Strategi Pertemuan 2 Pemeriksaan head to toe 1 Kepala dan rambut

PERENCANAAN KEPERAWATAN DAN RASIONAL Hari Tanggal No.Dx TujuanIndikator Hasil Perencanaan keperawatan Selasa. 03 Juni 2014 Defisit perawatan diri NOC : Dalam 1 x 8 jam klien akan Menunjukkan perawatan diri aktivitas kehidupan sehari - hari AKS, yang dibuktikan oleh indikator: 1 – 5 - Mandi - Higiene - Higiene oral Kriteria hasil: Klien akan menerima bantuan perawat untuk membersihkan dan mengeringkan tubuh. Perencanaan keperawatan: 1. Strategi Pertemuan 1 - Identifikasi penyebab kurang kebersihan diri mandi, keramas, sikat gigi, dan gunting kuku. - Jelaskan pentingnya kebersihan diri. - Jelaskan cara menjaga kebersihan diri. - Bantu klien mempraktekkan cara menjaga kebersihan diri. - Anjurkan klien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian. Rasional: Membantu klien dalam memenuhi kebersihan diri. Membantu klien terhindar dari bau dan penyakit kulit. Rabu. 04 Juni 2014 NOC : Dalam 1 x 8 jam klien akan Menunjukkan perawatan diri aktivitas kehidupan sehari - hari AKS,

2. Strategi Pertemuan 2

- Evaluasi jadwal kegiatan harian klien. - Jelaskan cara berpakaianberhias. Universitas Sumatera Utara yang dibuktikan oleh indikator: 1 – 5 - Berpakaian - Berhias Kriteria hasil: Klien menerima bantuan perawat untuk mengunakan pakaian secara rapi, menunjukkan rambut yang bersih dan rapi. - Bantu klien memperaktekkan cara berpakaianberhias. - Anjurkan klien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian. Rasional: Memantau kemajuan serta efektivitas yang dipilih dan dilatih bersama klien. Membantu agar penampilan klien lebih bersih dan rapi. Universitas Sumatera Utara PELAKSANAAN KEPERAWATAN Hari Tanggal No. Dx Implementasi Keperawatan Evaluasi Rabu 04 Juni 2014 DPD - Megidentifikasi penyebab kurang kebersihan diri mandi, keramas sikat gigi, dan gunting kuku. - Menjelaskan pentingnya kebersihan diri. - Menjelaskan cara menjaga kebersihan diri. - Membantu klien mempraktekkan cara menjaga kebersihan diri. - Menganjurkan klien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian. S:Klien mengatakan sudah memahami akan pentingnya perawatan diri. O:Klien terlihat kurang bersih, bau, kulit berdaki, tampak ketombe, gigi kuning, karies kuku pada kaki dan tangan panjang dan kotor. A:Masalah belum teratasi. P: Dalam 1 x 8 jam klien akan Menunjukkan perawatan diri aktivitas kehidupan sehari - hari AKS, yang dibuktikan oleh indikator: 1 – 5 - Mandi - Higiene - Higiene oral Membantu klien untuk memenuhi higiene pribadi. Universitas Sumatera Utara Kamis 05 Juni 2014 DPD - Mengevaluasi jadwal kegiatan harian klien. - Menjelaskan cara berpakaian berhias. - Membantu klien mempraktekkan cara berpakaianberhias. - Menganjurkan klien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian. S:Klien mengatakan sudah melakukan perawatan diri dengan baik. O:Klien tampak bersih dan kulit hangat. A:Masalah belum teratasi P:Dalam 1 x 8 jam klien akan Menunjukkan perawatan diri aktivitas kehidupan sehari - hari AKS, yang dibuktikan oleh indikator: 1 – 5 - Berpakaian - Berhias Membantu klien dalam berpakaian dan mengunakan tatarias. Universitas Sumatera Utara CATATAN PERKEMBANGAN Implementasi dan Evaluasi Keperawatan No.Dx HariTanggal Pukul Tindakan keperawatan Defisit Perawatan Diri Senin 02 Juni 2014 08:00 WIB 08:30 WIB 08:45 WIB 10:00 WIB 12:30 WIB - Merapikan tempat tidur klien. - Memberikan diet pada klien. - Memberikan obat pada klien. - Memberikan kontrak pada klien untuk melakukan Strategi Pertemuan. - Memberikan diet pada klien S: Klien mengatakan mau menjadi klien kelolaan. O: - A: Masalah belum teratasi. P:MandiHigiene, BerpakaianBerhias. Selasa 03 Juni 2014 10:00-11:30 WIB - Mengidentifikasi penyebab kurang kebersihan diri mandi, keramas sikat gigi, dan gunting kuku. - Menjelaskan pentingnya kebersihan diri. - Menjelaskan cara menjaga kebersihan diri. - Membantu klien mempraktekkan cara menjaga kebersihan diri. - Menganjurkan klien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian. S:Klien mengatakan memahami akan pentingnya perawatan diri. O: Klien terlihat kurang bersih, bau, kulit berdaki, tampak ketombe, gigi Universitas Sumatera Utara kuning, karies kuku pada kaki dan tangan panjang dan kotor.. A: Masalah belum teratasi. P: Dalam 1 x 8 jam klien akan Menunjukkan perawatan diri aktivitas kehidupan sehari - hari AKS, yang dibuktikan oleh indikator: 1 – 5 - Mandi - Higiene - Higiene oral Membantu klien untuk memenuhi higiene pribadi. Rabu 04 Juni 2014 10:00-12:00 WIB - Mengevaluasi jadwal kegiatan harian klien. - Menjelaskan cara berpakaianberhias. - Membantu klien memperaktekkan cara berpakaianberhias. - Menganjurkan klien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian. S:Klien mengatakan sudah melakukan perawatan diri dengan baik. O: Klien tampak bersih dan kulit hangat. A: Masalah teratasi . P: Dalam 1 x 8 jam klien akan Menunjukkan perawatan diri aktivitas kehidupan sehari - hari AKS, yang dibuktikan oleh indikator: 1 – 5 - Berpakaian - Berhias Universitas Sumatera Utara Membantu klien dalam berpakaian dan mengunakan tatarias. Kamis 05 Juni 2014 09: 10-10: 30 WIB - Mengevaluasi jadwal kegiatan harian klien. - Klien sudah mulai menerapkan Strategi Pertemuan 1 dan 2. S: Klien mengatakan lebih baik dan segar dengan mandi pagi. O: Klien tampak bersih dan kulit hangat. A: Masalah belum teratasi.

