0 4 Hipotesis Hipotesis menurut Sugiyono 2009:93 merupakan jawaban sementara

Berdasarkan uraian kerangka pemikiran diatas maka dapat disusun suatu bagian kerangka pemikiran seperti pada gambar dibawah ini : Gambar 2.2 Paradigma Kerangka Pemikiran Gaya kepemimpinan struktur Inisiasi variabel X1 1. Menentukan hubungan 2. Menetapkan pola dan saluran komunikasi 3. Menguraikan rincian pekerjaan. Veithzal Rifai 2010 . Kepuasan kerja variabel Y 1. Gaji 2. Pekerjaan itu sendiri 3. Rekan kerja 4. Promosi 5. Atasan Robin 2003:78 Gaya kepemimpinan struktur konsiderasi variabel X2 1. Persahabatan 2. Saling mempercayai 3. Hubungan pemimpin dan bawahan Veithzal Rifai 2010. Studi Ohio, Michigan dan Jewel dan Siegal dalam jurnal ilmiah vol.4 April 2004 Je tw a l d a n s ie ge l d a la m k u tip a n ju rn a l il m ia h m a n e je m n v o

l. 0 4

2004

2.3 Hipotesis Hipotesis menurut Sugiyono 2009:93 merupakan jawaban sementara

terhadap rumusan masalah penelitian. Oleh karena itu rumusan masalah penelitian biasanya disusun dalam kalimat pertanyaan. Berdasarkan rumusan masalah yang telah dikemukakan, maka hipotesis yang akan diuji kebenarannya melalui penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: ” Gaya Kepemimpinan Struktur Inisiasi dan Struktur Konsiderasi berdampak Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Kantor Pusat PT. Pos Indonesia PERSERO Bandung. 41

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN

3.1 Objek Penelitian Objek penelitian merupakan suatu permasalahan yang dijadikan sebagai topik penulisan dalam rangka menyusun suatu laporan. Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh data – data yang berkaitan dengan objek penelitian tersebut yang berjudul : “Gaya Kepemimpinan Struktur Inisiasi Dan Konsiderasi Dampaknya Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Kantor Pusat PT Pos ndonesia PERSERO Bandung”. Menurut Husein Umar 2004:303 , mengatakan bahwa “Objek penelitian menjelaskan tentang apa atau siapa yang menjadi objek penelitian juga dimana dan kapan penelitian dilakukan. Bisa juga ditambahkan hal-hal lain jika dianggap perlu”. Di dalam penelitian ini, penulis mengemukakan dua variabel yang akan diteliti. Adapun variabel yang akan diteliti di dalam penelitian ini adalah : 1. Variabel independent variabel bebas, yaitu variabel yang menjadi sebab terjadinya atau terpengaruhnya variabel dependent variabel tidak bebas. Variabel independent variabel X1 dalam penelitian ini adalah Gaya kepemimpinan struktur inisiasi dan variabel X2 Konsiderasi. 2. Variabel dependent variabel tidak bebas, yaitu variabel yang dipengaruhi oleh variabel independent. Variabel dependent variabel Y dalam penelitian ini adalah Kepuasan Kerja Karyawan.

Dokumen yang terkait

Pelaksanaan Program Kesejahteraan Dampaknya Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada Kantor Pusat PT.Pos Indonesia (Persero) Bandung

2 22 133

Pelaksanaan Pengawasan Dampaknya Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Kantor Pusat PT. Pos Indonesia (Persero) Bandung

0 6 1

Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Insentif Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Di PT. Pos Indonesia (Persero) Bandung

9 49 113

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN,STRES KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.POS Pengaruh Gaya Kepemimpinan,Stres Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt.Pos Indonesia Kantor Pos Karanganyar.

0 9 8

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN,STRES KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.POS INDONESIA KANTOR Pengaruh Gaya Kepemimpinan,Stres Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt.Pos Indonesia Kantor Pos Karanganyar.

0 3 15

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Pos Indonesia (Persero) Ungaran.

0 2 13

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Pos Indonesia (Persero) Ungaran.

0 3 14

PENDAHULUAN Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Pos Indonesia (Persero) Ungaran.

0 3 6

PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI PT. POS INDONESIA (PERSERO) BANDUNG.

0 0 56

Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi, dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Bandung.

1 33 24