Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan

5 Susi Susanti, 2015 Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Kerja Dengan Menggunakan Modul Praktikum Untuk Meningkatkan Kompetensi Siswa Smk Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

E. Tujuan Penelitian

Sesuai dengan permasalahan yang telah dirumuskan, maka tujuan dari penelitian ini antara lain sebagai berikut: 1. Tercapainya pelaksanaan pembelajaran berbasis kerja dengan penerapan modul praktikum di program keahlian Agribisnis Hasil Pertanian di SMK Negeri 4 Garut. 2. Dihasilkan bahan pembelajaran berupa modul praktikum untuk mata pelajaran produksi hasil nabati, kompetensi dasar menerapkan prinsip pengolahan sayuran dan melaksanakan produksi olahan sayuran. 3. Diperoleh hasil evaluasi pelaksanaan pembelajaran berbasis kerja.

F. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan baru mengenai pelaksanaan pembelajaran berbasis kerja berupa praktikum dengan penerapan modul praktikum. 2. Hasil penelitian ini diharapkan dapat mengembangkan penggunaan bahan pembelajaran berupa modul praktikum sebagai acuan pelaksanaan praktikum. 3. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan mengenai evaluasi pelaksanaan pembelajaran berbasis kerja dalam pencapaian kompetensi siswa. 6 Susi Susanti, 2015 Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Kerja Dengan Menggunakan Modul Praktikum Untuk Meningkatkan Kompetensi Siswa Smk Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

G. Sistematika Penulisan

Penulisan proposal skripsi ini disusun dalam tiga bab, dengan alur penulisan sebagai berikut: 1. Bagian awal skripsi Pada bagian awal skripsi penulis menyertakan halaman sampul, halaman judul, halaman pengesahan, kata pengantar, daftar isi, dan daftar tabel. 2. Bagian isi Bab I : Pendahuluan Pada bab ini penulis mengungkapkan pembahasan latar belakang masalah yang diteliti serta penjelasan mengenai alasan masalah tersebut diteliti, identifikasi masalah, batasan masalah, rumusan masalah,tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan proposal skripsi. Bab II : Landasan Teori Pada bab ini dibahas mengenai landasan teoritis dan empiris yang mendasari penjelasan variabel dalam penelitian sebagai tolak ukur berpikir dalam penelitian ini. Bab III : Metode Penelitian Pada bab ini dibahas mengenai penelitian yang meliputi lokasi dan subjek populasi dan sampel penelitian, metode penelitian, instrumen penelitian dan teknik analisis data. Bab IV : Hasil dan Pembahasan Pada bab ini dibahas mengenai hasil dari penelitian dan pemaparan bahasanhasil dari penelitian tersebut. Bab V : Simpulan dan Saran Pada bab ini dibahas mengenai simpulan dari seluruh bab dan saran yang diberikan oleh peneliti untuk penelitian selanjutnya. 3. Bagian akhir skripsi 7 Susi Susanti, 2015 Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Kerja Dengan Menggunakan Modul Praktikum Untuk Meningkatkan Kompetensi Siswa Smk Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Pada bagian akhir ini terdiri dari daftar pustaka dan lampiran- lampiran. 25 Susi Susanti, 2015 Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Kerja Dengan Menggunakan Modul Praktikum Untuk Meningkatkan Kompetensi Siswa Smk Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI KEJURUAN SISWA DI SMK KOTA MEDAN SUMATERA UTARA.

0 0 173

MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING MENGGUNAKAN MODUL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 1 KUNINGAN.

0 1 31

Penerapan Model Pembelajaran Inquiry untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SMK.

0 2 11

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN APTITUDE TREATMENT INTERACTION DENGAN MENGGUNAKAN LEMBAR KERJA SISWA UNTUK MENINGKATKAN Penerapan Strategi Pembelajaran Aptitude Treatment Interaction Dengan Menggunakan Lembar Kerja Siswa Untuk Meningkatkan Kemampuan Pena

0 5 14

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA KOMPETENSI MENGGUNAKAN HASIL PENGUKURAN.

0 0 32

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TANDUR BERBASIS KECERDASAN MAJEMUK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPBA SISWA SMK.

0 1 38

EFEKTIVITAS MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN MODUL BERBASIS WEB UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN KOMPETENSI SISWA PADA MATA PELAJARAN TEKNIK JARINGAN DI SMK INFORMATIKA PELITA NUSANTARA.

0 0 49

PENERAPAN VIDEO PEMBELAJARAN CAD DENGAN MODEL VAK UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK SISWA SMKN 1 MIRI JURNAL

0 0 13

Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Kerja Dengan Menggunakan Modul Praktikum Untuk Meningkatkan Kompetensi Siswa Smk - repositoryUPI S PTA 1106094 Title

0 0 3

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY MENGGUNAKAN LKS UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI BELAJAR SISWA SMK - repositoryUPI S PTA 1102894 Title

0 0 3