P: Intervensi dilanjutkan.

Dokumen yang terkait

Asuhan Keperawatan pada Tn. D dengan prioritas masalah kebutuhan dasar personal hygiene di Rumah Sakit Jiwa daerah Provinsi Sumatera Utara Medan tahun 2014

0 27 26

Asuhan Keperawatan Pada Tn. A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Personal Hygiene di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara

1 26 41

Asuhan Keperawatan Pada Tn. A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Personal Hygiene di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara

0 0 3

Asuhan Keperawatan Pada Tn. A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Personal Hygiene di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara

0 0 27

Asuhan Keperawatan Pada Tn. A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Personal Hygiene di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara

0 0 1

Asuhan Keperawatan Pada Tn. A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Personal Hygiene di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara

0 0 3

Cover Asuhan Keperawatan pada Tn. D dengan prioritas masalah kebutuhan dasar personal hygiene di Rumah Sakit Jiwa daerah Provinsi Sumatera Utara Medan tahun 2014

0 1 5

Chapter II Asuhan Keperawatan pada Tn. D dengan prioritas masalah kebutuhan dasar personal hygiene di Rumah Sakit Jiwa daerah Provinsi Sumatera Utara Medan tahun 2014

0 0 16

Reference Asuhan Keperawatan pada Tn. D dengan prioritas masalah kebutuhan dasar personal hygiene di Rumah Sakit Jiwa daerah Provinsi Sumatera Utara Medan tahun 2014

0 0 1

Asuhan Keperawatan pada Tn. J dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Personal Hygiene Mandi dan Berhias di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara

0 0 25