Indikator Pencapaian Kompetensi Tujuan Pembelajaran

Lembar Tugas Siswa : NO JENIS TUGAS BAHAN DAN ALAT DIMANFAATKAN UNTUK 1. Menggambar tekstur nyata dan semu dengan ketentuan 20x20 cm  Buku gambar ukuran A4  Pensil 2b  Penghapus  Penggaris Mengolah tekstur nyata dan semu dengan ketentuan 20x20 cm dalam sebuah komposisi tertentu berdasarkan prinsip seni rupa Kriteria dan aspek penilaian : NO KRITERIA DAN ASPEK PENILAIAN BOBOT SKOR PEROLEHAN 0-10 JUMLAH 1. PERSIAPAN - Kesiapan alat gambar 15 15 2. PROSES KERJA - Kemandirian - Kreativitas - Kerapian - Kesesuaian tugas - Ketepatan waktu 15 15 10 10 10 3. HASIL - Hasil karya individu 25 25 JUMLAH 100

1. Sikap spiritual

p. Teknik Penilaian : Penilaian diri q. Bentuk Instrumen : Skala r. Kisi-kisi No. Sikapnilai No. Butir 21. Menerima dengan baik keragaman dan keunikan dasar-dasar desain sebagai anugerah Tuhan 1 22. Menghargai keragaman dan keunikan dasar-dasar desain sebagai anugerah Tuhan 2 23. Menghargai keragaman dan keunikan dasar-dasar desain sebagai anugerah Tuhan 3 24. Menghargai keragaman dan keunikan dasar-dasar desain sebagai anugerah Tuhan 4 - Instrumen Penilaian Sikap Spiritual Nama : ______________________________ Kelas : ______________________________ Petunjuk Berilah tanda silang X sesuai dengan pendapat Anda.Diisi oleh peserta didik Keterangan : SS= Sangat Setuju, skor = 4; S= Setuju, skor = 3; TS = Tidak Setuju, skor= 2; STS=Sangat Tidak Setuju, skor= 1 Pedoman Penskoran: Untuk setiap aspek nilai, pilihan berkisar dari “sangat tidak setuju” dengan skor 1 sampai “sangat setuju” dengan skor 4, maka untuk keenam butir jumlah skor yang diperoleh berkisar antara 8 sampai 32. 7. Sikap sosial p. Teknik Penilaian : Pengamatan q. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi r. Kisi-kisi

a.Penilaian sikap sosial untuk diskusi No.

Nilai Deskripsi No. Butir 1 Menghargai orang lain Menghargai pendapat orang lain orang berpendapat 1 2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2 3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi degan disiplin 3

a. Lembar Pengamatan Sikap Sosial untuk Kegiatan Diskusi

Nama : ______________________________ Kelas : ______________________________ Petunjuk: Berilah tanda silang X sesuai dengan kondisi peserta didik. Diisi oleh guru No. Pernyataan Pilihan Ya Tidak 1 Menghargai pendapat orang lain dalam diskusi 2 Mengungkapkan gagasannya secara jujur dalam diskusi 3 Mengikuti kegiatan diskusi secara disiplin Keterangan A = Sangat Baik; B = Baik; C = Cukup; D = Kurang Pedoman Penskoran: Pilihan “Ya” diberi skor 1, sedangkan pilihan “Tidak” diberi skor 0. Karena soal berjumlah 3 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 3. Pernyataan Pilihan STS TS S SS 1. Keunikan dan keragaman karya desain ilustrasi merupakan anugerah Tuhan yang patut …. b. diterima. c. dihargai. 17. Keunikan dan keragaman karya desain ilustrasi realis merupakan anugerah Tuhan yang patut …. k. diterima. l. dihargai. 18. Keunikan dan keragaman karya desain ilustrasi karikatural merupakan anugerah Tuhan yang patut …. k. diterima. l. dihargai. 19. Keunikan dan keragaman karya desain ilustrasi dekoratif merupakan anugerah Tuhan yang patut …. a. diterima. g. dihargai.