Karakteristik Sampel Penelitian PERBEDAAN KEJADIAN OBESITAS ANTARA BAYI YANG MENDAPATKAN DAN TIDAK MENDAPATKAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BANYUANYAR KOTA SURAKARTA

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Karakteristik Sampel Penelitian

Penelitian dilaksanakan pada bulan Maret-Juli 2011 di seluruh Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Banyuanyar Kota Surakarta, sebanyak 12 Posyandu. Subjek penelitian adalah seluruh bayi berusia 0-6 bulan pada bulan Maret-Juli 2011 di seluruh Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Banyuanyar Kota Surakarta. Pada penelitian ini didapat total sampel sebanyak 115 bayi. Tabel 2. Distribusi Sampel Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin Umur Jenis Kelamin Total Laki-laki Perempuan 1 bulan 5 4,35 2 1,74 7 6,09 2 bulan 12 10,43 7 6,09 19 16,52 3 bulan 8 6,96 10 8,69 18 15,65 4 bulan 11 9,56 5 4,35 16 13,91 5 bulan 8 6,96 8 6,96 16 13,91 6 bulan 16 13,91 23 20 39 33,91 Jumlah 60 52,17 55 47,83 115 100 Sumber: Data primer 2011 Dari Tabel 2 dapat dilihat bahwa sampel terbanyak didapatkan pada umur 6 bulan dengan jumlah sampel 39 bayi 33,91 . Sampel berjenis kelamin laki-laki berjumlah 60 bayi 52,17 dan terbanyak didapatkan pada umur 6 bulan dengan jumlah sampel 16 bayi 13,91 . Sedangkan sampel berjenis kelamin perempuan berjumlah 55 bayi 47,83 dan banyak didapatkan pada umur 6 bulan dengan jumlah sampel 23 bayi 20 . Tabel 3 . Distribusi Sampel Berdasarkan Umur dan Pemberian ASI Eksklusif Umur Pemberian ASI Total ASI Eksklusif Tidak ASI Eksklusif 1 bulan 4 3,48 3 2,60 7 6,09 2 bulan 13 11,30 6 5,22 19 16,52 3 bulan 9 7,83 9 7,83 18 15,65 4 bulan 7 6,09 9 7,83 16 13,91 5 bulan 11 9,56 5 4,35 16 13,91 6 bulan 19 16,52 20 17,34 39 33,91 Jumlah 63 54,78 52 45,22 115 100 Sumber : Data primer 2011 Tabel 3 menunjukkan bahwa sampel yang masuk dalam kategori diberi ASI eksklusif adalah 63 bayi 54,78 , sedangkan untuk yang tidak diberi ASI eksklusif 52 bayi 45,22 . ASI eksklusif yang diberikan hingga bayi berusia 6 bulan pada sampel sebanyak 19 bayi 16,52 , sedangkan yang tidak diberi ASI eksklusif pada umur 6 bulan ada 20 bayi 17,34 . Tabel 4. Distribusi Sampel Berdasarkan Jenis Kelamin dan Pemberian ASI Jenis Kelamin Pemberian ASI Total ASI Eksklusif Tidak ASI Eksklusif Laki-laki 34 29,56 26 22,61 60 52,17 Perempuan 29 25,22 26 22,61 55 47,83 Sumber: Data primer 2011 Berdasarkan jenis kelamin, didapatkan sampel dengan jenis kelamin laki- laki yang mendapatkan ASI eksklusif 34 bayi 29,56 dan perempuan yang mendapatkan ASI eksklusif 29 bayi 25,22 . Berdasarkan frekuensi bayi yang tidak mendapat ASI eksklusif, jumlah bayi laki-laki sama dengan jumlah bayi perempuan, yaitu 26 bayi 22,61 . Tabel 5. Distribusi Sampel Berdasarkan Umur dan Status Obesitas Umur Status Obesitas Total Obesitas Tidak Obesitas 1 bulan 1 0,87 6 5,22 7 6,09 2 bulan 3 2,61 16 13,91 19 16,52 3 bulan 5 4,35 13 11,30 18 15,65 4 bulan 8 6,96 8 6,96 16 13,91 5 bulan 3 2,61 13 11,30 16 13,91 6 bulan 7 6,09 32 27,83 39 33,91 Jumlah 27 23,48 88 76,52 115 100 Sumber: Data primer 2011 Dari Tabel 5 dapat dilihat bahwa bayi yang mengalami obesitas ada 27 bayi 23,48 dan yang tidak mengalami obesitas ada 88 bayi 76,52 . Sampel dengan kategori obesitas paling banyak ditemukan pada umur 4 bulan 6,96 . Tabel 6. Distribusi Sampel Berdasarkan Jenis Kelamin dan Status Obesitas Jenis Kelamin Status Obesitas Total Obesitas Tidak Obesitas Laki-laki 18 42 60 Perempuan 9 46 55 Jumlah 27 88 115 Sumber: Data primer 2011 Berdasarkan Tabel 6 di atas, obesitas yang terjadi pada sampel laki-laki adalah 18 dari 60 sampel berjenis kelamin laki-laki 30 . Sedangkan obesitas pada sampel perempuan berjumlah 9 dari 55 sampel berjenis kelamin perempuan 16,4 . Hal ini menunjukkan bahwa persentase obesitas lebih tinggi pada laki-laki dibanding perempuan. Tabel 7 . Distribusi Sampel Berdasarkan Pemberian ASI Eksklusif dan Status Obesitas Pemberian ASI Eksklusif Status Obesitas Total Obesitas Tidak Obesitas ASI Eksklusif 12 19,04 51 80,95 63 54,78 Tidak ASI Eksklusif 15 28,85 37 71,15 52 45,22 Jumlah 27 23,49 88 76,52 115 100 Sumber: Data primer 2011 Dari Tabel 7 dapat digambarkan kategori status obesitas berdasarkan pemberian ASI eksklusifnya. Untuk sampel yang masuk dalam kategori diberi ASI Eksklusif, didapatkan sampel dengan kategori obesitas 12 bayi atau 19,04 dari keseluruhan bayi yang mendapat ASI eksklusif. Sedangkan untuk sampel yang masuk dalam kategori tidak diberi ASI Eksklusif, didapatkan sampel dengan kategori obesitas sebanyak 15 bayi atau 28,85 dari seluruh sampel yang tidak mendapat ASI eksklusif.

