KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL

BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL

3.1 Kerangka Konsep Dari kerangka konsep di atas, paparan asap rokok terhadap siswa dan siswi Sekolah Menengah Kebangsaan Abdul Jalil, Hulu Langat Selangor yang berusia 13 dan 14 tahun akan dikaji untuk melihat sama ada mempunyai keterkaitan atau hubungan terhadap kejadian batuk pada siswa dan siswi tersebut. 3.2 Definisi Operasional Variabel Definisi Cara Ukur Alat Ukur Hasil Ukur Skala Pengukuran Paparan asap rokok Kontak dari polutan pada bagian tubuh manusia. Pada perokok sekunder, bagian tubuh ini adalah mata, epitel pada hidung, Angket Kuesioner, pertanyaan yang diajukan adalah berkenaan dengan jumlah perokok aktif di Pertanyaan dengan jawaban A diberi skor 1 dan jawaban B mendapat skor 2. Hasil akan dihitung Ordinal Batuk pada anak sebagai perokok pasif Jumlah Perokok Aktif di Rumah Paparan asap rokok Universitas Sumatera Utara mulut dan tenggorokan, serta lapisan mukosa pada saluran pernafasan dan alveolus. rumah. dengan SPSS melalui Chi Square. Batuk Ekpirasi eksplosif yang memberikan satu bentuk menkanisme perlindungan yang normal untuk membersihkan cabang trakeobronkial dari sekresi benda asing. Angket Kuesioner, pertanyaan yang diajukan adalah sebanyak 2 soalan dengan 2 pilihan jawaban. Pertanyaan dengan jawaban A diberi skor 1 dan jawaban B mendapat skor 2. Hasil akan dihitung dengan SPSS melalui Chi Square. Ordinal Perokok pasif Individu yang terpaksa atau terhirup asap rokok yang dikeluarkan oleh perokok Angket Lisan, sebelum kuesioner diedarkan. Merokok atau tidak Ordinal Universitas Sumatera Utara di sekitarnya. Usia Umur anak saat dilakukan penelitian yang dinyatakan dalam unit tahun. Angket Kuesioner dengan pengisian data peribadi di muka hadapan kuesioner. 13 tahun 14 tahun Ordinal Perokok Aktif Perokok aktif adalah orang yang membakar tembakau yang kemudian diisap asapnya, baik menggunakan rokok maupun pipa. Angket Lisan, sebelum diedarkan kuesioner, responden ditanya terlebih dahulu mengenai adanya perokok aktif di ruamah atau tidak. Ada. Tiada. Ordinal Jenis kelamin Jenis kelamin anak Angket Kuesioner dengan pengisian data peribadi di Laki-laki Perempuan Nominal Universitas Sumatera Utara halaman hadapan kuesioner. 3.2.6 Hipotesis Hipotesis adalah pernyataan sebagai jawaban sementara atas pertanyaan penelitian yang harus diuji validitasnya secara empiris. Jadi hipotesis tidak dinilai benar atau salah, melainkan diuji apakah sahih atau tidak Sastroasmoro, 2008. Maka, daripada definisi di atas, dapat dinyatakan bahwa hipotesis bagi penelitian ini adalah: “Paparan asap rokok kehadiran perokok aktif di rumah daripada perokok aktif dapat menimbulkan gejala batuk pada anak yang bertindak sebagai perokok pasifsekunder.” Universitas Sumatera Utara

BAB 4 METODE PENELITIAN

Dokumen yang terkait

Gambaran Paparan Asap Rokok Selama Kehamilan dan Berat Badan Bayi yang dilahirkan pada Ibu yang Melahirkan di Beberapa Rumah Sakit dan Klinik Bersalin di Medan

7 69 113

Pembelajaran Anak Usia Prasekolah

0 19 19

Gambaran Tingkat Pengetahuan Remaja Berusia 17 Tahun Terhadap Infeksi Menular Seksual di Sekolah Menengah Kebangsaan Pendamaran Jaya, Klang, Selangor, Malaysia.

0 30 83

Gambaran Pengetahuan Masyarakat tentang Obat Batuk di Seksyen 3, Bandar Baru Bangi, Selangor, Malaysia, Tahun 2010

1 30 64

Tingkat Pengetahuan Pelajar Sekolah Menengah Sains Hulu Selangor Mengenai Efek Rokok Terhadap Kesehatan

4 41 77

HUBUNGAN LINGKUNGAN PEROKOK DENGAN IBU HAMIL TERPAPAR ASAP ROKOK TERHADAP KEJADIAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH DI SURAKARTA.

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Asap Rokok Terhadap Resistansi Saluran Pernafasan pada Perokok Aktif dan Bukan Perokok

0 0 2

HUBUNGAN PAPARAN ASAP ROKOK DAN RUMAH TIDAK SEHAT DENGAN KEJADIAN PNEUMONIA PADA ANAK BALITA DI PUSKESMAS WIROBRAJAN YOGYAKARTA TAHUN 2015 NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Paparan Rokok dan Rumah Tidak Sehat dengan Kejadian Pneumonia pada Anak Balita di Puskes

0 0 13

HUBUNGAN TINGKAT KONSUMSI ROKOK DENGAN GANGGUAN TIDUR PADA PEROKOK USIA 25-40 TAHUN DI PEDUKUHAN SALAKAN BANGUNHARJO SEWON BANTUL YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Tingkat Konsumsi Rokok dengan Gangguan Tidur pada Perokok Usia 25-40 Tahun di Pedukuha

0 0 12

SKRIPSI GAMBARAN DERMATITIS ATOPIK PADA ANAK USIA 0-12 TAHUN YANG TERPAPAR ASAP ROKOK DI RUMAH SAKITGOTONG ROYONG SURABAYA

0 0 19