Perangkat Penjadwalan PROGRAM GURU PEMBELAJAR

Diagram 2. 3 Skema Sistem Guru Pebelajar

J. Perangkat

Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar Perangkat Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar yang disiapkan sebagai pegangan untuk NSPengampu, INMentor, dan guru adalah sebagai berikut. Tabel 2. 7 Tabel Perangkat Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar N o. Perangkat NS Pengam pu IN Mentor Guru 1. Pedoman Umum Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar √ √ 2. Buku Pegangan NSPengampu √ 3. Buku Pegangan INMentor √ 4. Petunjuk Teknis Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar Moda Tatap Muka √ √ 5. Petunjuk Teknis Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar Moda Daring √ √ 6. Modul Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar √ √ √ 7. Perangkat Pembelajaran yang meliputi Silabus, Skenario, Bahan Tayang, Lembar Kegiatan. √ √ 8. Instrumen Evaluasi meliputi soal postes, penilaian sikap, penilaian keterampilan, penilaian instruktur, dan evaluasi penyelenggaraan √ √ √ 9. Perangkat Administrasi Pendukung, seperti daftar hadir, biodata, administrasi keuangan √ √ √ 10 . Sertifikat Narasumber NasionalPengampu, Instruktur NasionalMentor, serta Guru Pembelajar √ √ √

K. Penjadwalan

Tabel 2. 8 Penjadwalan Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar 23 Deskripsi Kegiatan JADWAL Mei Juni Juli Agst. Sept. Okt. Workshop Tim Pengembang Pembekalan NSPengampu Pembekalan INMentor Program Peningkatan Kompetensi Guru Pembelajar Contoh Jadwal Pembekalan NSPengampu dan Pembekalan Instruktur NasionalMentor 100 JP No Waktu Hari ke … 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1. 08.00-08.45 2 5 6A 6B 6C 6C 6C 6D 8 2. 08.45-09.30 2 5 6A 6B 6C 6C 6C 6D 8 3. 09.30-10.15 3A 6A 6A 6B 6C 6C 6C 6D PU 10.15-10.30 Rehat Kopi 4. 10.30-11.15 3A 6A 6A 6B 6C 6C 6C 6D 5. 11.15-12.00 3B 6A 6B 6B 6C 6C 6C 6D 12.00-13.15 Istirahat 6. 13.15-14.00 Reg 3B 6A 6B 6B 6C 6C 6C 6D 7. 14.00-14.45 Reg 4 6A 6B 6C 6C 6C 6C 7 8. 14.45-15.30 Reg 4 6A 6B 6C 6C 6C 6C 7 15.30-16.00 Rehat Kopi 9. 16.00-16.45 PA1 4 6A 6B 6C 6C 6C 6D 7 10. 16.45-17.30 1 4 6A 6B 6C 6C 6C 6D 7 17.30-19.30 Istirahat 11. 19.30-20.15 Info Teknis 4 6A 6B 6C 6C 6C 6D Persi- apan 12. 20.15-21.00 9 4 6A 6B 6C 6C 6C 6D 9 PA: Pembukaan PU: Penutupan 24

BAB III STANDAR PENYELENGGARAAN

A. Standar PengelolaanPelaksanaan

Pengaturan kelasrombongan belajar program guru pembelajar diatur sebagai berikut.

1. Pembekalan Narasumber NasionalPengampu

a. Jumlah peserta : 40 orang per kelas b. Jumlah fasilitator : 2 orang per kelas c. Jumlah Panitia : 2 orang per kelas d. Materi Pembekalan : Buku Pegangan Narasumber NasionalPengampu Juknis Moda Tatap Muka Juknis Moda Daring Modul Perangkat pembekalan Format-format penilaian e. Alat dan bahan : Laptop LCD Audio system

2. Pembekalan Instruktur NasionalMentor

a. Jumlah peserta : 40 orang per kelas b. Jumlah fasilitator : 2 orang per kelas c. Jumlah Panitia : 2 orang per kelas d. Materi Pembekalan : Buku Pengangan Instruktur NasionalMentor Juknis Moda Tatap Muka Juknis Moda Daring Modul Perangkat Pembekalan Format-format penilaian e. Alat dan bahan : Laptop LCD Audio system 25