Kerangka Konsep Defenisi Konseptual Defenisi Operasional

BAB III KERANGKA PENELITIAN

A. Kerangka Konsep

Dari uraian terdahulu telah dijelaskan mengenai karakteristik ibu hamil yang memeriksakan kehamilannya menggunakan USG di praktek swasta dokter spesialis obgin. untuk memperjelas arah penelitian maka dapat digambarkan dalam kerangka konseptual sebagai berikut : Skema 1. Kerangka Konsep

B. Defenisi Konseptual

1. Pengetahuan adalah merupakan hasil tahu dan ini terjadi setelah orang melakukan penginderaan terhadap suatu objek tertentu, penginderaan, penciuman, rasa dan raba sebagian pengetahuan manusia diperoleh melalui mata dan telinga Notoadmojo, 2010 2. Ekonomi adalah tindakan yang dilakukan manusia dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan erat dengan pencapaian dan pemenuhan alat kebutuhan materi bagi kesejahteraanya Firmansyah, Nurdiansyah, Pernando, 2013. 3. Pendidikan adalah lamanya sekolah atau tingkat pendidikan yang diikuti oleh responden Notoadmojo, 2010. Karakteristik : - Pengetahuan - Ekonomi - Pendidikan Ibu hamil yang memeriksakan kehamilannya menggunakan USG Universitas Sumatera Utara

C. Defenisi Operasional

1. Pengetahuan adalah hasil tahu dan ini terjadi setelah orang melakukan penginderaan terhadap suatu objek tertentu, penginderaan, penciuman, rasa dan raba sebagian pengetahuan manusia diperoleh melalui mata dan telinga. Pemberian skor sesuai yang telah ditentukan yaitu: 1 : untuk jawaban yang benar 0 :untuk jawaban yang salah Skala ukur adalah :skala ordinal Skala hasil: a. Baik : Apabila jawaban responden jumlah benar ≥ 9 b. Cukup : Apabila jawaban responden jumlah benar 5-8 c. Kurang : Apabila jawaban responden jumlah benar ≤ 4 2. Ekonomi adalah Ekonomi adalah tindakan yang dilakukan manusia dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan erat dengan pencapaian dan pemenuhan alat kebutuhan materi bagi kesejahteraanya Herlan, Diana Romi, 2013. Skala ukur adalah: skala ordinal Skala hasil: a. Rendah : Rp. 1.500.000 b. Sedang : Rp. 1.500.000 – 3.000.000 c. Tinggi : Rp. 3.000.000 3. Pendidikan adalah lamanya sekolah atau tingkat pendidikan yang diikuti oleh responden . Pendidikan dikategorikan sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara Skala ukur : skala ordinal Skala hasil adalah : a. Tinggi :apabila responden tamat perguruan tinggi b. Sedang :apabila responden tamat dari SMA sederajat c. Rendah :apabila responden tamat dari SMP, SD Tabel 3.1 Defenisi Operasional Variabel Penelitian N o Variable penelitian Defenisi operasional Alat ukur Cara ukur Hasil ukur Skala ukur 1 Independen : Ibu hamil yang menggunakan USG - - - - - 2 Dependent : Pengetahuan Tingkat pemahaman ibu tentang USG Kuesioner Mengisi kuisioner a.baik: jlh jawaban benar ≥ 9 b.cukup: jlh jawaban benar 5-8 c.kurang: jlh jawaban benar ≤ 4 Ordinal Universitas Sumatera Utara 3 Ekonomi Aktivitas yang dilakukan untuk memperoleh barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhannya. Kuesioner Mengisi kuisioner a. tinggi 3jt b.sedang 1,5jt -3jt c. rendah Rp.1.5jt Ordinal 4 Pendidikan Jenjang pendidikan ibu hamil dari tingkat rendah ketingkat yang tinggi untuk menyelesaikan suatu pendidikan Kuesioner Mengisi kuisioner a.Tinggi: Perguruan Tinggi b. Sedang: SMA sederajat c.Rendah: SMP, SD Ordinal Universitas Sumatera Utara

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN