Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, peneliti merumuskan masalah dalam penelitian ini yaitu “bagaimanakah peningkatan kemampuan menulis cerita pendek dengan menggunakan media lagu pada siswa kelas IX SMP 17.3 Katibung semester ganjil Kecamatan Katibung Lampung Selatan”.

1.3 Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peningkatan Kemampuan Menulis Cerita Pendek dengan Menggunakan Media Lagu pada Siswa kelas IX Semester Ganjil SMP 17.3 Katibung Kabupaten Lampung Selatan tahun pelajaran 20112012.

1.4 Manfaat Penelitian

Hasil penelitian tindakan kelas PTK ini menghasilkan dua macam manfaat teoretis dan manfaat praktis. 1. Manfaat Teoretis Untuk dapat menambah pengetahuan dan wawasan bagi pengembangan keilmuan terutama di bidang pengajaran bahasa dan sastra Indonesia dan sebagai dasar pijakan penelitian selanjutnya. 2. Manfaat Praktis Dilihat dari segi praktis, penelitian ini bermanfaat antara lain. a. Mahasiswa Peneliti 1. Sebagai dasar penelitian lebih lanjut terhadap penelitian tentang kemampuan menulis cerita pendek 2. Sebagai acuan pembanding dalam penelitian pengajaran bahasadan sastra khususnya kemampuan menulis cerita pendek. 3. Sebagai informasi tambahan lebih lanjut untuk memperluas wawasan tentang kemampuan menulis cerita pendek b. Guru Bidang Studi Bahasa dan Sastra Indonesia 1. Sebagai sumber informasi bagi guru untuk memantau kemampuan yang dimiliki siswa dalam menulis cerita pendek 2. Sebagai bahan acuan masukan dalam mengajarkan apresiasi sastra ,terutama kemampuan menulis cerita pendek. 3. Sebagai sumber informasi bagi guru untuk memantau sejauh mana kemampuan siswa menguasai bentuk tulisan dan gaya bahasa dalam menulis cerita pendek dengan baik. c. Siswa 1. Siswa dapat mengetahui sejauh mana kemampuan yang mereka miliki dalam menulis cerita pendek. 2. Siswa dapat mengembangkan kemampuan menulis cerita pendek dalam pelajaran bahasa dan sastra Indonesia. II. LANDASAN TEORI

2.1 Konsep Menulis

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CATATAN HARIAN DENGAN PENERAPAN METODE DISKUSI PADA SISWA SMP NEGERI 6 BANDARLAMPUNG KELAS VII SEMESTER GANJIL TAHUN 2011/2012

0 11 47

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CATATAN HARIAN DENGAN PENERAPAN METODE DISKUSI PADA SISWA SMP NEGERI 6 BANDARLAMPUNG KELAS VII SEMESTER GANJIL TAHUN 2011/2012

0 9 48

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA PENDEK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA LAGU PADA SISWA KELAS IX SEMESTER GANJIL SMP 17.3 KATIBUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 12 65

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA PENDEK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA LAGU PADA SISWA KELAS IX SEMESTER GANJIL SMP 17.3 KATIBUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 21 59

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULISKAN KEMBALI ISI TEKS BACAAN SASTRA MELALUI TEKNIK LATIHAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 5 NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 65

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULISKAN KEMBALI ISI TEKS BACAAN SASTRA MELALUI TEKNIK LATIHAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 5 NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 67

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV SDN 4 PARDASUKA KECAMATAN KATIBUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 23 33

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI MELALUI TEKNIK PELATIHAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 1 WAWAY KARYA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 80

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI MELALUI TEKNIK PELATIHAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 1 WAWAY KARYA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

4 53 61

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMANDU ACARA MELALUI TEKNIK PEMODELAN PADA SISWA KELAS VIII A SEMESTER GENAP SMP 17.3 KATIBUNG LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 7 41