yang wajar dari rekan-

a. kemajemukan

rekannya se-klik.

b. adaptasi sosial

c. klik memungkinkan remaja mengembang-

c. disorganisasi sosial kan kemampuan dalam keterampilan

d. disfungsi dalam masyarakat sosial sehingga dia lebih mudah me-

e. diferensiasi sosial nyesuaikan diri dengan keadaan.

d. lazimnya suatu klik mempunyai pola

14. Guru mendidik siswa dan bukan menjaga perilaku dan kaidah-kaidah tertentu yang keamanan, polisi bertugas menjaga keamanan mendorong remaja untuk bersikap dan dan bukan memutuskan suatu perkara. Jika

semuanya berlangsung sesuai dengan status berperilaku secara dewasa.

e. klik mendorong anggotanya untuk dan perannya, otomatis akan tercipta kondisi bersikap diskriminatif terhadap bukan yang dinamakan ....

anggota klik.

a. penyimpangan sosial

b. tindakan sosial

18. Peristiwa berikut merupakan proses sosialisasi

c. ketertiban sosial yang tidak sempurna sehingga terjadi penyim-

d. interaksi sosial pangan sosial, kecuali ....

e. sistem sosial

a. orangtua membela anaknya yang berlaku

menyimpang

15. Usia remaja diperlukan pembinaan yang

b. orangtua yang terlalu memanjakan khusus karena pada masa ini termasuk pada

umur yang gawat. Maksud dari kalimat

anaknya

c. orangtua terlalu keras mengekang anak- tersebut adalah ....

a. remaja sering membuat kekacauan

anaknya

d. orangtua yang terlalu sibuk dengan

b. banyaknya kenakalan yang dilakukan bisnisnya sehingga anak terlantarkan oleh para remaja

c. remaja saat ini sedang mencari identitas

e. pemanggilan orangtua oleh guru BP terhadap siswanya yang sering bolos

dirinya

124 Sosiologi: Menyelami Fenomena Sosial di Masyarakat untuk Kelas X

19. Menerapkan pengetahuan sosiologi dalam pem-

20. Saling mengingatkan antarteman apabila salah bangunan sangat penting karena dapat ....

satunya melakukan pelanggaran merupakan

a. mengolah data secara terperinci tentang cara menerapkan pengetahuan sosiologi yang keadaan masyarakat

memengaruhi keteraturan sosial, yaitu ....

b. mengembangkan pengetahuan secara

a. adat istiadat

objektif dan rasional

b. pengendalian sosial

c. mencari pemecahan masalah dari kondisi

c. norma hukum

suatu masyarakat

d. kaidah-kaidah sosial

d. memberikan data sosial yang diperlukan

e. kebiasaan sosial

dalam pengelolaannya

e. menganalisis dampak yang ditimbulkan pembangunan dari sudut iptek

C. Jawablah soal-soal berikut dengan singkat dan tepat.

1. Bagaimanakah mengatur diri sendiri supaya

7. Sebutkan pengaruh kelompok bermain dalam menjadi disiplin?

mengembangkan kepribadian seorang anak.

2. Apakah perbedaan klik dengan persahabatan?

8. Sosiologi bisa menjadi teori dan bisa pula

3. Deskripsikan bagaimana peranan sekolah menjadi praktik. Deskripsikan maksud dalam menerapkan pengetahuan sosiologi

pernyataan tersebut.

dalam pergaulan siswanya.

9. Sebutkan contoh masalah sosial yang bisa

4. Apakah alasannya orangtua suka disalahkan diselesaikan melalui penerapan disiplin oleh anak yang melakukan penyimpangan?

sosiologi.

5. Sebutkan cara-cara mengawasi anak yang

10. Berikan contoh penerapan sosiologi dalam sedang beranjak dewasa dalam pandangan

kehidupan sehari-hari.

sosiologi.

6. Bagaimana menerapkan pengetahuan sosiologi dalam menyelesaikan masalah sosial, padahal aturan hukum sudah tersedia.