PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP INVESTASIPERDAGANGAN BERJANGKA

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP INVESTASIPERDAGANGAN
BERJANGKA
Oleh: Sigit Priyanto ( 05620095 )
Accounting
Dibuat: 2010-06-17 , dengan 7 file(s).

Keywords: INVESTASI PERDAGANGAN BERJANGKA
ABSTRAKSI
Futures Trading atau yang biasa disebut dengan perdagangan berjangka komoditi adalah suatu
bentuk usaha atau bisnis dalam bidang perdagangan yang membeli atau menjual suatu asset yang
dijadikan sebagai subyek kontrak dengan spesifikasi yang jelas berkaitan dengan jumlah, jenis
mutu tertentu, untuk penyerahan atau penyelesaian pada waktu tertentu di kemudian hari dengan
harga yang telah disepakati di suatu bursa. Perdagangan berjangka pada skala international
umumnya menggunakan sistem Margin Trading dengan kontrak size tertentu. Perdagangan
berjangka merupakan suatu bentuk kegiatan yang dapat dimanfaatkan dan dilakukan oleh
kalangan dunia usaha sebagai sarana lindung nilai yang efektif untuk menunjang kemantapan
strategi manajemen perusahaan dari pengaruh timbulnya risiko atau kerugian yang disebabkan
karena adanya fluktuasi atau volatilitas harga. Penulis mencoba mengungkapkan persepsi dari
masyarakat terhadap investasi perdagangan berjangka (futures trading). Adapun tujuan dari
penulisan ini adalah untuk mengetahui bagaimanakah persepsi dari masyarakat terhadap
investasi perdagangan berjangka, apakah masyarakat sudah dapat merespon positif atau

masyarakat masih merespon negatif?

ABSTRACT
Futures Trading or commonly known as commodity futures trading is a form of business or
business in the field of trade who buy or sell an asset that serve as the subject of a contract with a
specification that clearly relates to the number, type a certain quality, for delivery or settlement
at a specified time in later date with an agreed price at a stock exchange. Futures trading on an
international scale generally use margin trading system with a certain size contracts. Futures
trading is a form of activity that can be utilized and performed by the business world as an
effective hedging instrument to support the stability of the company's management strategies
influence the emergence of risk or loss that is caused by fluctuations or volatility in the price.
The author tries to express the perception of society towards investing futures trading (Futures
Trading). The purpose of this study is to determine how perceptions of the investment
community towards futures trading, whether the public will be able to respond positively or
negatively respond to people still?

Dokumen yang terkait

Analisis Kerugian Ekonomi, serta Pengetahuan Masyarakat Terhadap Konflik Orangutan Sumatera (Pongo abelii) (Studi Kasus Desa Kuta Gajah, Kecamatan Kutambaru dan Desa Besilam, Kecamatan Padang Tualang, Kabupaten Langkat)

4 58 108

Persepsi Masyarakat Terhadap Upaya Pendukung Pemenangan Komodo (P2K) Sebagai Tujuh Keajaiban Dunia Alam Baru (Studi Deskriptif Mengenai Persepsi Masyarakat Kelurahan Sei Agul Terhadap Upaya Pendukung Pemenangan Komodo (P2K) Sebagai Tujuh Keajaiban Dunia

1 94 92

Persepsi Masyarakat Kelurahan Mangga Perumnas Simalingkar Terhadap Televisi Lokal DELI TV (DTV) Medan (Studi Deskriptif Tentang Persepsi Masyarakat Kelurahan Mangga Perumnas Simalingkar Terhadap Televisi Lokal Deli TV (DTV) Medan)

5 51 141

Persepsi Masyarakat Petani Dan Pedagang Terhadap Keberadaan Sub Terminal Agribisnis (STA) Harangan Sidua-Dua (Studi Kasus: Nagori Saribudolok, Kecamatan Silimakuta, Kab.Simalungun)

10 73 71

Persepsi Masyarakat Terhadap Acara “Tukar Nasib“ (Studi Deskriptif Tentang Persepsi Masyarakat Perumahan Bumi Asri Medan Terhadap Acara Reality Show “Tukar Nasib“ di SCTV).

2 52 132

Analisis Permintaan Masyarakat Terhadap Produk Perbankan Syariah ( Studi Kasus: Bank Muamalat Kecamatan Medan Marelan)

0 45 140

Persepsi Masyarakat Sekitar Terhadap Akt

0 12 29

Persepsi Masyarakat terhadap Peranan Puskesmas

0 7 102

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PERBANKAN SYARIAH.

0 0 91

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PEREMPUAN BERTATO (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Persepsi Masyarakat Terhadap Perempuan Bertato).

4 8 92