B. Analisis Statistika

Dokumen yang terkait

Determinan Pemberian ASI Eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Woyla Barat Kabupaten Aceh Barat

13 77 118

PERBEDAAN STATUS GIZI MENURUT INDEKS ANTROPOMETRI PADA BAYI USIA 6-12 BULAN YANG MENDAPATKAN ASI EKSKLUSIF DAN NON ASI EKSKLUSIF DI POSYANDU WILAYAH KERJA PUSKESMAS KEDUNGKANDANG KECAMATAN KEDUNGKANDANG KOTA MALANG

0 12 24

PERBEDAAN STATUS GIZI BAYI UMUR 0-6 BULAN ANTARA BAYIYANG MENDAPATKAN ASI DENGAN BAYI YANG MENDAPATKANASI DAN SUSU FORMULA DI KELURAHAN DUKUH Perbedaan Status Gizi Bayi Umur 0-6 Bulan Antara Bayi Yang Mendapatkan ASI Dengan Bayi Yang Mendapatkan ASI Dan S

0 2 18

PENDAHULUAN Perbedaan Status Gizi Bayi Umur 0-6 Bulan Antara Bayi Yang Mendapatkan ASI Dengan Bayi Yang Mendapatkan ASI Dan Susu Formula Di Kelurahan Dukuh Sidomukti Kotamadya Salatiga.

0 2 6

PERBEDAAN STATUS GIZI BAYI UMUR 0-6 BULAN ANTARA BAYI YANGMENDAPATKAN ASI DENGAN BAYI YANG MENDAPATKAN ASI DAN Perbedaan Status Gizi Bayi Umur 0-6 Bulan Antara Bayi Yang Mendapatkan ASI Dengan Bayi Yang Mendapatkan ASI Dan Susu Formula Di Kelurahan Duk

0 1 13

PERBEDAAN PERTAMBAHAN PANJANG DAN BERAT BADAN BAYI USIA 2-6 BULAN YANG MENDAPATKAN ASI EKSKLUSIF DAN ASI NON EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAJANG.

0 0 1

Perbedaan Status Gizi Bayi Usia 6-12 Bulan yang Diberi ASI Eksklusif dan Tidak Diberi ASI Eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Medan Tembung Kota Medan Tahun 2016

0 0 17

Perbedaan Status Gizi Bayi Usia 6-12 Bulan yang Diberi ASI Eksklusif dan Tidak Diberi ASI Eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Medan Tembung Kota Medan Tahun 2016

0 0 2

PERBEDAAN KEJADIAN DIARE PADA BAYI USIA 6 BULAN ANTARA YANG DIBERIKAN ASI EKSKLUSIF DAN NON ASI EKSKLUSIF DI PUSKESMAS GROBOGAN

0 0 10

PERBEDAAN BERAT BADAN BAYI USIA 6 BULAN ANTARA YANG DIBERI ASI EKSKLUSIF DAN ASI TIDAK EKSKLUSIF DI KELURAHAN BUMIJO WILAYAH KERJA PUSKESMAS JETIS YOGYAKARTA

0 0 15